Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MENENTUKAN PROSEDUR DAN HARGA PERBAIKAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MENENTUKAN PROSEDUR DAN HARGA PERBAIKAN"— Transcript presentasi:

1 MENENTUKAN PROSEDUR DAN HARGA PERBAIKAN
MEMERIKSA PENGECATAN KENDARAAN DAN AKSESORISNYA BODY OTOMOTIF (F-022) SK – KD 02

2 TUJUAN KEGIATAN BELAJAR
Peserta didik dapat mengetahui macam-macam bentuk hasil pengecatan yang sering terjadi Peserta didik dapat mengetahui penyebab bentuk-bentuk hasil pengecatan Teknologi dan Rekayasa

3 MACAM-MACAM HASIL PENGECATAN
1 Mengangkat (lifting) 2 Mengelupas kecil-kecil atau kena debu (bruises dan chipping) 3 Mengelupas (peeling) 4 Kulit jeruk (orange peel) 5 Mata ikan atau Bopeng (fish eyes) Teknologi dan Rekayasa

4 MACAM-MACAM HASIL PENGECATAN
6 Kerut, Keriput (wrinkling) 7 Titik air (water spotting) 8 Karat di bawah cat akhir (rust under finishing) 9 Bintik-bintik dan lubang (pitting) 10 Melepuh (blistering) Teknologi dan Rekayasa

5 MACAM-MACAM HASIL PENGECATAN
11 Titik-titik berlubang yang melepuh (pin point blistering) 12 Cat burik (mottled) 13 Retak-retak (checking) 14 Mengalir/ turun (run or sags) Teknologi dan Rekayasa

6 MACAM-MACAM HASIL PENGECATAN
15 Bagian batas dempul menyusut 16 Goresan 17 Luntur Teknologi dan Rekayasa

7 MENGANGKAT Teknologi dan Rekayasa 1
Permukaan benda kerja dan udara spray gun terdapat gemuk, oli, air. 2 Tekanan penyemprotan terlalu tinggi 3 Thinernya terlalu cepat menguap. 4 Penggunaan acrylic lacquer diatas enamel atau sebaliknya Teknologi dan Rekayasa

8 SOLUSI MENGANGKAT Kalau keruasakan besar atau terlalu luas keluarkan cat dasar sampai plat, kemudian cat kembali. Jika kerusakannya kecil ampelaslah kemudian cat kembali. Teknologi dan Rekayasa

9 MENGELUPAS KECIL-KECIL ATAU KENA DEBU
1 Waktu pengecatan, kotoran-kotoran berterbangan dan menempel 2 Campuran cat belum diaduk sampai rata. 3 Thiner tidak sesuai 4 Campuran cat warna tidak sejenis. 5 Cat yang membeku dalam kaleng cat belum dibuang Teknologi dan Rekayasa

10 SOLUSI MENGELUPAS KECIL-KECIL ATAU KENA DEBU
Jika debu tidak lengket sampai kedalam dapat dikeluarkan dengan kompon. Bila debu melekat sampai kedalam harus digosok dengan kertas ampelas #400 Jangan langsung di finishing akan tetapi harus digosok dan di cat ulang Teknologi dan Rekayasa

11 MENGELUPAS Teknologi dan Rekayasa 1
Permukaan cat dasar belum cukup ampelasannya 2 Daya lekat cat primer kurang pada pelat 3 Campuran cat terlalu kental dan tekanan penyemprotan tinggi 4 Pengecatan terlalu tebal 5 Teknologi dan Rekayasa

12 SOLUSI MENGELUPAS Hilangkan cat lama pada bidang lebih luas daripada bidang yang rusak dan lakukan pengecatan kembali Teknologi dan Rekayasa

13 KULIT JERUK Teknologi dan Rekayasa 1
Thiner terlalu cepat menguap atau campuaran cat terlalu gemuk 2 Penggunaan spray gun kurang tepat 3 Ruangan cat terlalu panas 4 Permukaan panel masih kotor misalnya terdapat gemuk Teknologi dan Rekayasa

14 SOLUSI KULIT JERUK Lakukan pengampelasan #800 ~ 1000 selanjutnya gunakan kompon untuk meratakan permukaan cat Jika kerusakan besar diampelas #400 menggunakan air selanjutnya disemprot lagi Teknologi dan Rekayasa

15 MATA IKAN ATAU BOPENG Teknologi dan Rekayasa 1
Benda kerja belum bersih 2 Kotoran-kotoran ketika menggerinda tangan berterbangan dan menempel pada cat 3 Kotoran-kotoran cat dari penyemprotan lain menempel 4 Lubang-lubang kecil yang membuka akibat terlalu banyak silicone Teknologi dan Rekayasa

16 SOLUSI MATA IKAN ATAU BOPENG
Cat langsung dibersihkan ketika dalam keadaan basah Setelah kering, gosoklah dengan ampelas basah kemudian cat kembali Bersihkan permukaan tersebut secara teliti dan finishing ulang Teknologi dan Rekayasa

17 KERUT, KERIPUT Jenis cat yang tidak sama Cat sebelumnya belum kering tetapi sudah diulangi dengan penyemprotan selanjutnya Pengampelasan cat lama belum rata tetapi langsung disemprot dengan cat baru Teknologi dan Rekayasa

18 Bagian-bagian kerusakan harus dikeluarkan semua sampai cat dasar
SOLUSI KERUT, KERIPUT Bagian-bagian kerusakan harus dikeluarkan semua sampai cat dasar Teknologi dan Rekayasa

19 TITIK AIR Penyemprotan pada waktu hujan
Thiner tidak sesuai (terlalu cepat menguap) Tekanan udara penyemprotan terlalu tinggi Benda kerja terlalu dingin Teknologi dan Rekayasa

20 SULUSI TITIK AIR Semprotkan retarder thiner atau campuran cat dibuat agak kurus Keluarkan cat dengan thiner kemudian semprot kembali. Jangan mencuci benda kerja ketika cat belum kering benar Teknologi dan Rekayasa

21 KARAT DI BAWAH CAT AKHIR
Karat di bawah cat menyebabkan cat mengangkat bila matahari Kebersihan permukaan sewaktu akan di cat yang kurang. Teknologi dan Rekayasa

22 Gosok permukaan sampai plat agar karat hilang dan di cat ulang
SOLUSI KARAT DI BAWAH CAT AKHIR Gosok permukaan sampai plat agar karat hilang dan di cat ulang Teknologi dan Rekayasa

23 Kelembaban pada saluran udara pada komponen spray gun
BINTIK-BINTIK DAN LUBANG Disebabkan karena oli Kelembaban pada saluran udara pada komponen spray gun Teknologi dan Rekayasa

24 SOLUSI BINTIK-BINTIK DAN LUBANG
Gosok sampai halus sehingga permukaannya halus dan cat ulang Gosok sampai halus sehingga permukaannya halus dan cat ulang Overhaul kompresor dan separator Overhaul kompresor dan separator Teknologi dan Rekayasa

25 MELEPUH Thiner dan cat tidak bercampur dengan sempurna
Pengecatan pada daerah yang terkena gemuk atau oli Pengecatan pada daerah yang terkena gemuk atau oli Karat dibawah permukaan serta Kelembaban disaluran udara Teknologi dan Rekayasa

26 SOLUSI MELEPUH Hilangkan semua cat yang melepuh oleh pengamplasan
Buanglah air pada saluran udara Jika temperatur dan kelembaban tinggi, maka gunakan thiner yang sangat cepat mongering Teknologi dan Rekayasa

27 Cat dasar sudah berlubang-lubang
TITIK-TITIK BERLUBANG YANG MELEPUH Cat dasar sudah berlubang-lubang Penyemprotan lapisan pertama sangat tebal atau belum kering tetapi sudah dilapisi penyemprotan berikutnya Permukaan benda kerja masih kotor, terdapat gemuk, oli, minyak air, debu dan lain-lain Teknologi dan Rekayasa

28 Jika kerusakan ringan dapat diampelas kemudian dicat lagi.
SOLUSI TITIK-TITIK BERLUBANG YANG MELEPUH Jika kerusakan ringan dapat diampelas kemudian dicat lagi. Bila kerusakan banyak atau lobangnya terlalu dalam, maka cat lama harus dikeluarkan semua, kemudian dicat kembali Teknologi dan Rekayasa

29 Jika setelah penggunaan silicone untuk pemolesan
CAT BURIK Jika setelah penggunaan silicone untuk pemolesan Solusi : Sebelum di finishing ulang, hilangkan obat poles pada permukaan yang akan di cat Teknologi dan Rekayasa

30 RETAK-RETAK Retak-retak dalam disebabkan oleh penyemprotan finishing akhir terlalu berlebihan Retak-retak dalam disebabkan oleh penyemprotan finishing akhir terlalu berlebihan Penyemprotan terlalu tebal diatas cat dasar Pengeringan yang tidak benar, suhu terlalu tinggi Teknologi dan Rekayasa

31 SOLUSI RETAK-RETAK Gosok habis bagian yang retak hingga halus dan tidak kelihatan retaknya Kalau retaknya terlalu besar harus dikeluarkan semuanya sampai kelihatan platnya Hindarkan perubahan temperatur yang cepat Teknologi dan Rekayasa

32 pengecatan tidak rata sehingga cat menumpuk pada suatu tempat
MENGALIR/ TURUN Thinernya lambat menguap, campuran terlalu kurus atau sekali semprot terlalu teba pengecatan tidak rata sehingga cat menumpuk pada suatu tempat Tebal yang terlalu berlebihan dan lapisan akhir basah Teknologi dan Rekayasa

33 SOLUSI MENGALIR/ TURUN
Gunakan sikat bulu atau gosok dan cat ulang Ketika cat akhir, harus kering benar Hilangkan cat yang berlebihan (mengalir) dengan kertas gosok ataupun di compound. Teknologi dan Rekayasa

34 BAGIAN BATAS DEMPUL MENYUSUT
Gunakan sikat bulu atau gosok dan cat ulang Ketika cat akhir, harus kering benar Hilangkan cat yang berlebihan (mengalir) dengan kertas gosok ataupun di compound. Teknologi dan Rekayasa

35 SOLUSI BAGIAN BATAS DEMPUL MENYUSUT
Bagian yang rusak gosoklah dengan ampelas basah # 400, bersihkan kemudian semprot kembali Teknologi dan Rekayasa

36 GORESAN Waktu mengasah ampelas terlalu kasar
Cat dasar belum kering betul sudah dilanjutkan dengan cat warna Pengampelasan cat lama kurang baik (msih ada goresan). Pemakaian thiner tidak sesuai, sehingga ketika cat warna dicat maka cat dasar ikut mencair Teknologi dan Rekayasa

37 SOLUSI GORESAN Waktu mengasah ampelas terlalu kasar Kalau goresan terlalu besar/dalam gosoklah dengan ampelas # 400 ~ # 600 menggunakan air, jika sudah rata bilas dengan air bersih Teknologi dan Rekayasa

38 LUNTUR Jika terkena matahari warna cat menjadi luntur
Pengkotoran udara atau terkena bahan kimia Teknologi dan Rekayasa

39 SOLUSI LUNTUR Jika lunturnya kecil gosoklah dengan kompon Kalau sudah diampelas tetapi hasilnya tidak bisa bagus maka catlah kembali Teknologi dan Rekayasa


Download ppt "MENENTUKAN PROSEDUR DAN HARGA PERBAIKAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google