Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehSusanti Lie Telah diubah "7 tahun yang lalu
1
PEMBERDAYAAN EKONOMI PEREMPUAN ( TINJAUAN TEORI DAN PRAKTIS )
Mazdalifah Ph.D. Peradilan Semu USU 8 Januari 2012
2
Pemberdayaan Masyarakat
Mengacu pada kata empowerment yaitu upaya mengaktualisasikan potensi yg sudah dimiliki masyarakat. Titik berat pemberdayaan masyarakat adalah pentingnya masyarakat lokal yg mandiri sebagai satu sistem yg mengorganisir diri mereka sendiri. Memberi peran kepada individu bukan sebagai obyek tetapi sebagai subyek pembangunan ( Setiana , 2005 )
3
Tujuan Pemberdayaan Masyarakat
Membantu klien memproleh daya untuk mengambil keputusan dan menentukan tindakan yang akan dilakukan yang terkait dengan diri mereka termasuk mengurangi efek hambatan pribadi dan sosial dalam melakukan tindakan. Hal ini dilakukan melalui peningkatan kemampuan dan rasa percaya diri untuk menggunakan daya yang ia miliki antara lain melalui transfer daya dari lingkungannya. (Payne dalam Adi, 2002)
4
Hal penting dalam pemberdayaan
Menciptakan kondisi, suasana, iklim , yg memungkinkan potensi masyarakat untuk berkembang Untuk mencapai tujuan pemberdayaan dilakukan berbagai macam strategi, diantaranya strategi modernisasi yg mengarah pada perubahan struktur sosial, ekonomi dan budaya yang bersumber dari peran serta masyarakat.
5
Prioritas Utama pemberdayaan
Terciptanya KEMANDIRIAN Artinya masyarakat diharapkan mampu menolong dirinya sendiri dalam berbagai hal, terutama yang menyangkut kelangsungan hidupnya Pelaku Utama : MASYARAKAT Pelaku pendukung : Pemerintah & LSM
6
Pemberdayaan Perempuan
Perempuan adalah bagian dari masyarakat Kondisi kekinian perempuan : rendahnya pengetahuan, ketrampilan , sikap kreatif dan aspirasi, hal ini yang mengakibatkan banyak perempuan hidup dalam kemiskinan dsm termarginalkan Oleh sebab itu perempuan perlu diberdayakan Caranya : memberikan pengetahuan dan ketrampilan.
7
Pemberdayaan Ekonomi Perempuan
Tujuannya : untuk mengatasi kemiskinan yang dihadapi kaum perempuan dan keluarganya Caranya : meningkatkan penghasilan perempuan dengan melakukan pemberdayaan dalam bidang ekonomi. Seperti ; bantuan modal usaha, bantuan simpan pinjam, membuat koperasi, dan lain sebagainya.
8
Yayasan untuk Perempuan Perkotaan Medan ( YP2M )
Berdiri sejak 22 September 2000 Konsentrasi : pemberdayaan ekonomi perempuan kota Medan Lokasi Dampingan : karyawisata, karya tani, gang permai, pasar VII padang bulan, jalan halat Jumlah anggota : lebih kurang 60 orang Kegiatan : dana bergulir dan penguatan kelompok melalui koperasi simpan pinjam
9
Strategi pemberdayaan YP2M
Melakukan : pengorganisasian kelompok, pemberian modal usaha, pemberian informasi ( kesehatan, pendidikan, agama, politik, dsb ) Menyusun kegiatan dengan model Bottom Up Tidak merubah fitrah perempuan sebagai istri dan ibu bagi anak-anaknya Tidak berfokus pada peningkatan materi semata, tetapi juga memberi penguatan dari sisi rohani
10
Indikator keberhasilan YP2M
Terjadinya peningkatan pendapatan Terjadi peningkatan kemampuan dalam mengorganisir kelompok Terjadi peningkatan pengetahuan ( ekonomi, politik, sosial,) Terjadi peningkatan partisipasi dan swadaya dalam setiap kegiatan.
11
Dokumentasi
12
Aktifitas sehari-hari
13
Aktifitas sehari-hari
14
Dana Bergulir
15
Pemeriksaan Kesehatan
16
Sosialisasi Pilkada
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.