Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

INTEGRASI PERAN SEKSI MONEV DPK 2015 DALAM MUSRENBANGKEL 2016

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "INTEGRASI PERAN SEKSI MONEV DPK 2015 DALAM MUSRENBANGKEL 2016"— Transcript presentasi:

1 INTEGRASI PERAN SEKSI MONEV DPK 2015 DALAM MUSRENBANGKEL 2016
BAPPEDA KOTA SURAKARTA ……..menjulang tinggi mengakar kuat

2 FILOSOFI MONITORING DAN EVALUASI
Aktivitas untuk memberikan informasi tentang sebab dan akibat dari suatu kegiatan yang sedang diimplementasikan Dilakukan sejak perencanaan sampai dengan implementasi EVALUASI Melihat tingkat kinerja suatu kegiatan dan sejauh mana kontribusinya untuk mencapai sasaran pembangunan Sebagai bahan masukan dalam menyusun perencanaan berikutnya

3 TUJUAN MONITORING EVALUASI
Menentukan tingkat kinerja suatu kegiatan dari sisi keuangan dan fisik Mengetahui adanya penyimpangan yang mungkin terjadi, dengan cara membandingan antara proposal dan hasil observasi lapangan Memberikan masukan bagi proses kegiatan kedepan agar dihasilkan kebijakan yang lebih baik Menjaga agar kegiatan yang sedang diimplementasikan sesuai dengan tujuan dan sasaran Menemukan kesalahan sedini mungkin, sehingga kesalahan terhadap kegiatan mudah diperbaiki Melakukan tindakan modifikasi terhadap kegiatan, jika hasil monitoring mengharuskan itu EVALUASI

4 METODE MONITORING Dokumentasi Observasi lapangan Wawancara
Survei menggunakan instrumen Observasi lapangan Wawancara Campuran berbagai metode diatas

5 GAMBARAN ASPIRASI MASYARAKAT DALAM PERENCANAAN PEMBANGUNAN
EXISTING-PRIORITAS KOTA – STRATEGI PEMBANGUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN-–> MUSREN berdasar keinginan & harapan KESENJANGAN KEBUTUHAN & HARAPAN KESENJANGAN INFORMASI MAPPING KEBUTUHAN & KEINGINAN MASYARAKAT HARAPAN/IMPIAN MASY. ≠ SKALA PRIORITAS KOTA .

6 Pemetaan Masalah Kelurahan
KEBUTUHAN DASAR MASYARAKAT PENDIDIKAN (PAUD) KESEHATAN (PHBS) PERMUKIMAN & SANITASI EKONOMI MASYARAKAT INFRASTRUKTUR (JALAN/SALURAN) KESENIAN & KEBUDAYAAN SASARAN PEMBANGUNAN *PENANGGULANGAN KEMISKINAN *MDG’S *SOLO KOTA INKLUSI *KESEHATAN JIWA

7 CAKUPAN MONEV DPK PROPOSAL DPK PELAKSANAAN KEGIATAN LAPORAN PERUNTUKAN
SASARAN VOLUME LOKASI PELAKSANAAN KEGIATAN 0 % 50% 100% LAPORAN SPJ DOKUMENTASI

8 INDIKATOR EVALUASI KEGIATAN DPK 2015
PERENCAANAAN KEGIATAN KESESUAIAN DG RENSTRA MASYARAKAT KESEUAIAN DG HASIL MUSRENBANGKEL TUMPANG TINDIH ANTAR SUMBER DANA PELAKSANAAN KEGIATAN KESESUAIAN DG PROPOSAL DPK KESESUAIAN TARGET / OBJEK SASARAN REALISASI FISIK REALISASI ANGGARAN/ SPJ

9 KENDALA EVALUASI PSIKOLOGIS
Apabila hasil evaluasi menunjukan kurang baik  Budaya “Ewuh – Pekewuh” TEKNIS Tidak tersedianya cukup data dan informasi

10 PERAN SEKSI MONEV DPK PADA MUSRENBANGKEL
PERSIAPAN 1 MUSLING / MLK PERSIAPAN 2 : Bersama LPMK – Seksi Monev DPK menyampaikan paparan hasil Evaluasi DPK Tahun 2015 MUSRENBANGKEL 2016 PASCA MUSRENBANGKEL

11 HARAPAN TERHADAP PERAN SEKSI MONEV DPK BAPPEDA
1 Sumber Informasi  Konsistensi penyusunan proposal DPK terhadap Renstra Masyarakat dan hasil Musrenbangkel 2 Menjamin pelaksanaan DPK sesuai Proposal DPK 3 Mendorong percepatan terhadap pelaksanaan SPJ 4 Mendorong swadaya masyarakat 5 Mendorong kegiatan DPK yang berorientasi pada dampak, bukan “BAGITO”

12 JADUAL PERENCANAAN, PELAKSANAAN & MONEV KEGIATAN DPK TAHUN 2015
Nop 2013 (Musling RT) Desember 2013 (Musling RW / MLK) Januari 2014 (Musrenbangkel)  Usulan Kegiatan 2015 Januari - Desember 2015 (Pelaksanaan Hasil Musrenbangkel) MONEV

13 PENGUMUMAN Materi Bintek Seksi Monev DPK dapat diunduh di website bappeda ( mulai hari Senin, 23 November 2015 Contact person: TULUS WIDAJAT : MILA YUNIARTI : RINI INDRIASTUTI :

14 Selamat berdiskusi!!!


Download ppt "INTEGRASI PERAN SEKSI MONEV DPK 2015 DALAM MUSRENBANGKEL 2016"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google