Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHartanti Hermawan Telah diubah "7 tahun yang lalu
1
Kata Kunci Islamisasi Wali Songo Kaligrafi Babad Suluk Hikayat Sultan
Amir Tasawuf Fikih Khalifah Syekh Sunnah Abangan Iman
2
Garis Besar Perkembangan Islam di Nusantara
3
Garis Besar Perkembangan Islam di Nusantara
Kedatangan Penyebaran Pembentukan Struktur Pemerinatahan
4
Awal Masuk The 7th Century
5
Agama Awal Indonesia Sebelum Islam memasuki Nusantara, sudah berkembang agama dan kepercayaan yang lebih tua seperti Buddha, Hindu, Animisme dan Dinamisme. Saat perkembangan Islam terjadi, masih berdiri kerajaan bercorak Hindu-Buddha seperti Majapahit dan Sunda Pajajaran, ataupun Daha di Jawa Timur. Majapahit menerima Islam dengan damai. Apa buktinya ?? Makam di Troloyo
6
Masuknya Islam Tidak Bersamaan dengan Perkembangannya
Orang – orang Muslim telah memasuki nusantara sejak abad ke-7 Masehi atau abad pertama Hijriyah >> perdagang Islam terlibat dalam urusan politik abad ke-9 M Islam mulai berkembang pada abad ke-13 Masehi.
7
Peta Persebaran Islam
8
Between Peaceful and Conflict
Cara Masuk Between Peaceful and Conflict
9
Dari manakah islam yang berkembang di nusantara ??
10
Teori Asal Masuk Islam Teori Gujarat (oleh J. Pijnapel)
Teori China (oleh Sumanto Al Qurtuby) Teori Mekkah (oleh HAMKA) Teori Persia (oleh Hoesein Djajadiningrat)
11
Peta Asia untuk Menjelaskan 4 Teori Diatas
12
Sumber Pendukung Berita Cina dari Dinasti Tang
Catatan Perjalanan Marcopolo Berita dari Ibnu Battutah Berita dari Musafir Cina Ma Huan Apakah ini dari masing-masing kronik tersebut ?
13
Bukti masuknya islam di Nusantara
Makam Fatimah binti Maimun (475 H/ 1082 M) >> Ditemukan di Leran (Jawa Timur), merupakan makam seorang wanita. Makam Sultan Malik as-Saleh (696 H/ 1297 M) >> Dikatakan pula bahwa Kerajaan Samudera Pasai adalah kerajaan pertama di Nusantara yang memeluk agama Islam. Makam Malik Ibrahim di Gressik berangka tahun 1419. Makam Malik Ibrahim di Gresik Makam Sultan Malik as- Shaleh
14
Kenapa Makam dijadikan bukti masuknya Islam ??
15
Faktor Pendorong Perkembangan ISLAM
Syarat Masuk Islam Mudah Tidak mengenal kasta Penyebaran dgn Cara Damai (kontroversial) Agama Islam yang masuk ke Indonesia telah disesuaikan dengan alam pikiran bangsa Indonesia Upacara lebih sederhana Politik yang mendukung
16
Teori Pertama, Berkembang dengan Damai
Beberapa ahli Sejarah meng-klaim bahwa Islam masuk melalui wilayah barat Indonesia yaitu Sumatra, dan Pesisir pantai di Jawa. Dalam teori ini, Islam berkembang melalui 8 jalan: Perdagangan - Perkawinan Dakwah - Tasawuf Pendidikan - Seni Politik - Santri dan Haji Hal yang memperkuat teori ini adalah para Ulama yang selalu berpegang teguh pada prinsip yang tertulis dalam Q.S. al- Baqarah ayat 256.
17
Perdagangan Pelabuhan Penting! Muskat 6. Malaka Basra 7. Kanton
Cambay 8* Demak Malabar 9* Tuban Pasai 10* Gresik 11* Sunda Kelapa Keunggulan Jalur perdagangan? Bukti penyebaran melalui perdagangan?
18
Dakwah Tokoh?
19
Pesantren
20
Pernikahan
21
Tassawuf
22
Seni
23
Nyanyian Lir-Ilir Lir-Ilir! Lir-Ilir! Tandure wes sumilir
Tak ijo royo-royo Tak sengguh temanten anyar Cah angon, cah angon Penekno blimbing kuwi Lunyu-Lunyu penekno Kanggo mbasuh dodotiro Dodotiro-dodotiro Kumitir bedah ing pinggir Dondomono, jlumatono Kanggo sebo mengko sore Mampung padhang rembulane Mumpung jembar kalangane Yo Sorako, sorak Horee !! Bangunlah! bangunlah! Tanaman sudah bersemi Demikian menghijau Bagaikan pengantin baru Anak gembala! Anak Gembala Panjatlah belimbing itu! Biar licin dan susah tetaplah kau panjat Untuk membasuh pakaianmu Pakaianmu! Pakaianmu Terkoyak-koyak dibagian samping Jahitlah, benahilah Untuk menghadap nanti sore Mumpung bulan bersinar terang Mumpung banyak waktu luang Bersoraklah dengan sorakan Horee !!
24
Santri dan Haji
25
Teori Kedua, Masuk dengan Konflik
Beberapa Sejarawan menyebutkan bahwa Islam bukan masuk secara damai karena kultural yang sama, melainkan dengan paksaan atau sengaja disebarkan. Dibuktikan dengan: Hancurnya Majapahit yang Hindu-Buddha oleh Kesultanan Demak Hancurnya Sunda Pajajaran atas serangan Muslim (16 M) Adanya 9 Wali yang menjadi tokoh sentral penyebaran Islam di Jawa Kesultanan Aceh mengadakan kampanye militer pada tahun 1520 Selain itu juga dibuktikan dengan buku “Dharmagandul”
26
WALI SONGO
28
WALI SONGO Wali adalah orang-orang yang dianugerahi “kharamah” oleh Allah Prof. K.H.R. Mohammad Adnan. Songo berasal dari bahasa Arab "Tsana" artinya mulia Prof. DR. Simuh Songo menyatakan jumlah yaitu sembilan. Tugas utama menyampaikan kebenaran dakwah Nabi Muhammad.
29
1. Sunan gresik (Maulana Malik Ibrahim)
Berasal dari wilayah maghrib, afrika utara. Cara? Wafat di Leran & dimakamkan di Desa Gapura, Gresik, Jawa Timur.
30
2. Sunan Ampel (Raden Rahmat)
Berasal dari Champa. Bukti ?? Kesamaan budaya akan mahluk mistis, suara tokek. Disambut baik oleh Raja Brawijaya. Cara ?? Wafat 1401 S/ 1479 M, dimakamkan di Surabaya
32
3. Sunan Giri (Raden Paku)
Putra Syekh Maulana Ishak dan menantu Sunan Ampel Cara ? Meninggal 1428 Saka “Naga Loro Warnaning Padha”
33
jethungan
34
Jamuran
35
Dengarkan lagu berikut ini!
Pahami maknanya ! Tuliskan pada buku catatanmu
36
Nyanyian Cublak-Cublak Suweng
Lirik : Cublak cublak suweng Suwenge teng gelenter Mambu ketundhung gudèl Tak gento lela lelo Sapa ngguyu ndele' ake Sir sir pong dele bodong Arti ! Tempat Anting Antingnya berserakan Baunya dituju Anak Kerbau Bapak Ompong menengok kanan-kiri Siapa tertawa dia yang menyembunyikan Hati nurani kedelai kosong tanpa isi
37
Wayang
38
4. Sunan Bonang (Pangeran Mahdum Ibrahim)
Putra keempat sunan Ampel Dianggap turunan Cina Bong Ang anak Bong Swi Ho Cara ? Wafat di Lasem Jalma Wihana Kayuning Sawid Jagad
40
5. Sunan Kalijaga (Raden Sahid)
Turunan dari paman nabi Masa kecil : berjudi, mencuri, miras, perampok (Sunan Bonang) Cara ?
42
6. Sunan Gunung Jati (Syarif Hidayatullah)
Nama asli Syarif Hidayatullah, putra Sultan Hud Cara ?
43
Konflik Cirebon & Islamisasi Banten
Cirebon dikuasai Kerajaan Pajajaran (Prabu Siliwangi). Sunan G. Jati menolak membayar upeti sehingga akhirnya diserang dibawah Tumenggung Jagabaya. Membelot >> memeluk Islam Prabu Siliwangi menolak dan menghilang ke dalam hutan Cirebon dikuasai kekuasaan meluas ke Banten. Di Banten cucunya Maulana Yusuf diangkat menjadi Sultan Banten.
44
7. Sunan Drajat (Raden Qasim)
Putra Sunan Ampel & Adik Sunak Bonang Cara ? Wafat 1551 M. Makam di Desa Drajat
45
8. Sunan Kudus (Raden Fatihan atau Ja’far Shadiq)
Putra Nyi Ageng Manila & adik Sunan Bonang. Cucu Sunan Ampel Cara ?
46
Masjid Kudus
47
9. Sunan Muria (Raden Prawoto atau Raden Umar Said)
Putera Sunan Kalijaga Cara ?
48
“Manunggaling Kawula Gusti”
bersatunya saya Tuhan
49
Raden Patah Putra Prabu Brawijaya Cara !
Belajar dari Sunan Ampel di Jawa Menyempurnakan bentuk wayang Membuat Gamelan Sekati = Yogya (Sekaten) Undang-Undang Angger Surya Alam
50
Warisan Kebudayaan Kerajaan Islam di Nusantara
51
? Kesusastraan Hindu-Budha Islam Hikayat
>> Kitab Mahabarata, Ramayana & Pancatantra Babad >> Kitab Negarakrtagama dan Pararaton ?
52
Primbon Berpindah tempat pada waktu makan Berselimut dengan tikar
Berteriak kata kotor di dalam hutan Berfoto bersama dalam jumlah ganjil Menyisir rambut sambil berjalan Bersin sewaktu bepergian Berlama-lama di kamar mandi Menggigit bibir (bawah atau atas) serta kuku Gadis Keramas di hari Sabtu Makanan Asinan di Malam Hari
53
Kesenian Hindu-budha islam
54
Seni Arsitektur Hindu-Budha Islam Masjid Bangunan Makam
55
Masjid Nabawi
56
Masjid Al Haram
57
Masjid Al-Aqsa
58
Masjid Banten
59
Masjid di Minangkabau
60
Masjid Sumenep
61
Masjid di Palembang
62
Ciri Masjid Masjid Umum Masjid di Nusantara
64
Alun-Alun Penduduk Pasar Pemimpin Masjid
65
Makam
66
Kuburan Raja Gowa
67
Makam Islam
68
? Bangunan Makam Hindu-Budha islam Candi = Makam
Makam diberi jirat Di atas makam diberi cungkup ?
69
? Konsep Keagamaan Hindu-Budha Islam
Hindu >> brahmavidya (pengetahuan tentang kebenaran tertinggi) Budha >> 4 Kebenaran tertinggi Hidup adalah penderitaaaan itu tentu Penderitaan itu tentu ada sebabnya Penderitaan itu dapat dihilangkan Ada cara untuk menghilangkannya ?
70
Politik Tahun 1511 >> Malaka dikuasai Portugis. Pedagang Islam di usir. Sehingga pindah ke wilayah lain muncullah Samudra Pasai Aceh, Banten, Gresik dll.
71
? Kerajaan di Sumatera Kesultanan Aceh Kelemahan Aceh ???
Sultan Pertama, Ali Mughayat Syah Puncak Kejayaan zaman Sultan Iskandar Muda >> Angkatan Laut Ekspansi >> Deli (1612 M), Aru & Johor(1613 M), Pahang (1617), Kedah (1620), Nias (1625). Berhubungan baik dengan Timur Tengah ?
72
? Kerajaan Islam di JAWA Kesultanan Mataram Islam
Prestasi Sultan Agung ! Raja pertama, Sutawijaya (Panembahan Senopati) > Ekspansif Raja paling berpengaruh adalah Sultan Agung (Mas Rangsang) > Ekspansif. Diikat dengan pernikahan politik. Sultan Agung berupaya menaklukan Banten. Namun Terlebih dahulu berhadapan dengan VOC. ?
73
Daerah Pedalaman seperti Daha dan Tuban, masih diperintah oleh Raja Hindu-Buddha
Akhirnya umat Hindu- Buddha mengasing ke Bali dan Pegunungan seperti Bromo.
74
? Ekonomi Hambatan yang dihadapi !
Jumlah penduduk terbatas. Dampak: perolehan pajak, tenaga, militer berkurang Banyak wilayah terisolasi Konflik kepentingan > pusat & daerah Cara Mengatasi ! ?
75
? Perkembangan ! Hindu-Budha Islam
Meninggal didharmakan dalam bentuk candi Konsep Dewa Raja Raja Hindu: Ada Kasta Ada bahasa Sansekerta ?
76
-selesai-
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.