Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Beberapa segi suatu teori
Pengertian dan fungsi teori Bentuk formulasi suatu teori Teori substantif Teori formal Unsur-unsur suatu teori
2
A. Pengertian dan fungsi teori
Teori sebagai perangkat proposisi yang terintegrasi secara teori sebagai perangkap proposisi yang terintegrasi cara sentaksis dan berfungsi sebagi wahana untuk meramalkan dan menjelaskan fenomena yang diamati.
3
Fungsi teori 1. mensistematiskan penemuan-penemuan penelitian
2. Menjadi pendorong unt menyususn hipotesis dan dengan hipotesis membimbing peneliti mencari jawaban-jawaban. 3. membuat ramalan atas dasar penemuan, dan 4. menyajikan penjelasan dan menjawab pertanyaan “mengapa”.
4
B. Bentuk formulasi teori
Untuk penelitian kualitatif yang dikenal dengan teori dari dasar, penyajian suatu teori dapat dilaksanakan dalam dua bentuk, yaitu (a) penyajian dalam bentuk seperangkat proposisi atau secara proposisional, dan (b) dalam bentuk diskusi teoretis yang memanfaatkan kategori konseptual dan kawasannya.
5
C. Teori substantif & D. Teori formal
(a) Teori substantif adalah teori yang dikembangkan untuk keperluan substantif atau empiris dalam inquiri suatu ilmu pengetahuan, misalnya sosiologi, antropologi, dan psikologi. (b) Teori formal adalah teori untuk keperluan formal atau yang disusun secara konseptual dalam bidang inkuiri suatu ilmu pengetahuan, misalnya sosiologi. Pada dasarnya kedua teori tersebut berbeda, tetapi perbedaanya hanya terletak pada derajat keumuman sehingga sering terjadi penggunaan kedua macam teori itu bertukar ganti.
6
E. Unsur-unsur teori a. kategori konseptual dan kawasan konseptualnya
b. hipotesis atau hubungan generalisasi di antara kategori dan kawasannya serta integrasi.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.