Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Mitha Puspitasari,S.T., M.Eng
Gas Sejati Kimia Fisika Prodi D3 Teknik Kimia Team Teaching Mitha Puspitasari,S.T., M.Eng
2
Gas Sejati/Non Ideal/Nyata
Menggunakan persamaan faktor Kompresibilitas Menggunakan persamaan Van der Waals
3
Faktor Kompresibilitas (Z):
Untuk gas ideal : Untuk gas sejati z 1 , mkin besar penyimpangan gas tersebut dari sifat-sifat ideal Mana gas ideal? Mana yang tidak ideal? Mitha Puspitasari, S.T., M.Eng
4
Kompresi gas : secara teoritis akan diperoleh V=0,karena gas dianggap tidak memiliki volume, tetapi sebelum dicapai V = 0, gas akan mengalami kondensasi (liquifikasi) Rumus Gas sejati P V = z n R T Z= f(Pr, Tr) dapat dari Grafik Pr=P/Pc; Tr=T/Tc
5
Hubungan P – V – T Besaran Kritis
Grafik isotherm gas sejati berbeda dari isotherm gas ideal , terutama pada temperature rendah. Mitha Puspitasari, S.T., M.Eng
6
Mitha Puspitasari, S.T., M.Eng
Pers Van Der Walls Van der Walls mengadakan koreksi terhadap gas ideal dengan tujuan agar dapat digunakan untuk gas sejati . Koreksi yang dilakukan adalah koreksi P & koreksi V . Molekul –molekul gas sejati saling tarik menarik , sehingga ketika menabrak dinding ---> P < P gas ideal. Koreksi volume dilakukan karena gas ideal dianggap tidak mempunyai ukuran dapat bebas bergerak ke seluruh ruangan wadah. Sedang gas sejati , molekulnya mempunyai volume sendiri, sehingga ada ruangan wadah yang tidak dapat digunakan untuk gerakan molekul Persamaan Van del Walls tidak cocok untuk tekanan tinggi karena a dan b merupakan fungsi P dan T. Mitha Puspitasari, S.T., M.Eng
7
Evaluasi tetapan-tetapan Van Der Walls
Titik kritis K merupakan titik belok pada kurva P – V karena itu pada titik ini berlaku ) ) ) Vc tidak mudah ditentukan sehingga perlu dieliminasi sehingga menjadi : Mitha Puspitasari, S.T., M.Eng
8
Kondisi Kiritis : Kondisi dimana gas dikenai tekanan, gas tidak akan berubah fase.
Vc = Volum kritis Pc = Tekanan Kritis Tc = Suhu Kritis
9
Mitha Puspitasari, S.T., M.Eng
Jika a, b dan R disubstitusikan ke Persamaan Van Der Walls maka yang didapati : Atau Mitha Puspitasari, S.T., M.Eng
11
Tugas 2
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.