Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

SELAYANG PANDANG TENTANG AKUNTANSI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "SELAYANG PANDANG TENTANG AKUNTANSI"— Transcript presentasi:

1 SELAYANG PANDANG TENTANG AKUNTANSI
Disajikan pada acara OSSM Mahasiswa Baru Prodi Akuntansi Tahun 2015/2016 Fakultas Ekonomi – Universitas Dr. Soetomo Minggu, 6 September 2015 Oleh: DRS. MIFTAHOL HORRI, M.Si., AK. CA. Kaprodi Akuntansi

2 MENGAPA AKUNTANSI ? Mengapa Akuntansi jadi Prodi Favorit? 1. Mudah untuk mencari kerja 2. Kerjanya di dalam kantor, tidak kepanasan 3. Termasuk pekerjaan necis (White Collar)

3 KEMANA SETELAH LULUS S-1 AKUNTANSI?
KERJA S-1 AKUNTANSI S-2 S-3 PROFESI

4 UNTUK APA MELANJUTKAN KE PROFESI ?
Untuk mendapatkan gelar “Akuntan” Sebagai jembatan untuk mendapatkan gelar “BAP” sehingga bisa membuka KAP (Kantor Akuntan Publik) Sebagai jembatan untuk mendapatkan gelar “CA” USAP Gelar “BAP” S PPA Gelar “AK” UCA Gelar “CA”

5 AKUNTAN ADALAH PEKERJAAN PROFESI
CIRI-CIRI PEKERJAAN PROFESI ADA PENDIDIKAN KHUSUS (PPA) ADA SERTIFIKAT/LISENSI PENGAKUAN BERREGISTER (SERTIFIKAT AKUNTAN ATAU CHARTERED ACCOUNTANT) ADA WADAH ORGANISASI (IAI) ADA STANDAR ATAS PEKERJAANNYA ADA KEWAJIBAN UNTUK MELAYANI/MENGUTAMAKAN KEPENTINGAN MASYARAKAT ADA KODE ETIK (KODE ETIK AKUNTAN)

6 CONTOH TITEL DAN GELAR YANG LENGKAP
SUDARYANTO, SE Jaman Dulu: Drs. Sekarang SE. SUDARYANTO, SE., AK. Jaman Dulu: IR. Sekarang ST. SUDARYANTO, SE., AK., CA. Jaman Dulu: SH. Sekarang SH. SUDARYANTO, SE., M.Si., AK., CA. DR. SUDARIYANTO, M.Si., Ak. CA. PROF. DR. SUDARIYANTO, M.Si., Ak. CA. DRS. MIFTAHOL HORRI, M.Si., AK. CA.

7 PEKERJAAN AKUNTAN AKUNTAN INTERNAL (PERUSAHAAN SWASTA)
AKUNTAN EKSTERNAL (KANTOR AKUNTAN PUBLIK) AKUNTAN PEMERINTAH (PEGAWAI NEGERI) AKUNTAN PENDIDIK (DOSEN)

8 PROFIL PRODI AKUNTANSI UNITOMO
DIASUH OLEH DOSEN-DOSEN YANG KOMPETEN, KOMBINASI ANTARA DOSEN PRAKTISI DAN DOSEN AKADEMISI. 90% DOSEN BERGELAR “AK” DAN BERGELAR “CA” 100% DOSEN LULUSAN S-2 (BERGELAR “MASTER”) 1 DOSEN LULUSAN S-3 (BERGELAR “DOKTOR”), 2 DOSEN KANDIDAT DOKTOR KURIKULUM PRODI AKUNTANSI DISESUAIKAN DENGAN KEBUTUHAN USER SAAT INI, SEHINGGA BANYAK LULUSAN SARJANA AKUNTANSI UNITOMO YANG DITERIMA BEKERJA DI PERUSAHAAN SWASTA MAUPUN DI INSTANSI PEMERINTAHAN.

9 NAMA-NAMA DOSEN PRODI AKUNTANSI
DR. NUR YASIDAH, SE, M.Si., AK. CA. DRS. MIFTAHOL HORRI, M.Si., AK. CA. DRA. SOEBANDIJAH ISMOJO, MM., AK. CA. DRA. KURNIA AGUSTINA, MM., AK. CA. ALBERTA ESTI HANDAYANI, SE., MM., AK. CA. MUSTIKA WINEDAR, SE., MM., AK. CA. YOOSITA AULIA, MM., AK. CA.*** NURHAYATI, SE., MM., AK. CA.*** ALVY MULYANINGTYAS, SE., MM. DRS. SUPRIADI, M.Si. DRS. DIDIK TUGAS, MM. DRA. TIEN SUMARNI, M.Si.


Download ppt "SELAYANG PANDANG TENTANG AKUNTANSI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google