Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

IDENTIFIKASI PASIEN SUBPOKOK 10 LW Sem1.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "IDENTIFIKASI PASIEN SUBPOKOK 10 LW Sem1."— Transcript presentasi:

1 IDENTIFIKASI PASIEN SUBPOKOK 10 LW Sem1

2 IDENTIFIKASI PASIEN Identitas Pribadi Pasien: Pihak pembayar :
Nama lengkap pasien Nomor registrasi rumah sakit atau nomor rekam medis pasien Alamat, nomor tēlpon, tempat dan tanggal lahir, usia, seks, agama, status perkawinan, pekerjaan, dan nomor identitas :KTP, SIM. Paspor atau. Kartu Jaminan Sosial lain Pihak pembayar : Asuransi kesehatan : Kartu Asuransi, No.Asuransi, Nama asuransi Nama dan alamat perusahaan/ majikan pasien Pihak Penanggung jawab pasien Nama, alamat dan nomor tēlpon dari keluarga (relasi) yang terdekat Nama dokter yang merawat dan nama dan alamat dokter rujukan Tanggal dan waktu masuk rawat atau jam kehadiran di bangsal rawat/ klinik Informasi medico-legal bila diperlukan. lilywidjaja LW Sem1

3 CARA PENAMAAN 1. Penulisan nama langsung
Nama pasien tulis dengan nama sendiri di depan. !! : Nama min. 2 kata. Bila hanya 1 kata + nama suami/ayah Contoh: a. Aminah Aminah Sulaiman :sebelum kawin Aminah Kurniawan: sesudah kawin b. Siti Rohayati ( sudah 2 kata) lilywidjaja LW Sem1

4 CARA PENAMAAN 2. Nama keluarga (Family Name):  nama keluarga di depan
    Nama orang Indonesia a. Mempunyai Nama keluarga  Contoh: Suwito Mangunkusastro Mangunkusastro, Suwito b. Tidak ada nama keluarga Contoh: Sutopo Yuwono Sutopo Yuwono  -, Sutopo Yuwono c. Mampunyai Marga ·    Contoh; Handam Harahap Harahap, Handam lilywidjaja LW Sem1

5 CARA PENAMAAN Nama orang Eropa John Kennedy Kennedy, John
Nama orang Arab Akhmad Albar Albar, Akhmad Nama orang India, Jepang, Thailand Mahatma Gandhi  Gandhi, Mahatma Saburo Kabayashi  Kabayashi, Saburo Charoom Rataranatsin  Rataranatsin, Charoom      lilywidjaja LW Sem1

6 CARA PENAMAAN Nama orang China, Korea, Vietnam
Tan Po Guan  Tan, Po Guan Robert Lim  Lim, Robert Kim Ill Sung  Kim, Ill Sung Tranh Van Dang  Tranh, Van Dang       Nama baptis (Kristen) ,gelar Haji merupakan bagian dari nama Fransiscus Xaverius Suhardjo Sudikusumo Suhardjo Sudikusumo, Fransiscus Xaverius (nama langsung) Sudikusumo, Fransiscus Xaverius Suhardjo (Fam.Name) Haji Amir Makhmud  Makhmud, H. Amir lilywidjaja LW Sem1

7 CARA PENAMAAN Panggilan: Tn., Ny., Nn., An., By Suripto, Hartini (Ny.)
Sutopo Yuwono (Tn.) Gelar-gelar -Gelar Bangsawan RA Kartini  Kartini, RA . Andi Lala  Lala, Andi Sir Stanford Raffles  Raffles, Stanford, Sir Rusli Datuk Tumenggung  Rusli, Datuk Tumenggung lilywidjaja LW Sem1

8 CARA PENAMAAN - Gelar Kesarjanaan Sumarno Notonegoro, SH.
Notonegoro, Sumarno (SH.) KRT. Sumantri Partokusumo, MSc  Partokusumo, Sumantri, KRT. (MSc.) - Pangkat dan Jabatan tidak termasuk gelar Mayor Sutopo Laksmono  Laksmono, Sutopo (Mayor) Gubernur Ali Sadikin  Ali Sadikin (Gubernur) lilywidjaja LW Sem1

9 Hamzah, Amir, H. (Brigjen.Pol.) Mukti Ali Sutan Batuah
Mangunkusastro, Kartiningsih, KRT. Suparman, Rudi (Ir., MM., PhD.) Lim Pang Ngo (dr., Sp.Pd.) Albar, Ahmad (Bupati) Malarangeng, Andi (Drs., MKM.) Kobayasi, Oyami Thran Van Ngah Lee, Bruce lilywidjaja LW Sem1


Download ppt "IDENTIFIKASI PASIEN SUBPOKOK 10 LW Sem1."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google