Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pendampingan PKH.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pendampingan PKH."— Transcript presentasi:

1 Pendampingan PKH

2 PENGERTIAN PENDAMPING
Terpilih melalui proses rekruitmen Ditetapkan oleh Direktur Jenderal Bantuan Dan Jaminan Sosial Terikat dalam Surat Perjanjian Kontrak Kerja (SPKK) Pelaksana PKH di tingkat kecamatan Pejuang bagi penerima bantuan PKH Mata dan telinga program PKH Much. Aswad, SE, MM

3 MENGAPA DIPERLUKAN PENDAMPING
MASYARAKAT DENGAN KETERBATASAN WAWASAN MASYARAKAT YANG MAJU MANDIRI DAN SEJAHTERA PROSES PEMBANGUNAN DARI-OLEH-UNTUK RAKYAT PERAN : FASILITATOR MEDIATOR ADVOKASI FUNGSI : KATALIS

4 POSISI PENDAMPING PKH Cara Pendampingan PENDAMPING PKH PESERTA PKH
TUJUAN PERAN PENDAMPING PKH FUNGSI PENDAMPING PKH Much. Aswad, SE, MM

5 PERAN PENDAMPING MENDAMPINGI RTSM PESERTA PKH DALAM :
MEMFASILITASI RTSM UNTUK: MENDAPATKAN SOSIALISASI PROGRAM PKH MENDAPATKAN PELAYANAN KESEHATAN MENDAPATKAN PELAYANAN PENDIDIKAN MENDAPATKAN PEMBAYARAN SESUAI HAKNYA

6 2. MEMEDIASI RTSM UNTUK: Lanjutan ……
Menggalang potensi RTSM dalam pertemuan kelompok Mengakses sumberdaya (teknologi, dana, informasi program) Mengembangkan jaringan kerja dengan program lain

7 MENGADVOKASI RTSM UNTUK:
Lanjutan ………. MENGADVOKASI RTSM UNTUK: MEMENUHI KOMITMEN KESEHATAN MEMENUHI KOMITMEN PENDIDIKAN MENENTUKAN MASA DEPANNYA SENDIRI

8 FUNGSI PENDAMPING PKH Mendampingi langsung peserta PKH
Much. Aswad, SE, MM

9 CARA MELAKUKAN PENDAMPINGAN
Memahami program dan pelayanan yg disediakan Menjalin & memelihara relasi sosial yg baik dg anggota Memahami pribadi, potensi, kebutuhan & masalah para anggota CARA MELAKUKAN PENDAMPINGAN Membantu anggota dlm memenuhi kebutuhan/ memecahkan masalah Menggunakan pengetahuan, nilai, & keterampilan pendampingan PKH Mendampingi dg baik, namun tdk membuatnya tergantung

10 Tugas Pendamping PKH 1. Tugas Persiapan Pertemuan Awal Sosialisasi
Membentuk Kelompok Mengisi formulir validasi Penandatanganan surat persetujuan Kirim formulir validasi ke UPPKH Kab./Kota Pemilihan ketua kelompok Penetapan jadwal kunjungan ke PPK Mendampingi kunjungan awal ke PPK Pendaftaran sekolah Much. Aswad, SE, MM

11 2. Tugas Rutin Pemutakhiran data Tindaklanjut pengaduan Koordinasi
Kunjungan rutin Pertemuan ketua kelompok Pertemuan kelompok Pertemuan service provider 2. Tugas Rutin Much. Aswad, SE, MM

12 Tugas Rutin (lanjutan)
8. Pertemuan dengan pelaksana kegiatan 9. Pertemuan dengan semua peserta 10.Persiapan pembayaran 11.Mendampingi proses pembayaran 12.Rekonsiliasi pembayaran 13.Verifikasi komitmen 14.Meningkatkan kapasitas diri Tugas Rutin (lanjutan) Much. Aswad, SE, MM

13 JUMLAH PEMDAMPING DI TIAP KECAMATAN
Sesuai jumlah peserta PKH Ratio 1 pendamping : 150 – 375 RTSM Setiap kecamatan terdapat beberapa pendamping sesuai ratio Much. Aswad, SE, MM

14 LOKASI KEGIATAN PENDAMPING
Sebagian besar waktu ada di lapangan - Pertemuan dengan ketua kelompok - Berkunjung dan berdiskusi dengan service provider - Berkunjung dan berdiskusi dengan pemuka daerah - Berkunjung dan berdiskusi dengan peserta PKH Setiap bulan sekali mengadakan pertemuan di UPPKH Kabupaten Tempat kerja pendamping di Kantor Pos, Kantor Kecamatan atau di tempat lain yang disiapkan PT. Pos - Kegiatan rutin administrasi - Penyimpanan data dan dokumen - Membuat laporan, dsb. Much. Aswad, SE, MM

15 PEMBERIAN PELAYANAN Seluruh peserta PKH Ketua kelompok PKH Masyarakat
Much. Aswad, SE, MM

16 MITRA KERJA SERVICE PROVIDER
Perangkat Kesehatan - Para Dokter - Bidan - Perawat - Perangkat kesehatan lainnya di Puskesmas Perangkat Pendidikan - Kepala Sekolah - Para Guru - Perangkat sekolah lainnya Much. Aswad, SE, MM

17 MITRA KERJA DALAM PENGELOLAAN PROGRAM
Tim Koordinasi Daerah - Tim Pengarah - Tim Teknis - Tim Pelaksana UPPKH Kabupaten Much. Aswad, SE, MM

18 MITRA KERJA PENDUKUNG LAINNYA
Masyarakat yang memberikan masukan dan saran adalah mitra terbaik yang harus dijadikan sebagai katalisator bagi setiap gerakan nyata PKH Much. Aswad, SE, MM

19 TUJUAN RAKOR 1. Daftar RTSM 2. Daftar ketua kelompok
DIREKTORI 1. Daftar RTSM 2. Daftar ketua kelompok 3. Daftar penyediaan kesehatan 4. Daftar penyediaan pendidikan 5. Daftar Kantor Pos 6. Agenda dan Catatan 7. Daftar lainnya yang diperlukan 19

20 DAFTAR RTSM No No. RTSM Nama Alamat Anak Usia Sekolah Anak Balita
Ibu Nifas Ibu Hamil 1 2 dst

21 DAFTAR KETUA KELOMPOK IBU PENERIMA
No. Nama Pemimpin Alamat Partisipasi Tgl Bergabung Jadwal Pembayaran Ya Tidak Kesh Dik I II III IV

22 DAFTAR PENYEDIA LAYANAN KESEHATAN
No. Nama Pen. Jawab Alamat No.Telp No. Hp

23 DAFTAR PENYEDIA LAYANAN PENDIDIKAN
No. Nama Pen. Jawab Alamat No.Telp No. Hp

24 DAFTAR KANTOR POS No. Nama Pen. Jawab Alamat No.Telp No. Hp

25 TUJUAN RAKOR LAPORAN PENDAMPING 1. Jenis Laporan Laporan Bulanan
Laporan Kegiatan setelah selesai kegiatan tertentu Laporan insidentil 2. Cover Nama Laporan Periode Laporan Nama Pendamping Nomor Hp Pendamping Lokasi dampingan (Kabupaten, Kecamatan, Desa lokasi dampingan) 25

26 TUJUAN RAKOR LAPORAN PENDAMPING 3. Isi Laporan Ringkasan laporan
Kegiatan Permasalahan Solusi dan pemecahan Rekomendasi/saran Rencana kerja bulan berikutnya 4. Lampiran-lampiran Data hasil kegiatan Daftar hadir peserta Check list kegiatan peserta ( CKP ) Foto dokumentasi Hal lain yang patut dilampirkan 26

27 PERMASALAHAN PENDAMPING
TUJUAN RAKOR PERMASALAHAN PENDAMPING 1. Mark-up data RTSM = Agar segera dibersihkan oleh pendamping RTSM = (kenapa turun) 2. Menahan dana RTSM 3. Menerima dana dari RTSM (baik sukarela maupun dipaksa) 4. Tidak mendampingi RTSM dalam pembayaran dan tidak melakukan rekapitulasi pembayaran 5. Tidak menjalankan tugas 27

28 TUJUAN RAKOR EVALUASI PENDAMPING Perpanjangan kontrak
Mengukur kinerja pendamping Penyimpangan yang dilakukan pendamping Kelengkapan data-data RTSM yang didampingi Aktivitas pendamping day by day 28

29 TUJUAN RAKOR PELANGGARAN 1. Ringan Tidak menghadiri pertemuan
2. Sedang Mengabaikan tugas sesuai kontrak kerja 3. Berat Menyalahgunakan dan menghilangkan asset negara Melakukan tindakan KKN Pemalsuan data Membocorkan rahasia/menyebarkan dokumen/data tanpa seizin yang berkepentingan Melakukan perbuatan tercela yang melanggar norma Agama, adat istiadat dsb. Pemotongan bantuan RTSM Menunda/menahan bantuan 29

30 TUJUAN RAKOR DOUBLE JOB Pendamping tidak dibenarkan double Job.
Apa batasan yang disebut Double Job ??? Bekerja di dua instansi atau lebih dalam waktu yang sama Bagi guru SMP, SMA, Dosen PT diperkenankan mengajar hanya 1 hari dalam seminggu, dengan catatan tidak menelantarkan tugas pokok sbg pendamping PKH (Agar melampirkan surat tugas dari kepala sekolah atau rektor) Jam kerja pendamping, mengikuti jadwal kerja Pemda setempat dan jadwal kantor pos setempat. Untuk tugas-tugas yang mendesak, dapat dilakukan di luar jam kerja dan Tugas-tugas PKH menjadi prioritas. Apabila tidak memenuhi kondisi di atas pendamping akan diganti. 30

31 TUJUAN RAKOR ASURANSI PENDAMPING
1. Dasar Surat Direktur Jaminan Kesejahteraan Sosial No. 252/JKS/IV/2009 tanggal 29 April 2009 tentang pelaksanaan PKH tahun Kewajiban Pendamping wajib mengikuti program asuransi 3. Biaya Asuransi Biaya asuransi sudah termasuk di dalam honor yang diterima Pendamping 4. Pemilihan Lembaga Asuransi Pendamping bebas memilih Lembaga Asuransi yang dipandang tepat, namun harus melalui musyawarah para Pendamping di bawah koordinasi Instansi Sosial setempat. 31

32 TERIMA KASIH


Download ppt "Pendampingan PKH."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google