Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehSukarno Hartono Telah diubah "7 tahun yang lalu
1
Pertemuan ke-2 Prefix
2
Pendahuluan Membahas tentang prefix sebagai awalan dari suatu istilah medis atau sebagai modifikator root dengan memberi keterangan tambahan
3
Manfaat Dengan penguasaan yang baik mahasiswa diharapkan dapat mengenal dan memahami prefix sehingga dapat mempermudah untuk mengenali istilah medis nantinya
4
Definisi Prefix Prefix adalah satu atau lebih dari satu suku kata yang diletakkan di bagian depan sebelum root atau combining form di dalam suatu struktur istilah. Fungsi dari prefix adalah memodifikasi arti root yang melekat di belakangnya dengan memberi informasi tambahan (keterangan) tentang lokasi organ, jumlah bagian atau waktu terkait; sebagai kata awalan suku kata prefixes adalah: kata PREPOSITION (Kata Depan) atau ADVERBS (Kata Tambahan) *catt: Tidak semua istilah medis mengandung/mempunyai unsur kata prefix, namun satu istilah bisa memiliki lebih dari satu prefix. Prefix bisa menunjukkan: Warna, ruang, tempat, letak, arah, jumlah, ukuran besaran, bilangan, dan keadaan.
5
Ilustrasi pemahaman prefix terkait keterangan posisi, disertai contoh istilahnya:
6
Berbeda Terpecah, Terbagi Sama, Sejenis
8
Prefix yang berfungsi sebagai keterangan dapat dilihat pada ilustrasi di bawah ini
Tipis Bengkok, bungkuk, berliku-liku Pendek
9
Pengelompokkan Prefixes dalam Grup Khusus:
MANUSIA Manusia Prefix Contoh Istilah Pria andro- androgenic Androblastoma Wanita gynae- gynaecomastia Gynaecologist Anak paed- paediatric Manula gero- gerontology Gerontophyllia Sendiri auto- autograft Autoimmunization Autohemolysis Individual idio- idiogenesis Idiogomist Sama homo- homosexual Lain/ beda hetero- heterosexual
10
SUBSTANSI Substansi Prefix Contoh Istilah Air hydro- hydrotherapy Hydrocephalus Hydronephrosis Susu lact- lactoglobulin Lactogen Lactometer Lactotoxin
11
JUMLAH Jumlah Prefix Contoh Istilah Kurang hypo- hypoglicaemia Hypotension Hypobaric Hypoacidity Banyak extra- extrasensory Extravascular Multi- multicellular Multipara Multilobular Poly- polyphagia Polyuria Polydipsia Tanpa a- atresia Ametria Anuria Nulli- nullipara, nulliparitas Bersama ambi- ambidextrous
12
NOMOR Nomor/ Bilangan Prefix Contoh Istilah Setengah demi- Demifacet Demilune Hemi- hemiplegia Hemiparesis Semi- semicircular Semicoma Satu mono- mononuclear Monocyte Uni- unilateral uniocular dua bi- binocular di dimorphism dobel diplo- diplopia diplococcus
13
WARNA Warna Prefix Contoh Istilah Abu-abu Gray Polio Glaucoma Poliomyelitis Merah Erythr/o Erythrocyte Rhod/o Rhodopsin Rubor Rubella Putih Albus Albino Leuc/o Leucomyelitis Biru Cyan/o Cyanosis Hitam Melan/o Melanocyte Kuning Cirrh/o Cirrhosis Xanth/o Xanthochromia Hijau Chlor/o Chloroma
14
BAKTERI Bakteri Prefix Contoh Istilah Batang Bacillus Streptobacillus Bulat. Butir Coccus Streptococcus Berpasangan Diplo Diplococcus Segerombol Staphylo Staphylococcus Menekuk Strepto Streptococcus
15
Istilah Tubuh Prefix Contoh Istilah Ke arah kiri Ke arah kanan Dekat ke- Melewati levo- sinistro- dextro- juxta- dia- per- Levophobid Sinistrolateral Sinistral Dextrocardia Dextrocerebral Juxtaposition Juxtapyloric Diathermy Diapedesis Diameter Percutaneous Per-oral Per-vaginal Per-rectal Istilah Ukuran Prefix Contoh Istilah Besar Kecil Pendek Cepat Lambat mega- macro- micro- brachy- tachy- brady- Megalomamia Megacolon Macrotia Macrocyte Microscope Microglossia Brachycephalic Brachyrhinia Tachypnoe Tachycardia Bradycardia Bradylexia Bradypraxia
16
PREFIXES yang memiliki ARTI BERLAWANAN
PREFIX ARTI ab = menjauh dari ad = menuju ke ante-; pre-; pro- = sebelum post = sesudah e-; ec-; ecto; ex-; extra- = luar, bagian luar, di luar endo-; in-; intra = dalam, bagian dalam, di dalam epi-; hyper-; supra- = di atas, lebih tinggi/atas. Melampaui
17
PREFIXES yang memiliki ARTI BERLAWANAN (Lanjutan)
PREFIX ARTI epi-; (lanjutan) … hypo-; infra-; sub- = di bawah, lebih rendah, defisien tachy- = cepat brady- = lambat macro- = besar micro- = kecil ana- = berpisahan syn- = menjadi satu, melekat, menyatu.
18
PREFIXES yang memiliki ARTI SAMA
PREFIX ARTI epi-; hyper; supra- = di atas anti-; contra- = berlawanan circum-; peri- = keliling dys-; mal = jelek, salah, buruk ante-; pro-; pre- = sebelum
19
PREFIXES yang memiliki ARTI SAMA (Lanjutan)
PREFIX ARTI hypo-: infra-; sub- = di bawa e-; ec-; ecto-; ex-; exo-; extra- = di luar, luar endo-; intra- = di dalam
20
Latihan 2: Pengenalan Prefixes
Pengenalan Istilah Medis yang menggunakan PREFIX 1, astrocyte = sel yang berbentuk bintang autograft = tranplantasi dengan jaringannya sendiri endocervical = di dalam leher (rahim) excicion = mengambil ke luar/ memotong isometric = memiliki demensi panjang yang sama macrocyte = cel ukuran besar metaplasia = perubahan dari pertumbuhan ke bentuk lain symbiosis = tinggal bersama, hubungan erat synergistic = berkerja bersama. atrophy = tidak ada pertumbuhan
21
Latihan: 3 Pengenalan Prefix
Cocokan Prefix di bawah ini dengan artinya, dan beri contoh istilah medis sesuai prefix terkait. Prefix Arti Contoh ab- a. bersatu, melekat abnormal ante- b. semua astr- c. menjauh dari auto- d. di luar ect- e. dekat, di samping iso- f. sebelum pan- g. perubahan para- h. bintang meta- i. sama sym j. sendiri
22
Latihan 4: PENGENALAN ISTILAH MEDIS BERPREFIX
Apa arti istilah di bawah ini: 1. Retrogastric = berkaitan dengan ………. lambung 2. Suprarenal = kelenjar di ……. ginjal Bilateral = berkaitan dengan …… sisi Extracorporal = di … badan 5. Hypovitaminose = ……………. vitamin 6. Preoperasi = …………. tindakan operasi 7. Subcutaneous = ………… kulit 8. Dystocia = ……………… otot rahim 9. Atresia = …………… lobang 10. Semilunar = ……….. bentuk bulan (bulan sabit) 11. Polyarthritis = ……….. sendi meradang 12. Neoplasm = pertumbuhan sel ……..
23
Latihan 5: Pembentukan istilah dengan Prefix
Gunakan Prefix untuk membentuk istilah medis 1. ____ - fungal (obat) = membunuh jamjur 2. ____ - ception = mencegah kehamlian ____ - lateral = satu sisi ____ - thyroid = defisiensi hormon kelenjar gondok ____ - tension = tekanan darah rendah ____ - absorpsi = penyerapan jelek ____ - uria = sakit saat buang air kemih 8. ____ - cuspid = memiliki tiga katub ____ - phagia = sulit menelan/makan 10. ____ - indication = bertentangan 11. ____ - flexion = menekuk ke belakang 12 ____ - hepatic = di bawah hati
24
Pembentukan istilah dengan Prefix (lanjutan)
13. _____- cardium = selaput/lapisan luar jantung 14. _____- gastric = bagian atas lambung 15. _____- tropia = bola mata berputar ke arah dalam 16. _____- cellular = bersel banyak 17. _____- metric = memiliki ukuran panjang sama 18. _____- pneu = frekuensi gerak napas lambat 19. _____- rrhytmia = irama denyut nadi tidak sama 20. _____- axial = menjauh dari sumbu 21. _____- cebum = sebelum makan 22. _____- partum = sesudah bersalin 23. _____- cardia = detak jantung cepat 24. _____- dermal = ke/di dalam kulit 25. _____- fungsion = fungsi melebihi normal
25
Penggunaan Prefix Prefix Contoh Arti/ Definisi Ab- (menjauh) abduction proses menjauh dari Ad-(menuju ke) adduction proses mendekat ke A(n)- (tidak, bukan) anemia kurang sel darah merah, kurang darah Ante-(sebelum) antenatal sebelum lahir/kelahiran Anti- (menentang) antibiotic obat pembunuh bakteri Bi- (dua) bilateral berkaitan dengan dua sisi Circum-(keliling) circumcision tindakan sunat Contra- (oposit) contralateral berkaitan dengan sisi lain De- (kurang, tidak) deoxygenated kurang O2
26
Prefix Contoh Arti/ Definisi e- (ke arah luar, luar) eversion melipat ke luar ec- (ke luar, luar dari) ectopic di luat tempat, di luar dari tempatnya ecto- (bagian luar) ectogenous diproduksi di luar tubuh epi- (atas) epicardium struktur di bagian atas jantung in- (di dalam, ke dalam) incision proses memotong ke dalam in- (tidak, tidak bias) indigestible tidak bisa di cerna infra (di bawah) infracostal yang berkaitan dengan bawah iga inter (di antara) intercellular berkaitan antara sel
27
Prefix Contoh Arti/ Definisi
Per- (melalui) percutaneous melalui kulit Oligo- (sedikit) oligosperma jumlah sperma kurang Para- (di samping) paranasal dekat hidung Per- (sekeliling) perineuritis radang sekeliling saraf Retro- (belakang) retrouterine dibelakang uterus Supra- (di atas) suprarenal di atas ginjal Tachy- (cepat) tachypnea pernafasan cepat Brady- (lambat, kurang) bradycardia detak jantung lambat Bradylexia bicara lambat, abnormal Trans- (melewati) transgastric berkaitan dengan memintas lambung
28
Latihan Tidak bisa bicara ...........phasia
Sakit/ nyeri saat bicara phasia Gangguan pada sistem pencernaan pepsia Radang pada banyak arteri arteritis Rasa takut yang berlebihan pada hantu phobia Keadaan di mana jari tangan saling melekat dactily Melintasi vagina vaginal Yang berkaitan dengan dua lambung gastric Keadaan testis yang tersembunyi orchidism Tindakan pengangkatan sebagian lambung gastrectomy Lebih menyukai orang yang lebih tua phyllia Operasi plastik pada penis plasty Rektum yang turun dari tempatnya ptosis Tindakan fiksasi pada ginjal dan limfa pexy Radang pada seluruh bagian telinga otitis
29
Daftar Pustaka Peggy A, Stanfield, Essential Medical Terminology, Jones &Barlett Publishers, Boston, 1991Terminologimedis KamusistilahKedokteran Mayang A.N, Pengenalan Medical Terminology, APIKES INDONUSA EsaUnggul, 2001 Mayang A.N, Materi Kuliah General Coding, APIKES INDONUSA EsaUnggul, 2006
30
Marie A. Moisio & Elmer W. Moisio. 2002
Marie A. Moisio & Elmer W. Moisio.2002.MEDICAL TERMINOLOGY - a Student-centered approach. Delmar Thomson Learning, Canada Nuryati TERMINOLOGI MEDIS-PENGENALAN ISTILAH MEDIS. Quantum Media. Yogyakarta Wuryanto, S Materi Kuliah Ilmu Penyakit dan Lab.Kesehatan I
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.