Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehFarida Gunawan Telah diubah "7 tahun yang lalu
1
STRATEGI MEMBANTU KLIEN DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN
ZELNA YUNI ANDRYANI.A, S.ST
2
Faktor Yang Mempengaruhi Pengambilan Keputusan
Fisik Emosional Rasional Praktikal Interpersonal Struktural
3
Tipe Pengambilan Keputusan
Pengambilan keputusan untuk tidak berbuat apa-apa karena ketidaksanggupan atau merasa tidak sanggup. Pengambilan keputusan intuitif, sifatnya segera, langsung diputuskan, karena keputusan tersebut dirasakan paling tepat. Pengambilan keputusan yang terpaksa, karena segera dilaksanakan.
4
Pengambilan keputusan yang reaktif
Pengambilan keputusan yang reaktif. Sering kali dilakukan dalam situsai marah dan tergesa-gesa Pengambilan keputusan yang ditangguhkan, dialihkan pada orang lain yang bertanggung jawab Pengambilan keputusan secara berhati-hati Tegaskan bahwa bidan bertujuan untuk membantu klien dengan berhati-hati, bijaksana serta mengambil keputusan yang didasarka pada pengetahuan, fakta dan juga mempertimbangkansemua pilihan.
5
Strategi Membantu Klien Dalam Pengambilan Keputusan
Ada 4 strategi yang dapat membantu klien membuat keputusan : Membantu klien meninjau kemungkinan pilihannya. Membantu klien dalam mempertimbangkan keputusan pilihan Membantu klien mengevaluasi pilihan Membantu klien menyusun rencana kerja
6
3 K dalam pembuatan keputusan yang baik
Langkah pertama Identifikasi kondisi yang dihadapi klien Langkah kedua Susunlah daftar kehendak atau pilihan keputusan Langkah ketiga Untuk setiap pilihan, buatlah daftar konsekuensinya baik yang positif maupun yang negatif
7
Pemberian Informasi Efektif
Informasi yg diberikan spesifik, dpt membantu klien dalam membuat keputusan Informasi disesuaikan dengan situasi klien, dan mudah dimengerti Diberikan dengan memperhatikan hal-hal berikut singkat, dan tepat (pilih hal2 penting yg perlu diingat klien) Menggunakan bahasa sederhana Gunakan alat bantu visual sewaktu menjelaskan Beri kesempatan klien bertanya dan minta klien mengulang hal-hal penting yang perlu diingat
8
Saat - Saat Sulit Dalam Penerapan KIP/K
Diam Klien menangis Konselor Meyakini Bahwa Tidak Ada Pemecahan Bagi Masalah Klien Konselor Melakukan Kesalahan Konselor Tidak Tahu Jawaban Pertanyaan Klien 6. Klien Menolak Bantuan Konselor 7. Klien Merasa Tidak Nyaman Dengan Jenis Kelamin Konselor
9
8. Waktu Yang Dimiliki Konselor Terbatas 9
8. Waktu Yang Dimiliki Konselor Terbatas 9. Konselor Tidak Dapat Menciptakan “rapport” (hubungan) yang baik 10. Konselor dan Klien Sudah Saling Kenal 11. Klien berbicara terus dan yang dibicarakan tidak sesuai dengan materi pembicaraan 12. Klien bertanya tentang hal-hal pribadi konselor 13. Konselor merasa dipermalukan dengan suatu topik pembicaraan 14. Keadaan “kritis”
10
TERIMA KASIH
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.