Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Bertanya tentang kehidupan /realitas keseharian

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Bertanya tentang kehidupan /realitas keseharian"— Transcript presentasi:

1 Bertanya tentang kehidupan /realitas keseharian
ASAL-USUL ILMU Manusia Akal Rasa Ingin Tahu Bertanya tentang kehidupan /realitas keseharian

2 RASA INGIN TAHU Keterbatasan Akal Manusia PENGETAHUAN/ MITOS ILMU PENGETAHUAN

3 ASAL USUL ………… Membutuhkan Jawaban yang KOMPLEKS pula.
Problem yang dihadapi manusia KOMPLEKS Membutuhkan Jawaban yang KOMPLEKS pula. Jawaban Belum Tentu Tuntas Perbedaan: Latarbelakang manusia tantangannya maupun problemnya Beragamnya suatu jawaban yang diberikan

4 CARA PEMENUHAN RASA INGIN TAHU
METODE ILMIAH CARA-CARA LAIN ILMU PENGETAHUAN (SCIENCE) PENGETAHUAN (KNOWLEDGE/ Common Sense)

5 Pengertian Ilmu a. Pengertian ilmu dapat dirujukkan pada kata ‘ilm (Arab), science (Inggris), watenschap (Belanda), dan wissenschaf (Jerman). (Imam Syafi’ie, Konsep Ilmu Pengetahuan dalam al-Qur’an (Yogyakarta: UII Press, 2000), hal. 26.) b. R. Harre menulis ilmu adalah a collection of well-attested theories which explain the patterns regularities and irregularities among carefully studied phenomena, atau kumpulan teori-teori yang sudah diuji coba yang menjelaskan tentang pola-pola yang teratur atau pun tidak teratur di antara fenomena yang dipelajari secara hati-hati. (R. Harre, The Philosophies of Science, an Introductory Survey (London: The Oxford University Press, 1995), hal. 62.)

6 Ilmu dapat didefinisikan sebagai: Ilmu adalah rangkaian aktivitas manusia yang rasional dan kognitif dengan berbagai metode berupa aneka prosedur dan tata langkah sehingga menghasilkan kumpulan pengetahuan yang sistematis mengenai gejala-gejala kealaman, kemasyarakatan atau individu untuk tujuan mencapai kebenaran, memperoleh pemahaman, memberikan penjelasan ataupun melakukan penerapan. (The Liang Gie, Pengantar Filsafat Ilmu, Liberty,Yogyakarta,1991,hal.90)

7 Hakekat Ilmu ILMU AKTIFITAS (SEBAGAI PROSES) METODE (SEBAGAI PROSEDUR)
PENGETAHUAN (SEBAGAI PRODUK)

8 ILMU VS PENGETAHUAN Kesadaran manusia secara garis besar terbagi atas tiga dimensi yang amat penting. Pengalaman, perasaan dan pengetahuan. Ketiga dimensi itu berbeda secara substantif tetapi sangat saling berkaitan. Pengetahuan adalah apa yang diketahui oleh manusia atau hasil pekerjaan manusia menjadi tahu. Pengetahuan itu merupakan milik atau isi pikiran manusia yang merupakan hasil dari proses usaha manusia untuk tahu.  Setiap ilmu (sains) adalah pengetahuan (knowledge), tetapi tidak setiap pengetahuan adalah ilmu. 

9 ILMU VS PENGETAHUAN Tujuan ilmu : memahami gejala alam
Charles Pierce menyebutkan 4 cara menjelaskan gejala alam : Method of tenacity : metode peneguhan; orang berpegangteguh pada pendapat yang diyakininya sejak lama. Mis : seperti rumah sunduk sate fengsuinya buruk, weton menentukan hari baik untuk nikah, pindah rumah. method of authority : metode otoritas; kebenaran dinyatakaan dengan menunjuk kata ahli.mis ; menunjuk di majalah bahwa film kekerasan merusak moral remaja, diperkuat kata kyai. method of intitution : metode intuisi; pendapat yang disampaikan tidak perlu penegasan lagi, karena keyakinan yang kita miliki. Keyakinan ini berdasarkan anggapan umum. Mis: musim hujan banyak banjir, atau ketika ditunjukkan hasil penelitian,mereka serta merta menjawab hsl penel ttg film itu salah, menyimpang dll scientific method (metode ilmiah); diteliti secara ilmiah Ilmu adalah semacam pengetahuan yang telah disusun secara sistematis.

10 Ada berbagai perbedaan pemahaman :
Anggapan Umum Ilmu Informasi biasanya tidak disertai dengan penjelasan mengapa hal itu terjadi. Misal musim tanam tiba saat ada bintang ttt Ilmu berusaha menjelaskan dan merumuskan kondisi2 yang menentukan kenapa sesuatu terjadi. Mis: mendung tanda mau hujan Informasi dlm anggapan umum biasanya luas (maknanya)atau kabur(antara konsep tidak bisa dibedakan).air = segala yg bentuknya cair (air teh, jeruk, dll). Secukupnya = tdk ada ukuran yg jelas. Ilmu akan lebih jelas dan punya batasan yang tegas ttg sst. Misal air tergantung pd temperatur, jenis, dll.. demikian jg dg ukuran. Kecermatannya dlm bentuk kuantifikasi. 1,2,3 dll Anggapan umum diterima tanpa diuji kebenarannya. Misal bencana banyak karena banyak tempat maksiat. Hal ini belum pernah diuji secara ilmiah kan? Ilmu punya ciri testabilitas, atau dapat diuji. Pengujian dalam ilmu dibatasi dalam 3 ketentuan : sistematis, terkontrol dan empiris (dpt diamati). Anggapan umum tidak pernah mempersoalkan kontrol Kontrol dalam pengertian ilmiah artinya secara sistematis ilmuwan berusaha menghilangkan keikutsertaan variabel lain yg tidak menentukan suatu peristiwa, penel bebas dari pengaruh Karena tidak perlu diuji, maka seringkali penjelasannya bisa menggunakan hal yang sifatnya metafisis misal: jum’at kliwon Ilmu dalam menjelaskan gejala yg diamati selalu berusaha menghindari penjelasan yg sifatnya metafisis.

11 Pengetahuan dapat disebut sebagai ilmu jika memenuhi syarat-syarat sebagai berikut:
1. Mempunyai obyek tertentu Objek Material: apa yang dipandang Objek formal : sudut pandang dalam arti sudut mana objek ilmu itu dipandang. Objek Material Ilmu Komunikasi: Manusia (Perilaku manusia, termasuk di dalamnya perilaku individu, kelompok dan masyarakat) Objek Formalnya Ilmu Komunikasi: Situasi komunikasi yang mengarah pada perubahan sosial termasuk perubahan pikiran, perasaan, sikap dan perilaku individu, kelompok, masyarakat dan pengetahuan kelembagaan.

12 2. Sistematis Sistematis berarti menurut suatu sistem tertentu. 3
2. Sistematis Sistematis berarti menurut suatu sistem tertentu. 3. Universal Komunikasi harus bersifat universal. Dapat dipelajari, diteliti, dipraktekkan dan dikembangkan. 4. Metode Sebagaimana ilmu-ilmu sosial yang lain, komunikasi menggunakan metode penelitian sosial.

13 Mencari kebenaran (berfilsafat)
Berfikir-nalar pengetahuan Mencari kebenaran (berfilsafat) Ontologis Apa ? ilmu Epistemologis Bagaimana? Aksiologis Untuk apa?

14


Download ppt "Bertanya tentang kehidupan /realitas keseharian"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google