Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MODUL 01 – 1/20 MODUL 01 PENGANTAR SISTEM INFORMASI Tujuan Belajar

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MODUL 01 – 1/20 MODUL 01 PENGANTAR SISTEM INFORMASI Tujuan Belajar"— Transcript presentasi:

1 MODUL 01 – 1/20 MODUL 01 PENGANTAR SISTEM INFORMASI Tujuan Belajar
 Memahami bagaimana Hardware komputer telah berkembang hingga tingkat kecanggihannya saat ini.  Mengetahui dasar arsitektur komunikasi dan komputer.  Memahami perbedaan antara sistem fisik dan virtual.  Menjelaskan bagaimana aplikasi pada industri sudah berkembang dari penekanan awal pada data accounting menjadi penekanan saat ini pada informasi untuk memecahkan masalah.  Memahami sistem enterprise resource planning (perencanaan sumberdaya perusahaan) dan alasan kepopulerannya.  Mengetahui bagaimana cara melakukan tailoring sistem informasi untuk manajer berdasarkan pada tempat mereka dalam struktur organisasi dan apa yang mereka lakukan.  Memahami hubungan antara pemecahan masalah dan pengambilan keputusan dan mengetahui langkah-langkah dasar memecahkan masalah.  Mengetahui inovasi yang diharapkan dalam teknologi informasi. 1. SEJARAH DAN PERKEMBANGAN SISTEM Sejarah Sistem Informasi  Evolusi dalam Hardware Komputer o Mainframe Multitasking  Komputer yang Lebih kecil o Minicomputers Microcomputers (Komputer mikro) Sistem Informasi Manajemen (Management Information Systems, MIS) Indra Almahdy Ir MSc MODUL 01 – 1/20 PENGANTAR SISTEM INFORMASI

2 merepresentasikan sistem fisik.
 Sistem informasi adalah sistem virtual yang memungkinkan manajemen untuk mengendalikan operasi sistem fisik perusahaan tersebut. o Sistem fisik- sumberdaya terukur seperti material, personel, mesin, dan uang. o Sistem virtual- sumberdaya informasi yang digunakan untuk merepresentasikan sistem fisik.  Sistem terbuka adalah sistem fisik perusahaan yang berinteraksi dengan lingkungannya melalui aliran sumberdaya fisik.  Sistem tertutup adalah sistem yang tidak berkomunikasi dengan lingkungan nya. Gambar --- Sistem Fisik Perusahaan 4. SISTEM INFORMASI BAGI MANAJER Transaction Processing Systems (Sistem Pengolahan Transaksi)  Data - fakta dan angka yang biasanya tidak dapat dipakai disebabkan volume yang besar dan sifat yang belum di-refine.  Informasi - data yang sudah diproses yang mempunyai arti; menceritakan sesuatu kepada para users.  Transaction Processing Systems (TPS) memproses data yang mencerminkan aktivitas perusahaan. Sistem Informasi Manajemen (Management Information Systems, MIS) Indra Almahdy Ir MSc MODUL 01 – 3/20 PENGANTAR SISTEM INFORMASI

3 perusahaan berinteraksi dengan yang lain, seperti para pemasok.
Apa yang telah terjadi di masa lalu. Apa yang sedang terjadi sekarang. Apa yang mungkin untuk terjadi di masa mendatang.  Interorganizational Information system (IOS) dibentuk ketika suatu perusahaan berinteraksi dengan yang lain, seperti para pemasok. Gambar --- Model MIS Sistem Virtual Office  Office automation menggunakan elektronika untuk memudahkan komunikasi.  Personal productivity system menggunakan teknologi untuk mengelola pekerjaan klerikal secara self-managed seperti penanggalan, buku alamat, dan lain lain  Virtual Office melaksanakan aktivitas kantor tanpa bergantung pada lokasi fisik tertentu. Decision Support Systems Sistem Informasi Manajemen (Management Information Systems, MIS) Indra Almahdy Ir MSc MODUL 01 – 5/20 PENGANTAR SISTEM INFORMASI


Download ppt "MODUL 01 – 1/20 MODUL 01 PENGANTAR SISTEM INFORMASI Tujuan Belajar"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google