Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehDoddy Salim Telah diubah "7 tahun yang lalu
1
LATIHAN SOAL PT ABADI menjual barang-barang dagangannya secara angsuran . pada bulan juni 2007 terjadi pembatalan atas penjualan angsuran yang terjadi pada tanggal 1 Januari 2006 dengan angsuran 24 kali. Informasi tentang penjualan angsuran yang dibatalkan : * Penjualan Rp * Harga Pokok Rp * Tingkat laba kotor 20%. * uang muka Rp 1 juta * Piutang yang pembayarannya sudah diterima Rp * Taksiran nilai realisasi bersih atau nilai pasar atas barang yang diterima kembali Rp ,- Diminta Buat jurnal pengakuan laba saat penjualan dan untuk laba pemilikan kembali aset tetap dengan metode laba diakui seluruhnya. Buat jurnal pengakuan laba saat penjualan dan untuk laba pemilikan kembali aset tetap dengan metode laba diakui secara proporsional
2
Pembahasan Total Penjualan Rp ,- Total Harga Pokok Rp ,- Laba Penjualan Rp ,- Uang Muka Rp ,- Sisa Angsuran Rp ,- Pokok yg sdh dibyrkan Rp ,- Nilai Buku Rp ,- Nilai Pasar Rp ,- Laba Kepemilikan Balik Rp ,-
3
Jurnal metode laba diakui seluruhnya
Saat Deskripsi Debit Kredit Penjualan Kas Piutang angsuran Persediaan Laba penjualan Pengembalian Laba pemilikan kembali
4
Metode Laba diakui secara proporsional
% laba kotor = / x 100% = 20% Realisasi laba = 3,500,000 x 20% = (laba penjualan) Selisih laba = – = (pendapatan gagal) Harga jual Rp ,- Uang muka Rp ,- (-) Piutang angsuran Rp ,- Pokok yg sdh dbyr Rp ,- Laba aset yang ggl Rp ,- (-) Nilai buku Rp ,- Harga pasar aset Rp ,- (-) Laba pemilikan kmbl Rp ,-
5
Jurnal Metode Laba diakui proporsional
Saat Penjualan Kas Piutang angsuran Persediaan Laba belum direalisasi Pengembalian Laba pemilikan kembali Laba penjualan
6
Soal Latihan Pada tanggal 1 September tahun 2005, PT Graha Property menjual 10 unit rumah dengan harga pokok per kapling Rp ,00 dan dijual dengan harga Rp ,00 ditambah bunga 10% per tahun. Pembayaran angsuran dilakukan setiap semester (6 bulanan) selama 5 tahun atau 10 semester (10 kali angsuran), uang muka 20% dan bunga dihitung dari sisa pinjaman. Diminta: Buat skedul pembayaran angsurannya Jurnal transaksi penjualan angsuran dengan asumsi menggunakan metode laba kotor diakui pada saat penjualan dan metode laba kotor diakui sejalan dengan penerimaan kas.
7
Skedul pembayaran angsuran ( dalam ribuan Rp )
Angsuran ke Tgl bayar Bunga Angsuran Jml pembayaran Sisa harga kontrak 1 Sept 05 - (U.muka) I 1 Mrt 06 II 1 Sept 06 III 1 Mrt 07 IV 1 Sept 07 V 1 Mrt 08 96.000 VI 1 Sept 08 80.000 VII 1 Mrt 09 64.000 VIII 1 Sept 09 48.000 IX 1 Mrt 10 32.000 X 1 Sept 10 16.000 Jumlah Total
8
metode laba kotor diakui saat periode penjualan
Keterangan transaksi Jurnal 1. Pada saat penjualan tgl 1 Sept 05 : 10 x Rp = uang muka 20% = HP rumah : 10 x Rp = Kas Piutang angsuran Rumah Laba penjualan angs 2. Ajp tgl 31 Des 05 : Bunga yang masih harus diterima 4 bulan ( 1 Sept sd 31 Des 05) 4/12 x 10% x = Piutang bunga Pendapatan bunga 3. Jurnal penutup tgl 31 Des 05 : Menutup rekening nominal ke iktisar laba rugi Laba penjualan angs Pendapatan bunga Iktisar laba rugi 4. Jurnal balik tgl 1 Jan 06 : Reversal entries atas bunga yang akan diterima th. 2005 Pendapatan bunga Piutang bunga 5. Penerimaan angsuran I Tgl 1 Maret 06 : Angsuran pokok : /10 = Bunga 6 bln x 10%/thn x = Kas Piutang angsuran Pendapatan bunga 6. Penerimaan angsuran II Tgl 1 Sept 06 Angsuran pokok = Bunga 6 bln x 10% per tahun x ( – ) = Kas Piutang angsuran Pendapatan bunga 7. Ajp tgl 31 Desember 06 : Bunga yang masih harus diterima 4 bln 4/12 x 10% x ( – ) = Piutang bunga Pendapatan bunga
9
Metode Laba diakui proporsional dengan penerimaan kas
Keterangan transaksi Jurnal 1. Pada saat penjualan tgl 1 Sept 05 : 10 x Rp = uang muka 20% = HP rumah : 10 x Rp = Kas Piutang angsuran Rumah LKBD 2. Ajp tgl 31 Des 05 : a. Bunga yang masih harus diterima 4 bulan ( 1 Sept sd 31 Des 05) 4/12 x 10% x = b. Penyesuaian LKBD atau Laba kotor direalisasi (LKD) % laba kotor : x 100% = 25% Penerimaan kas th.2005 sebesar Rp (down payment). Jadi LKD th.2005 adalah 25% x Rp = Rp Piutang bunga Pendapatan bunga LKBD LKD 3. Jurnal penutup tgl 31 Des 05 : Menutup rekening nominal ke iktisar laba rugi LKD Pendapatan bunga Iktisar laba rugi
10
4. Jurnal balik tgl 1 Jan 06 : Reversal entries atas bunga yang akan diterima th. 2005 Pendapatan bunga Piutang bunga 5. Penerimaan angsuran I Tgl 1 Maret 06 : Angsuran pokok : /10 = Bunga 6 bln x 10%/thn x = Kas Piutang angsuran Pendapatan bunga 6. Penerimaan angsuran II Tgl 1 Sept 06 Angsuran pokok = Bunga 6 bln x 10% per tahun x ( – ) = Kas Piutang angsuran Pendapatan bunga
11
a. Ajp bunga yang masih harus diterima 4 bln ( 1 Sept sd 31 Des 06)
7. Ajp tgl 31 Desember 2006 a. Ajp bunga yang masih harus diterima 4 bln ( 1 Sept sd 31 Des 06) 4/12 x 10% x ( ) = b. Penyesuaian LKBD Penerimaan kas th.2006 sebesar Rp (angsuran I dan II). Jadi LKD th.2006 adalah 25% x Rp = Rp Piutang bunga Pendapatan bunga LKBD LKD 8. Jurnal penutup tgl 31 Des 06 : Menutup rekening nominal ke iktisar laba rugi LKD Pendapatan bunga Iktisar laba rugi 9. Jurnal balik tgl 1 Jan 07 : Reversal entries atas bunga yang akan diterima th. 2006 Pendapatan bunga Piutang bunga
12
LATIHAN SOAL Dijual 50 unit rumah BTN seharga Rp ,- dengan Harga Pokok Rp ,- Bunga 20% per tahun. Pembayaran dilakukan tiap semester selama 5 tahun. Dengan uang muka 25%. Pada awal tahun ke-4, debitur atas 5 rumah tersebut mundur, dan saat itu harga sebuah rumah dengan tipe dan kualitas yang sama adalah Rp ,- Diminta : Perhitungan dan jurnal terkait, dengan metode, a) Laba dicatat proporsional dengan penerimaan kas, dan b) Laba dicatat saat penjualan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.