Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
LAB PEMOGRAMAN III (VISUAL BASIC)
PERTEMUAN 9 Dosen : Bella Hardiyana S. Kom
2
Sekilas Database Database adalah sebuah wadah/pusat yang menampung data. Data tersebut disimpan didalam tabel-tabel yang saling berelasi satu sama lain. Baris dalam tabel disebut record, sedangkan kolom dalam tabel disebut field. Pengolahan data dalam tabel dibuat per record. Contoh beberapa aplikasi database : Oracle MySql Sql Server MS Access
3
Sekilas DBMS Tidak semua aplikasi database disebut DBMS. DBMS (Database Management System) adalah aplikasi yang dapat mengelola database dengan baik. DBMS biasanya memiliki beberapa tools/fasilitas seperti import/export, relationalship, bahkan kita bisa mengolah data di aplikasi tersebut.
4
Konsep Dasar Database
5
Mengenal MS Access Visual Basic maupun Access adalah software yang dirilis oleh perusahaan Microsoft. Kedua software ini bisa dibilang “pasangan emas” dalam membuat aplikasi desktop berbasis stand-alone.
6
Latihan MDIForm Form
7
Coding untuk Login Private Sub Command1_Click() Adodc1.Refresh
With Adodc1.Recordset Do While Not .EOF If Text1.Text = .Fields(0).Value And Text2.Text = .Fields(1).Value Then Unload Me FUtama.Show Exit Sub End If .MoveNext Loop MsgBox "Username dan Password Salah", vbCritical + vbOKOnly, "Perhatian" End With End Sub Private Sub Command2_Click() End
8
PENGUMUMAN PENTING UNTUK PERTEMUAN SEKARANG DAN SETERUS, MAHASISWA DIHARAPKAN MEMBACKUP DATA BELAJAR. KARENA SEMUA MATERI SETELAH UTS ADALAH BERHUBUNGAN.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.