Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

VENTILASI MEKANIK DASAR

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "VENTILASI MEKANIK DASAR"— Transcript presentasi:

1 VENTILASI MEKANIK DASAR
OLEH: JASMEN NADEAK HIMPUNAN PERAWAT CRITICAL CARE INDONESIA

2 PENGERTIAN Alat bantu mekanis untuk membantu otot-otot pernafasan dan membantu meningkatkatnya pertukaran gas (Michael.J.Apostolakos,2001) Sejarahnya Saat epidemiologi polio di Denmark (1955),saat mahasiswa Kedokteran melakukan manual bagging selama 8 jam

3 PENTING 1. SIFAT VENTILATOR Adalah: Menggantikan fungsi paru dalam hal ventilasi 2. Ventilasi adalah: Proses masuk dan keluarnya udara dari paru-paru

4 5. Tidal volume yang terjadi selama 1 menit disebut Menit Volume
3. Jumlah udara yang masuk dalam 1x inspirasi dan jumlah udara yang keluar dalam 1x ekspirasi disebut dengan tidal volume (VTE dan VTI) 4. Jumlah VTE dan VTI pada umumnya selalu sama apabila tidak ada kebocoran 5. Tidal volume yang terjadi selama 1 menit disebut Menit Volume 6. Perhitungan Menit Volume adalah TVxRR

5 LANJUTAN 7. Tidal Volume yang normal (dewasa) 6-10ml/kgBB 8. Apabila tahanan nafas terlalu tinggi,misalnya pada spasme bronchus atau karena ada udara maka diperlukan sebuah dorongan Inspirasi at ekspirasi (P.Inspirasi)

6 CARA KERJA VENTILATOR PRINSIP KERJANYA (UTAMA) 1.VOLUME UDARA
2.PRESURE UDARA 3.GABUNGAN VOLUME DAN PRESURE Dalam rangka penerapan prinsip kerjanya, Ventilator memiliki Pengaturan tersendiri yang disebut dengan MODE ventilator dan SETTING ventilator

7 MODE VENTILATOR TARGETNYA: 1. TARGET VOLUME volume control (vc),controled minute ventilation (cmv),sincronized intermitten mandatory ventilation (simv) dll 2. TARGET PRESURE Tergantung pada besarnya tekanan udara inspirasi /inspirasi presure limit (IPL) modenya: presure control,prsure support,CPAP,BIPAP,ASB,PCV,SPON 3. GABUNGAN Mode ini tergantung TV,MV dan IPL,karena bersifat gabungan maka modenya:SIMV-PS,dll

8 MODE VENTILATOR BERDASARKAN ASPEK KETERGANTUNGANNYA
DIBAGI 2 BAGIAN BESAR 1. CONTROL (VC,PC,CMV DLL) 2. ASSIST (SIMV,PS,CPAP,SPONT,NIV)

9 MODE VENTILATOR DITENTUKAN OLEH
Apakah pasien tampak nyaman (WOB) tidak meningkat Apakah TV at MV optimal terpenuhi Apakah dengan MODE volume tekanan Inspirasi Presure (PIP) berada dalam batas aman Apakah dengan MODE tekanan TV/MV dapat dihasilkan dalam jumlah yang adequat dan PIP dalam batas aman Apakah RR dalam batas yang diharapkan Apakah SPO2 dan nilai AGD ada perbaikan Apakah kebutuhan pasien dapat terpenuhi dengan ASSIST at CONTROL

10 VOLUME CONTROL RR,TV,MV secara total diberikan kepada pasien
Pasien tidak diberi kesempatan untuk nafas spontan Triger di off kan /negatif Apabila terjadi Figting beri sedasi+muscle relaxan Hati hati terjadi hipertensi

11 Yang disetting dalam VC
TV 6-10 ml/kgBB RR 10-20X menit PEEP 5-20 Cm H2O,kalau terlalu tinggi akan terjadi barotrauma Triger -3,-2,-1,0 FIO2 100 % LOWER MV<100ml/KgBB UPPER MV>100 kgBB

12 PRESURE CONTROL Jika VC sasarannya TV at MV secara langsung maka PC memberi TV dan MV melalui pemberian tek Inspirasi (IPL) dan RR Umumnya pada pasien Acute Lung Injury

13 Yang di SETTING dalam PRESURE CONTROL
IPL 6-20 CmH2O: harus selalu diatas nilai PEEP RR TRIGER PEEP FIO % Upper Presure Limit cmH2O

14 SINCRONIZED INTERMITTEN MANDATORY VENTILATION (SIMV)
Jika VC adalah bantuan PENUH, maka SIMV adalah bantuan sebagian Sifatnya adalah VOLUME, tetapi dapat dikombinasikan tekanan bantuan atau PS MODE hampir sama dengan VC tetapi TRIGER nya dibuat SENSITIF MODE ini memberi kenyamanan kepada pasien dengan kekuatan INSPIRASI yang melemah Yang diSETTING : TV,MV,RR,TRIGER,IPL,PEEP,FIO2 dan ALARM batas atas/ bawah dan PRESURE LIMIT

15 MODE PRESURE SUPPORT Jika PC bantuanya PENUH,maka PS adalah ASISST dengan target TEKANAN RR tidak perlu diatur karena pasien sudah bisa mengatur sendiri Yang di SETTING :IPL,TRIGER,PEEP,FIO2, ALARM batas atas/bawah,MV dan UPPER Prsure LEVEL Jika IPL sudah dapat diturunkan mendekati 6cmH2O dan TV/MV sudah optimal maka siap2 untuk WEANNING ke MODE CPAP

16 MODE CPAP Pasien bernafas SPONTAN, komplain paru adequat
SETTINGAN hanya PEEP dan FIO2 Siap2 EKSTUBASI

17 KESIMPULAN VENTILATOR ADALAH SALAH SATU ALAT BANTU PERNAFASAN YANG CANGGIH ,KARENA ITU WAJIB UNTUK DIMENGERTI OLEH PERAWAT HCU/ICU PERLU MONITORING KETAT OLEH TENAGA PERAWAT YANG AHLI DAN KOMPETEN SERTA TERSERTIFIKASI UP DATE ILMU VENTILATOR WAJIB DILAKSANAKAN

18 VENTILATOR ALAT PEMBUNUH ATAU ALAT KEHIDUPAN (PILIHAN)
OPERASIKAN SECARA BENAR

19 TERIMA KASIH

20 PRE TEST 1. Jumlah udara yang masuk dalam 1x inspirasi dan jumlah udara yang keluar 1x ekspirasi disebut dengan: A.menit volume B.Tidal Volume C.Total Volume D.Mode Ventilator 2.Menit volume dapat ditentukan dari: A.Tidal Volume X RR B.Inspirasi X ekspirasi C.1x tarik nafas dalam 1 siklus D.Bukan salah satu jawaban diatas

21 3. Yang bukan menjadi target utama ventilator adalah: A. Volume B
3. Yang bukan menjadi target utama ventilator adalah: A.Volume B.Presure C.Gabungan Volume dan Presure D.Assist Maupun Control 4.Mode Ventilator dibawah ini adalah bersifat ASSIST : A.SPONTAN B. Presure Control C.Volume Control D.Presure Control Ventilation

22 5. yang benar dibawah ini tentang Presure Support: A
5.yang benar dibawah ini tentang Presure Support: A.Setingan hanya PEEP dan FIO2 B.Persiapan Ekstubasi C.RR tidak perlu diatur karena pasien sudah bernafas sendiri D.Proses Weanning dari Volume Control 6.yang benar dibawah ini tentang Presure Control: A.Memberi Tidal Volume /MV melalui pemberian IPL B.bersifat Volume murni, C.umumnya terjadi pada pasien Gagal Ginjal Acute D.Persiapan untuk ekstubasi


Download ppt "VENTILASI MEKANIK DASAR"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google