Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PROGRAM HI-LINK Drs. Gunarso, MM.
Disampaikan Dalam Acara Workshop PPM di UAD Yogyakarta, Rabu, 13 April 2016
2
PENDAHULUAN Kerjasama PT dengan industri dan Pemda, dgn ketentuan:
1. Kontribusi industri mitra & Pemda diwajibkan dalam tunai. 2. Teknologi yang dialihkan oleh PT kepada industri mitra harus diterapkan sejak tahun I di industri mitra, sambil melakukan penyempurnaan dalam bentuk penelitian terapan. 3. Kerjasama ini dapat berlangsung di luar propinsi lokasi PT dengan mempertimbangkan efektifitas program dari segi pengeluaran biaya perjalanan
3
PROGRAM HI-LINK Hi-Link bersifat multitahun
Memiliki pagu dana maksimum sebesar jt per tahun untuk 3 tahun. Mitra minimal jt. Keberlanjutan program tergantung pada hasil evaluasi setiap tahun. Tim Pengusul diharapkan bersifat multidisiplin dengan anggota Tim memiliki keahlian dalam bidang teknologi dan sosial ekonomi.
4
KENDALA EVALUASI PROGRAM
1. Pemda memiliki keterbatasan untuk membuat komitmen dalam tahun pertama 2. Kerjasama Tim Pengusul dengan industri mitra tidak selalu padu 3. Banyak Tim Pengusul lebih mengutamakan penelitian. Dalam Program Hi-Link, yang utama: penerapan teknologi yang didukung penelitian lanjutan untuk menyempurnakan teknologi 4. Kebanyakan Tim Pengusul maupun PT kurang memikirkan pengembangan kemampuan dan kemandirian kelembagaan ke depan setelah program selesai.
5
TUJUAN Umum meningkatkan capacity building PT dalam penerapan teknologi temuan PT yang dibutuhkan oleh industri & masyarakat secara berkelanjutan & institusional, agar memperkuat daya saing industri mitra & tingkat kesejahteraan masyarakat. Khusus mengembangkan model program kerjasama PT, Industri & Pemda yang menerapkan teknologi yang dibutuhkan industri & masyarakat, & berasal dari hasil penelitian.
6
LUARAN KEGIATAN a. model kerjasama penerapan teknologi
berbasis penelitian antara PT, Industri dan Pemda; b. terlaksananya penerapan teknologi hasil penelitian yang dibutuhkan industri dan masyarakat; c. peningkatan capacity building Perguruan Tinggi; d. peningkatan daya saing industri; e. peningkatan kesejahteraan masyarakat;
7
RUANG LINGKUP a. meliput bidang teknik dalam arti luas.
b. Masalah yang ditangani pada Industri Mitra meliput kesemua bidang tersebut dalam butir (a) dalam cakupan yang luas c. Pembentukan kerjasama Perguruan Tinggi dengan industri dan pemda yang bersifat interfase dan melembaga. d. Penerapan teknologi hasil penelitian yang dibutuhkan industri dan masyarakat/pemda. e. Masa inkubasi bisnis bagi teknologi yang diterapkan. f. Pengadaan peralatan yang terkait dengan implementasi teknologi. g. Kompilasi teknologi hasil penelitian dan diseminasi informasi teknologi.
8
Kontribusi DIKTI, Perguruan Tinggi, Industri dan Pemda
9
Dukungan Pemerintah Daerah sebagai mitra
a. Dukungan dinyatakan dalam gagasan program & kesanggupan untuk mengusulkan APBD bagi pendanaan tahun II. Usulan APBD diharapkan berjumlah sama dengan pagu maksimum dana Dikti, yaitu Rp ,- setahun. b. Kontribusi dana Pemda tahun II adalah padanan untuk dana DIKTI tahun I, dan dana Pemda tahun III adalah padanan untuk dana DIKTI tahun II. c. Manfaat program untuk pembangunan daerah perlu diuraikan dengan jelas. d. Pemda Mitra tidak selalu harus berasal dari wilayah PT pengusul, tetapi akses program, biaya yang ditimbulkan akan dipertimbangkan dan diperbandingkan dengan luaran program serta kontribusi dari Pemda dan Industri Mitra.
10
Kriteria dan Persyaratan Umum
a. ketua pelaksana adalah dosen tetap perguruan tinggi dengan kualifikasi pendidikan minimum S-2; b. usulan pengabdian disimpan menjadi satu file dalam format pdf dengan ukuran maksimum 5 MB dan diberi nama NamaKetuaPelaksana_PT_Hi-Link.pdf, kemudian diunggah ke SIM-LITABMAS dan hardcopy dikumpulkan di perguruan tinggi masing-masing.
11
Sistematika Usulan HALAMAN SAMPUL (Lampiran 22.1)
HALAMAN PENGESAHAN (Lampiran 22.2) DAFTAR ISI RINGKASAN (maks 1 halaman) -> tujuan khusus BAB 1. PENDAHULUAN -> justifikasi program BAB 2. TARGET LUARAN -> indikator kerja/thn BAB 3. METODE PELAKSANAAN BAB 4. KELAYAKAN PERGURUAN TINGGI BAB 5. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN 5.1 Anggaran Biaya 5.2 Jadwal Kegiatan DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN
12
PENJELASAN BAB 3. METODE PELAKSANAAN:
1. penerapan teknologi pada industri mitra & masyarakat sejak thn I 2. penelitian untuk penyempurnaan teknologi yang diterapkan (dianjurkan dalam bentuk roadmap penelitian) 3. penguatan kelembagaan (capacity building) dan sumberdaya, pengembangan staf, keterlibatan mahasiswa. 4. paparkan kegiatan program secara rinci dalam 3 tahun termasuk inkubasi bisnis dan teknologi, pelatihan, publikasi dan diseminasi informasi teknologi, pendaftaran paten dan lain-lain.
13
PENJELASAN BAB 4. KELAYAKAN PT
1. Uraikan kinerja lembaga pengabdian kepada masyarakat perguruan tinggi dalam kegiatan kemasyarakatan. 2. Jelaskan alasan pemilihan perguruan tinggi mitra. 3. Nyatakan jenis kepakaran yang diperlukan dalam program Hi-Link dan sebutkan siapa orangnya. 4. Jelaskan struktur organisasi Tim Pengusul termasuk personalia industri mitra, pemda mitra, mahasiswa yang ikut serta, dan pembagian tugas masing-masing. Tim Pengusul dapat bersifat antar perguruan tinggi.
14
PENJELASAN 5.2. Jadwal Kegiatan
5.1 Anggaran Biaya 5.2. Jadwal Kegiatan disusun dalam bentuk bar chart -> Lampiran 3.
15
PENJELASAN LAMPIRAN 1. Biodata Ketua dan Anggota Tim Pengusul yang telah ditandatangani masing-masing (Lampiran 5). 2. Peta Lokasi Industri Mitra. 3. Surat Kesepakatan untuk menjalankan Kerjasama antara perguruan tinggi, Mitra dan Pemda yang ditandatangani oleh Ketua lembaga pengabdian kepada masyarakat Perguruan Tinggi/Direktur Politeknik, Wakil Mitra (Direktur atau yang mewakili) dan Bupati/ Walikota/Ketua Bappeda, serta menyebutkan peranserta dan kewajiban masing-masing pihak dalam pelaksanaan Hi-Link bermeterai Rp6.000,-. (Lampiran 22.3 dan Lampiran 22.4)
16
Sumber Dana Kegiatan a. Ditlitabmas Ditjen Dikti
b. dana Perguruan tinggi c. dana Pemda d. dana kerjasama dengan industri mitra.
17
Seleksi dan Evaluasi Proposal
Evaluasi proposal online Pemaparan untuk proposal yang dinyatakan lulus dalam evaluasi proposal online setelah melalui perbaikan. Site visit pada proposal yang lolos dalam tahap pemaparan. Formulir evaluasi proposal online, pemaparan dan site visit yang dilengkapi dengan komponen penilaiannya mengacu pada Lampiran 22.5, Lampiran 22.6 dan Lampiran 22.7.
18
Pelaksanaan dan Pelaporan
a. mencatat semua kegiatan pada logbook (Lamp 7)& mengisi online b.menyiapkan bahan pemantauan oleh penilai internal dengan mengunggah laporan kemajuan mengikuti format Lamp 8 (format penilaian pemantauan dan evaluasi mengikuti Lampiran 22.8); c.mengunggah ke SIM-LITABMAS softcopy laporan tahunan (mengikuti format pada Lampiran 9 dengan melampirkan Borang Kegiatan seperti pada Lampiran 22.10) yang telah disahkan lembaga pengabdian dalam format pdf dengan ukuran file maksimum 5 MB, berikut softcopy luaran pengabdian kepada masyarakat. d. menyiapkan bahan presentasi kelayakan untuk tahun selanjutnya (format mengikuti Lampiran 22.9) e. bagi pelaksana yang dinyatakan lolos , harus mengunggah proposal tahun berikutnya dengan format mengikuti proposal tahun sebelumnya.
19
SAMPUL Kuning muda
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.