Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

1 Pernaskahan Peni Puspitasari.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "1 Pernaskahan Peni Puspitasari."— Transcript presentasi:

1 1 Pernaskahan Peni Puspitasari

2 RPS Pertemuan ke- Materi 1 Kontrak perkuliahan 2
Sejarah Perkembangan Naskah Hingga Jadi Buku Naskah pada Zaman Kuno Hingga Modern Hakikat Penyuntingan 3 Kategori penyuntingan berdasarkan bidang suntingan Kategori penyuntingan berdasarkan bahan suntingan Berlatih menentukan kategori bidang dan bahan suntingan 4 Tiga Pembagian Besar Naskah Ciri-Ciri Fiksi, Nonfiksi dan Faksi 5 Perburuan dan Pengadaan Naskah Akuisisi Naskah Kriterian Kelayakan Naskah Prosedur Penerimaan Naskah 6 Trend Buku Masa Kini Intuisi Penulis dan Penyunting dalam menerima dan menerbitkan naskah 7 Pengenalan Anatomi naskah/buku (Secara Umum) Pengenalan Etalase Belakang Buku 8 UTS

3 RPS Manajemen bahasa Aspek-aspek yang harus disunting
Pertemuan Ke- Materi 9 Perbedaan anatomi dan bahasa naskah ilmiah, naskah buku ajar, dengan naskah buku umum 10 Manajemen bahasa Aspek-aspek yang harus disunting Pengenalan dan fungsi marka ralat untuk proses penyuntingan 11 Menyunting Aspek Kepaduan Paragraf Berlatih Menyunting Teks dari Aspek Kepaduan Paragraf 12 Data dan Fakta Berlatih Menyunting Aspek Data dan Fakta 13 Legalitas dan Aspek Kesopanan 14 Kesepakatan Penulis dan Penerbit (Surat Perjanjian Penerbitan) Jenis-jenis royalti serta kelebihan dan kekurangannya (semester, tahunan, jual putus, dan semi royalti 15 Pruf reading dan mengirim naskah 16 UAS

4 Evaluasi a. Tugas/presentasi 20% b. UTS 30% c. UAS 30%
d. Kehadiran 20% Kehadiran 80% (maksimal tidak hadir 3 kali/kecuali izin dengan surat keterangan tertentu). Toleransi keterlambatan 15 menit.

5 Rujukan Djuroto, Totok Manajemen Penerbitan Pers. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Mansoor, Sofia Pengantar Penerbitan. Bandung: Penerbit ITB. Mulyana, Deddy “Menjadi Editor Profesional: Pokok-pokok Pikiran”. Bandung: Rosdakarya. Rahardi, Kunjana Bahasa Indonesia untuk karang Mengarang. Jakarta: Erlangga. Rifai, Mien A Pegangan Gaya Penulisan, Penyuntingan, dan PenerbitanKarya Ilmiah Indonesia. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Soeharjan, M Pengeditan Publikasi Ilmiah dan Populer. Jakarta: Balai Pustaka. Trim, Bambang Taktis Menyunting Buku. Jakarta: Kawah Media

6 2 Perkembangan Naskah papirus Pergamenum (kertas kulit domba)
Codex (kulit domba yang dijahit) Mesin cetak (Gutenberg)

7 Sejarah Naskah di Indonesia
Sebelum ditemukannya percetakan semua dokumen tertulis harus dibuat dan diperbanyak dengan ditulis tangan. Biasanya, naskah dibuat dalam bentuk gulungan, untaian naskah lontar /nipah, dluwang/daluang (kertas tradisional berserat kasar dari kulit pohon), dan kertas Naskah Kuno Babad Serat Hikayat pupuh dst

8 Perbedaan Naskah Kuno dan Modern
Media Papirus, kulit, batu, daun, lontar,dst Kertas, file Huruf Aksara kuno abjad Isi Sastra lama, ajaran, Tak terbatas bahasa Sunda buhun, melayu, arab pegon (bahasa daerah) Nasional, internasional

9 Penerbitan di Indonesia
Buku pelajaran Buku bacaan umum Buku agama Ajip Rosidi

10 Hakikat Naskah Naskah berasal dari bahasa Arab: nuskhatum (potongan kertas) Naskah (KBBI): karangan yang ditulis tangan, karangan yang belum diterbitkan. Karangan atau tulisan yang hendak diterbitkan atau publikasi kepada khalayak/pembaca (Rahardi,2009:2)

11 Ruang Lingkup Naskah Materi terbitan Penyuntingan

12 Kualifikasi Naskah Naskah Mentah/kasar Sudah baik

13 Perbedaan Penerbitan dan Percetakan
Mengerjakan pesanan untuk mencetak buku (penggandaan buku) Merancang atau membuat buku

14 Hakikat Penyuntingan Pekerjaan memperbaiki naskah atau tulisan supaya karangan tersebut siap untuk dipublikasikan kepada orang banyak. Menyunting adalah memperbaiki naskah, bukan mengubah naskah tanpa izin penulis atau membuat naskah.

15 Filosofi Editing “mengomunikasikan ide/gagasan para penulis/pengarang secara mudah, jelas, benar, tepat, kepada pembaca dengan sasaran prinsip menebarkan ilmu dan informasi yang bermanfaat untuk kemaslahatan publik”

16 Kriteria Editor Percaya diri Objektif Kepedulian tinggi
Kecerdasan tinggi Bertanya alamiah Diplomasi Mampu menulis Selera humor

17 Tugas Tulislah paragraf naratif/deskriptif tentang seseorang/sesuatu yang sangat anda cintai dan alasan mengapa anda mencintainya dengan memperhatikan bahasa Indonesia yang baik dan benar!

18 Kategori Penyuntingan
3 Berdasarkan bidang suntingan: Editing mekanik Editing substantif Editing gambar Baca pruf Kebahasaan, ketepatan, serta kemudahan penggunaan Ketelitian data, kejelasan dan gaya bahasa, kelegalan dan kesopanan, ketepatan rincian produksi Visualisasi naskah: peta, denah, grafik, dll Koreksi akhir

19 Kategori Penyuntingan
Berdasarkan bahan suntingan: Naskah Fiksi: berbasis khayalan/imajinasi Naskah Nonfiksi: berdasarkan fakta Naskah Faksi: kisahan yang berdasarkan kenyatan

20 4 Jenis Naskah Cerpen, novel, puisi, drama Naskah fiksi
Naskah nonfiksi Karya ilmiah, ilmiah pop,, reportase, panduan/tips,dst Naskah faksi Kisahan yang berdasarkan kenyataan

21 Langkah Pengadaan Naskah
Penyunting mencari buku yang harus diterbitkan dalam bidangnya (yang dibutuhkan masyarakat). Mencari pengarang untuk menulis buku. Menguasai keilmuan materi yang akan ditulis Memiliki pengetahuan yang memadai tentang psikologi belajar, didaktik, dan metode pengajaran yang bersangkutan Memiliki pengalaman mengajar dalam mata pelajaran yang ditulisnya Memiliki kemahiran dalam menulis buku

22 Pengadaan Naskah Sumber Naskah Penyunting mencari gagasan naskah
Mencari pengarang dari buku yang telah beredar 2. Penilaian Naskah - Penyunting menilai layak/tidak layak

23 Perburuan Naskah 1.Acquiring editor/Acquisition editor Bertugas memburu naskah 2. Associate editor (editor pendamping) Bertugas memburu langsung naskah di lapangan

24 Cara Pengadaan Naskah Solicited
Pengadaan naskah dirancang secara terprogram dengan menetapkan topik-topik tertentu, lalu memilih penulis yang tepat untuk topik tersebut Unsolicited Pengadaan naskah dilakukan secara insidental dengan membuka kesempatan kepada penulis/pengarang untuk mengirimkan naskahnya. Penerbit (editor) kemudian menyeleksi naskah tersebut. Translated Pengadaan naskah dilakukan dengan memilih karya-karya terbaik dari luar negeri untuk kemudian diurus peralihan copy-rightnya, lalu diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia Internally generated manuscripts Pengadaan naskah yang dilakukan dengan melibatkan tim internal penerbit, seperti desainer atau editor, dari naskah hingga dummy. Hal ini bisa dilakukan guna mempercepat pekerjaan

25 Akuisisi Naskah Akusisi terprogram Pengadaan naskah secara terencana
Akuisisi modifikasi Pengadaan naskah secara terencana berdasarkan modifikasi naskah lain Akuisisi penerbitan ulang Akusisi penerbitan ulang

26 Akuisisi Terprogram Membuat perencanaan judul
Menghubungi penulis yang tepat Membuat perencanaan terbit

27 Akuisisi Modifikasi Membidik katalog buku luar negeri
Menetapkan topik atau judul yang akan dimodifikasi Mencari/menghubungi penulis yang tepat

28 Akuisisi Penerbitan Ulang
Naskah lama Naskah penerbit kurang sukses Naskah habis masa perjanjian Dimodifikasi dan diterbitkan ulang Diakuisisi atau dibeli dan diterbitkan ulang Diakuisisi dan diterbitkan ulang

29 Sumber Naskah Sumber Naskah Deskripsi Tokoh
Tokoh merupakan sumber naskah yang tidak ada habisnya. Setiap zaman selalu melahirkan tokoh yang pantas untuk dibukukan. Komunitas Komunitas merupakan naskah dan sumber pasar bagi naskah tersebut. Misal: literasi,fotografi,dst. Agen sastra Agen sastra menjadi perantara guna pengadaan naskah, terutama naskah dari LN. Agen sastra juga ibarat manajer bagi penulis yang ingin menyalurkan naskahnya.

30 Sumber Naskah Jasa Penerbitan
Jasa penerbitan membantu penerbit berburu naskah dan mengolah naskah hingga layak diterbitkan Sekolah/kampus Sekolah/kampus merupakan gudang para intelektual yang berpotensi menulis buku. Para editor pendamping harus rajin memonitor perkembangan dunia akademik untuk mendapatkan penulis potensial. Pusat pelatihan Pusat pelatihan merupakan sumber naskah yang diperoleh para trainer. Event Seminar,lokakarya,dll dapat dijadikan sumber naskah dengan membukukan topik-topik seminar.

31 Kriteria Kelayakan Naskah
Sesuai visi misi penerbit Tidak mengandung SARA, pornografi, atau melawan norma Karya asli Sesuai jenis yang diinginkan penerbit

32 Kriteria Kelayakan Naskah
Manfaat menarik mudah Aspek mutakhir minat mampu Marketable

33 Legalitas Naskah Naskah sebaiknya diproses setelah akad
Penulis diberi keleluasaan untuk memilih sistem kerjasama Pengecekan kredibilitas penulis Pengecekan bahan-bahan naskah, kaitannya dengan hak cipta

34 Manajemen Naskah Ditulis tangan Jarak satu spasi
Mengandung catatan terpisah Tidak standar Tidak lengkap Keterbacaan rendah Tidak mengandung ket/deskripsi visual lengkap

35 Pemeriksaan Kondisi Naskah
Kelemahan/kekurangan Kelengkapan Kelengkapan/kejelasan visual Kelengkapan anatomi naskah

36 Contoh Aturan Format Naskah
Ukuran kertas standar (B5/A4),HVS,70gr Kertas polos,putih,tidak transparan/mengilap Diketik satu muka,spasi 1,5 Margin kiri 3 cm, kanan 2 cm Penomoran kanan atas Sebaiknya menggunakan paragraf indent Lembaran naskah tidak perlu dijilid

37 Contoh Aturan Format Naskah
Teks atau catatan kaki dan catatan lain sebaiknya ditik dalam lembaran terpisah Semua ilustrasi harus dinomori di baliknya Teks keterangan gambar ditik terpisah Pembuatan gambar (yang ditugaskan kepada ilustrator) disertai deskripsi yang jelas Petunjuk jelas untuk pemisah judul dan subjudul Naskah terjemahan disertai potokopi buku sumber Naskah diserahkan ke penerbit dalam bentuk hardcopy dan softcopy,Ms.Word, format pdf.

38 Proses Awal Penggarapan Naskah
penulis naskah editor diproses Rapat redaksi tidak Kembali dengan SK dan naskah asli ya

39 Keinginan Pembaca Kaya dan makmur Sehat dan bugar 10 tahun terakhir
Bahagia Berilmu dan berketerampilan Saleh dan tenang secara spiritual Sukses pergaulan dan gaya hidup Terhibur

40 Topik Buku Best Seller 10 tahun terakhir
Bisnis, kewirausahaan, kesempatan kerja, manajemen, marketing Kesehatan, penyembuhan alternatif, diet, herbal,dll 10 tahun terakhir Keluarga bahagia, sakinah, pengasuhan anak, dst spiritual Pengembangan diri, life skill, motivasi, hobi, cerita sukses Hiburan (novel, antologi cerpen, komik) Tips, gaya hidup, anak dan remaja, dst

41 Anatomi Buku Sampul/Kover Pendahulu/preliminaries Isi/text matter
Penyudah/posteliminaries

42 Sampul/Kover Kover Depan Spine (punggung) Kover Belakang Judul utama
Judul pelengkap Nama penulis/pengarang Visualisasi Logo penerbit Nama penulis Kategori Teks wara (sales copy) Testimoni/endorsement Biografi penulis Wara penutup ISBN dan barkode

43 Pendahulu/Preliminaries
Halaman francis (1/2 judul) Halaman judul utama Halaman hak cipta Halaman persembahan Halaman daftar isi Halaman kata pengantar Halaman prakata Halaman pendahuluan Daftar tabel, gambar, singkatan (jika ada)

44 Isi/text matter Judul bab Judul Subbab dan Sub-Subbab Paragraf
Visualisasi dan Keterangan Pengayaan

45 Penyudah/Posteliminaries
Halaman Daftar Pustaka Halaman Daftar Istilah Halaman Catatan akhir Halaman Lampiran Halaman Indeks Halaman Biodata penulis/pengarang


Download ppt "1 Pernaskahan Peni Puspitasari."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google