Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ADBO (Analisa Desain Berorientasi Obyek)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ADBO (Analisa Desain Berorientasi Obyek)"— Transcript presentasi:

1 ADBO (Analisa Desain Berorientasi Obyek)
Pertemuan 07 CLASS DIAGRAM ADBO (Analisa Desain Berorientasi Obyek)

2 Server object – receive request
Client object – send request

3 Class Diagram Cara memodelkan class dan hubungan antar class dalam system Static modeling What the system is Fokus pada “nouns” sistem Dynamic modeling What the system do Fokus pada “verb” sistem Analisa terstruktur  ERD (Entity Relationship Diagram) Cara pemodelan sistem paling sesuai untuk developer Class merepresentasikan object dalam bisnis

4 Simbol Class Diagram Class  Nama class  Atribute/ instance variabel
 Behavior/ operasi Visibility + Public : sifatnya tidak tersembuyi dari umum - Private : sifatnya tersembunyi dari umum # Protected : sifatnya tersembunyi dari umum kecuali subclassnya

5 Simbol Class Diagram Association  hubungan antar class Generalization
 turunan  is kind of Aggregation  bagian  is part of

6 Simbol Class Diagram Mutiplicity
 Berapa banyak object yang dapat berpartisi dalam hubungan tersebut. Exacly one 1 Zero or more 0..* One or more 1..* Zero or one 0..1 Specified range 2..4 Multiple disjoint range 1..3,5

7 Penamaan Association Hindari penamaan association yang tidak memiliki makna tertentu: “berhubungan dengan” “memiliki hubungan” “memiliki relasi” “berelasi” “merupakan” “adalah” Nama biasanya kata kerja : memiliki , bertanggungjawab, menikah, mengambil, bergabung

8 Kasus... Dosen mengajar 1 hingga 3 matkul
Setiap matkul diajar oleh hanya 1 dosen Setiap mahasiswa dapat mengambil 1 hingga 5 matkul Setiap matkul dapat terdiri dari 10 hingga 100 mahasiswa Mahasiswa memiliki nilai dari setiap matkul Bagaimana class diagramnya ? TIPS : Textual Analysis Carilah nouns dan verb dari use case anda Nouns sebagai calon class & verb sebagai calon method

9 Kasus... Dosen mengajar 1 hingga 3 matkul
Setiap matkul diajar oleh hanya 1 dosen Setiap mahasiswa dapat mengambil 1 hingga 5 matkul Setiap matkul diambil antara 10 hingga 100 mahasiswa Mahasiswa memiliki nilai dari setiap matkul

10 Kasus... Swalayan “ALFA”(soal UTS)

11 Business Use Case (Swalayan “ALFA”)

12 Use Case(Swalayan “ALFA”)

13 Activity Diagram : Membatalkan pembelian

14 Activity Diagram : Memesan Barang

15 Latihan... Class diagram swalayan “ALFA”

16 Next... Sequence Diagram


Download ppt "ADBO (Analisa Desain Berorientasi Obyek)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google