Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

VMWare Debian 6 PROXY SERVER XII.TKJ1.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "VMWare Debian 6 PROXY SERVER XII.TKJ1."— Transcript presentasi:

1 VMWare Debian 6 PROXY SERVER XII.TKJ1

2 ANGGOTA KELOMPOK Kristi Wayan Sekar Juniantara Yoga Andreyana

3 PENGERTIAN PROXY SERVER
Proxy server adalah sebuah komputer server atau program komputer yang dapat bertindak sebagai komputer lainnya untuk melakukan request terhadap content dari internet atau intranet. Proxy Server bertindak sebagai gateway terhadap dunia internet untuk setiap komputer client.

4 FUNGSI PROXY SERVER Dengan proxy seseorang bisa berstatus Anonymous di dunia internet. Dengan cara ini kita yang menggunakan proxy tidak akan dapat dilacak keberadaannya karena kita menggunakan IP dari penyedia proxy, jadi kita tidak lagi menggunakan IP jaringan (modem) kita. Dengan memanfaatkan kelebihan proxy ini, kita juga dapat mengakses situs-situs yang diblokir oleh pihak provider tertentu.

5 SETTING PROXY SERVER Login terlebih dahulu dengan masukkan user & password Kemudian ketikkan perintah "apt-cdrom add" untuk meng-add ISO yang sudah dihubungkan sebelumnya Jika sudah terhubung, install paket aplikasi yang digunakan untuk konfigurasi "apt-get install vim squid bind9" kemudian "y"

6 Masuk ke directory bind dengan perintah "cd /etc/bind/"
Terlebih dahulu copy dengan perintah "cp db.local db.donur" dan "cp db.127 db.ip" Konfigurasi dengan perintah "nano named.conf.default-zones" Tambahkan script seperti dibawah ini

7 Konfigurasi file yang dicopy tadi, masuk ke "nano db.donur"
Edit konfigurasi seperti dibawah ini

8 Konfigurasi file yang dicopy tadi, masuk ke "nano db.ip"
Edit konfigurasi seperti dibawah ini

9 Lalu restart bind, dengan perintah "/etc/init.d/bind9 restart
Cek konfigurasi bind, masukkan perintah "nslookup " (sesuai IP yang digunakan) dan cek "nslookup smkn1.sch.id" (sesuai nama domain yang digunakan) Setting proxy, keluar dari folder bind. ketik "cd“ dan masuk ke directory squid "cd /etc/squid/" Masukkan konfigurasi & untuk membackup squid "cp squid.conf squid.confbackup"

10 Lalu konfigurasi isi dari squid.conf dengan perintah "nano squid.conf"
Cari baris acl dengan menekan (ctrl+W) kemudian tuliskan perintah "acl CONNECT" Tambahkan script dibawah ini

11 Cari baris cache dengan menekan (Ctril+w) kemudian tuliskan perintah "cache_mgr"
Ubah seperti dibawah ini Cari baris port dengan menekan (ctrl+w) kemudian tulisan perintah "http_port 3128" Tepat dibelakang 3128 tambahkan kata "transparent"

12 Edit daftar yang akan diblok dengan perintah "nano blok"
Misalkan yang akan diblok "smkn1.sch.id" karena tidak terkoneksi internet langsung jadi yang kita blok adalah DNS lokal kita sendiri Lalu restart squid dengan perintah "/etc/init.d/squid restart" Masukkan perintah "iptables -t nat -A PREROUTING -p tcp --dport 80 -j REDIRECT --to-port 3128"

13 Disini iptables bersifat sementara, agar data tersebut bersifat permanent masukkan perintah tersebut di rc.local. Masuk ke "nano /etc/rc.local" Ketikkan "iptables -t nat -A PREROUTING -p tcp --dport 80 -j REDIRECT --to-port 3128" Jika sudah, cek hasil konfigurasi proxy kita tetapi telebih dahulu setting IP

14 Jika muncul seperti ini maka sudah berhasil
Coba dibrowser, ketikkan nama domain yang kita buat tadi (ex : smkn1.sch.id) Jika muncul seperti ini maka sudah berhasil

15 THX.


Download ppt "VMWare Debian 6 PROXY SERVER XII.TKJ1."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google