Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Struktur Program Pascal

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Struktur Program Pascal"— Transcript presentasi:

1 Struktur Program Pascal

2 Program Program : instruksi-instruksi yang diberikan kepada komputer agar komputer dapat mengerjakan tugas-tugas tertentu. Langkah dalam pemrograman: 1. menulis program 2. menjalankan program untuk menguji kebenaran program. 3. Jika ada kesalahan, perbaiki program dan kembali ke langkah 2 Kesalahan program:  debug kesalahan kaidah (sintaks), kesalahan dalam menuliskan aturan perintah kesalahan logika, kesalahan dalam menerjemahkan tugas ke program.

3 Struktur Program Pascal
Identifikasi program Nama program Deklarasi piranti Deklarasi konstanta Deklarasi “tipe data” Deklarasi variabel Sub Program: prosedur, fungsi Badan Program (pokok)  wajib Ditandai dengan diawali begin dan diakhiri dengan end. Berisi pernyataan-pernyataan (dipisahkan dengan tanda ;)

4 Struktur Pascal program ... ; { Program heading }
uses ... ; { Uses clause } label ... ; { Labels } const ... ; { Constants } type ... ; { Types } var ... ; { Variables} procedure ... ; { Procedures } function ... ; { Functions } begin statement; { Statements } ... end.

5 Contoh Program

6 OPERASI OUTPUT KE LAYAR
Menggunakan WRITE dan WRITELN WRITE dan WRITELN dapat menerima: Argumen bertipe dasar, jumlah argumen bisa lebih dari satu. Suatu ekspresi Tanpa argumen Writeln (20.13) {argumen bertipe real} Writeln (678) {argumen bertipe integer} Writeln (True) {argumen bertipe boolean} Writeln ('A') {argumen bertipe char} Writeln ('Turbo Pascal') {argumen bertipe string} writeln (2 * 3 + 4) {suatu ekspresi} writeln ('Jumlah barang : ',jumlahbarang) {lebih dari satu ekspresi} Writeln (' '); {tanpa argumen} Writeln ; {tanpa argumen} Perbedaan WRITE dan WRITELN: WRITELN menambahkan CR setelah menampilkan data semua argumen WRITE tidak menambahkan CR setelah menampilkan data semua argume

7 Format Output dari Write atau Writeln
Ada dua format : data : n  pada umumnya data : lebar_total : lebar_pecahan  bilangan real writeln (' '); writeln ('Yogya': 10); writeln ('A' : 8); writeln (True : 8); writeln (123 : 8); writeln (-123 : 8); writeln ( :8); writeln ( :12:5); writeln ( :13:5); writeln ( :13:4); writeln ( :13:0); writeln ( :7:5); writeln (True : 2);

8 OPERASI INPUT READ READLN Menggunakan READ atau READLN
Perbedaan READ dan READLN: READ tdk membaca end of line marker Pernyataan ini tidak akan membuang kelebihan data. Kelebihan data akan diberikan pada READ atau READLN berikutnya READLN membaca end of line marker Pernyataan ini menyebabkan kelebihan data akan dibuang (tidak diberikan ke READ atau READLN berikutnya) READ dan READLN tidak dapat dipakai untuk memasukkan semua jenis data. Data bilangan, string maupun karakter dapat ditangani oleh kedua pernyataan ini

9 Contoh


Download ppt "Struktur Program Pascal"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google