Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Puji Priyono Dinas P dan K Kendal
Model Pembelajaran Matematika Puji Priyono Dinas P dan K Kendal
2
Hakekat Pembelajaran Matematika
Matematika pelajaran tentang suatu pola/ susunan dan hubungan Matematika adalah cara berfikir Matematika adalah bahasa Matematika adalah suatu alat Matematika adalah suatu seni Matematika adalah suatu kekuasaan
3
Mengapa matematika diberikan di semua satuan pendidikan?
Membekali peserta didik dengan kemampuan berfikir logis, analitis, sistematis, kritis, dan kreatif, serta kemampuan bekerja sama. Kompetensi di atas diperlukan agar mampu memperoleh, mengelola, dan memanfaatkan informasi untuk bertahan hidup pada keadaan yang selalu berubah, tidak pasti dan kompetitif.
4
Bagaimana fokus pembelajaran matematika?
Dengan menggunakan pemecahan masalah yang tertutup atau terbuka. Dikembangkan ketrampilan memahami masalah, membuat model matematika, menyelesaikan masalah, dan menafsirkan solusinya. Pembelajaran dimulai dengan masalah kontekstual
5
Apa tujuan pembelajaran matematika?
Memahami konsep matematika Menggunakan penalaran pada pola dan sifat, membuat generalisasi, menyusun bukti, atau menjelaskan gagasannya Memecahkan masalah Mengkomunikasikan gagasannya dengan simbul, tabel, diagram atau media lain Memiliki sikap menghargai kegunaan matematika
6
Apa sajakah ruang lingkup pembelajaran matematika SD/MI?
Bilangan Geometri dan pengukuran Pengolahan data Apa standar pencapaian kompetensi yang diamanatkan PP No:19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan? Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar yang ditetapkan BSNP
7
Bagaimana perencanaan dan pelaksanaan pembelajarannya?
SK dan KD dikembangkan dalam silabus Silabus sebagai dasar dalam menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. Siapa yang menyusun dan melaksanakan Silabus dan RPP? Silabus disusun dan dilaksanakan oleh guru, jika belum mampu boleh bergabung RPP dibuat guru sebagai pedoman pembelajaran di kelas
8
Apa sajakah komponen silabus?
Identitas SK dan KD Materi pokok/ pembelajaran Kegiatan pembelajaran Penilaian Alokasi waktu Sumber pelajaran/ bahan/ alat
9
Bagaimana pokok-pokok penyusunan RPP?
Identitas Kompetensi yang diharapkan, berupa SK, KD, dan indikator. Materi pokok/ pembelajaran dan uraiannya Pendekatan, strategi, metode , dan teknik. Sumber bahan dan alat Skenario pembelajaran meliputi kegiatan awal, kegiatan inti, kegiatan akhir Penilaian proses dan hasil
10
Model Belajar Aktif/PAKEM
Mengalami … Berdialog dengan … Berbuat Diri sendiri Mengamati Orang lain
11
Sikap dan Perilaku Guru - BA
Mendengarkan siswa Menghargai siswa Mengembangkan rasa percaya diri siswa memberikan tantangan mendorong ungkap gagasan menciptakan rasa tidak takut salah
12
Mengapa Belajar Aktif? Ajari anakmu untuk jaman yang berbeda dengan jamanmu (Al-Hadist) Barangsiapa yang (keadaan/amal)-nya hari ini > hari kemarin beruntung hari ini = hari kemarin merugi hari ini < hari kemarin terkutuk (Jepang: Kaizen = perbaikan kecil terus- menerus)
13
PENDEKATAN COOPERATIVE LEARNING & TEKNIK PENYAJIAN PUJI PRIYONO
14
PENDEKATAN PEMBELAJARAN 2. DEEP DIALOG/CRITICAL THINKING (DD/CT)
COOPERATIVE LEARNING KEPALA BERNOMOR MENCARI PASANGAN BERPIKIR BERPASANGAN JIGSAW EXAMPLES NON EXAMPLES PICTURE AND PICTURE BERTUKAR PASANGAN GROUP INVESTIGATION 2. DEEP DIALOG/CRITICAL THINKING (DD/CT) 3. KONTEKSTUAL
15
NUMBERED HEADS TOGETHER
KEPALA BERNOMOR NUMBERED HEADS TOGETHER (OLEH SPENCER KAGAN 1992) LANGKAH-LANGKAH SISWA DIBAGI KELOMPOK SETIAP SISWA MENDAPAT NOMOR SETIAP SISWA MENDAPAT TUGAS KELOMPOK MENDISKUSIKAN JAWABAN GURU MEMANGGIL SALAH SATU NOMOR UNTUK MELAPORKAN HASIL KERJASAMA KELOMPOK KESIMPULAN - PENUTUP
16
MAKE – MATCH (OLEH LORNA CURRAN 1994
MENCARI PASANGAN MAKE – MATCH (OLEH LORNA CURRAN 1994 LANGKAH-LANGKAH GURU MENYIAPKAN BEBERAPA KARTU BERISI KONSEP YANG COCOK DAN JAWABAN SETIAP SISWA MENDAPAT SATU KARTU SETIAP SISWA MEMIKIRKAN JAWABANNYA SETIAP SISWA MENCARI JAWABAN YANG COCOK (SOAL DAN JAWABAN) SISWA YANG CEPAT MENCARI PASANGAN MENDAPAT POIN SETIAP PASANGAN MENDAPAT TUGAS KESIMPULAN - LAPORAN
17
THINK PAIR AND SHARE (OLEH FRANK LYMAN 1985)
BERPIKIR BERPASANGAN THINK PAIR AND SHARE (OLEH FRANK LYMAN 1985) LANGKAH-LANGKAH GURU MENYAMPAIKAN ISI MATERI DAN TUJUAN SISWA BERPIKIR MATERI DARI GURU TSB SISWA DIMINTA BERPASANGAN MASING-2 MENGUTARAKAN JAWABANNYA TIAP KELOMPOK/PASANGAN MENGEMUKAKAN HASIL DISKUSINYA MATERI BISA DIKEMBANGKAN DARI WAWASAN SISWA KESIMPULAN - PENUTUP
18
OLEH ARONSON, BLANEY, STEPHEN, SIKES & SNAPP 1978)
JIGSAW (MODEL TIM AHLI) OLEH ARONSON, BLANEY, STEPHEN, SIKES & SNAPP 1978) LANGKAH-LANGKAH SISWA DIKELOMPOKKAN ( 4 ORANG ) SETIAP SISWA DIBERI MATERI YANG BERBEDA SETIAP SISWA MEMBACA TUGAS BAGIANNYA SISWA YANG MEMILIKI NOMOR SAMA BERKUMPUL DALAM SATU KELOMPOK (TIM AHLI) SISWA KEMBALI KE KELOMPOK SEMULA SECARA BERGANTIAN MEMPRESENTASIKAN HASIL JAWABAN TIM AHLI KEPADA TEMAN LAINNYA, SEMUA ANGGOTA KELOMPOK MENCATAT HASIL KESIMPULAN – PENGUATAN DARI GURU
19
EXAMPLES NON EXAMPLES LANGKAH-LANGKAH
GURU MENYIAPKAN GAMBAR YANG SESUAI DENGAN TUJUAN SISWA DIMINTA MENGAMATI GAMBAR SISWA DIKELOMPOKKAN DAN MENGANALISA GAMBAR SETIAP KELOMPOK MEMBACAKAN HASIL DISKUSINYA DIMULAI DARI HASIL DISKUSI SISWA, GURU MENJELASKAN MATERI SESUAI DENGAN TUJUAN YANG INGIN DICAPAI KESIMPULAN
20
PICTURE AND PICTURE LANGKAH-LANGKAH
GURU MENYAMPAIKAN TUJUAN YG INGIN DICAPAI MENYAJIKAN MATERI SEBAGAI PENGANTAR GURU MENUNJUKKAN GAMBAR-GAMBAR SISWA MENGURUTKAN GAMBAR SESUAI DENGAN URUTAN YANG LOGIS GURU MENANYAKAN ALASAN PEMIKIRAN URUTAN GAMBAR TERSEBUT DARI URUTAN TERSEBUT GURU MENANAMKAN KONSEP KESIMPULAN - RANGKUMAN
21
BERTUKAR PASANGAN LANGKAH-LANGKAH SETIAP SISWA BERPASANGAN
SETIAP PASANGAN DIBERI TUGAS DAN MENGERJAKANNYA SETELAH SELESAI, SETIAP PASANGAN BERTUKAR DENGAN PASANGAN LAINNYA PASANGAN BARU BERDISKUSI SALING MENANYAKAN DAN MENGUKUHKAN JAWABANNYA TEMUAN BARU YANG DIDAPAT DARI PERTUKARAN PASANGAN DISAMPAIKAN KEPADA PASANGAN SEMULA KESIMPULAN - PENUTUP
22
GROUP INVESTIGATION LANGKAH-LANGKAH
SISWA DIKELOMPOKKAN SECARA HETEROGEN GURU MENJELASKAN TUGAS KELOMPOK GURU MEMANGGIL KETUA KELOMPOK UNTUK MENERIMA MATERI/TUGAS YANG BERBEDA MASING-MASING KELOMPOK MEMBAHAS TUGAS SECARA KOOPERATIF SELESAI BERDISKUSI, KETUA MENYAMPAIKAN HASIL KELOMPOK GURU MEMBERIKAN KESIMPULAN PENILAIAN
23
Siapa dirinya? Pada masyarakat mana saya berada?
Persyaratan apa diperlukan diri saya menjadi anggota kelompok masy. dan bangsa? Apa artinya menjadi anggota Masy. Bangsa dan dunia? Bagaimana kehidupan manusia yang berubah dari waktu ke waktu?
24
PRINSIP DASAR CTL Belajar Berbasis Masalah Belajar berbasis Proyek
Pengajaran Otentik Belajar Berbasis Masalah Belajar berbasis inquiry Belajar Jasa Layanan Belajar berbasis kerja Belajar Kooperatif
25
7 PILAR CTL KONSTRUKTIVISME BERTANYA MASYARAKAT BELAJAR INQUIRY
PENILAIAN YG. SEBENARNYA PEMODELAN REFLEKSI
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.