Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

STRUKTUR DAN FUNGSI TANAMAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "STRUKTUR DAN FUNGSI TANAMAN"— Transcript presentasi:

1 STRUKTUR DAN FUNGSI TANAMAN
SEL : Satuan struktur dari tanaman Ilmunya : Sitologi Ilmu yang mempelajari sel berkaitan dengan pengorganisasian, struktur dan fungsi sel. Ukuran : bervariasi 0,025 -0,25 mm Komponen paling nyata : inti sel, dinding sel, sitoplasma KOMPONEN SEL : # SITOPLASMA : mengandung organel (plastid, ribosom, mitokondria, vakuola, intisel) + butir2 pati, minyak # DINDING SEL : 3 komponen; selulosa, lignin, dan senyawa pektat.

2 SITOPLASMA bag yg sangat kompleks scr fisik dan kimia
85-90 % air, % zat organik dan anorganik (terlarut: garam,KH dan tidak terlarut : protein, lemak) tempat terjadi aktivitas fisiologis sel Dikelilingi membran plasma yang bersifat semi-permeable Inti Sel : bagian yang berbentuk bola, tebal, berada pada sitoplasma Mrpkn pusat pengendalian sel (krn mengandung kromosom Yg mengandung DNA (deoksyribo nucleic acid) informasi genetik

3 PLASTID : # hanya terdapat pd sel tanaman
# tergantung pigmen 1.leukoplas 2. kromoplas  kloroplas klorofil RIBOSOM : # partikel kecil tempat sintesis protein MITOKONDRIA : # aktivitas respirasi  energi # berkaitan dengan kegiatan enzimatik VAKUOLA : # Berisi cairan sel # tempat menyimpan zat terlarut (pigmen, bhn. organik, garam2) Pada sel baru : vakuola sempit. Pada sel dewasa vakuola membesar INTI SEL : # kromosom; DNA # informasi genetik  menentukan sifat suatu organisme

4 DINDING SEL # Selulosa lap luar dr rantai panjang polisakarida
#Lignin  polimer as. Fenolik  dinding sel kaku #Senyawa pektat  polimer asam galakturonik LAPISAN SEL : Lamela Tengah : pektin 2. Dinding Sel Primer : selulosa + bhn pektat 3. Dinding Sel Sekunder : selulosa + lignin

5 SEL TUMBUHAN

6 JARINGAN TUMBUHAN #JARINGAN MERISTEM : Aktif membelah dan tidak berdiferensiasi. Terlibat dalam pembelahan dan pertumbuhan sel #JARINGAN PERMANEN : tidak membelah tetapi berdiferensiasi (berasal dr. jar meristem)

7 LOKASI JARINGAN MERISTEM : ujung akar, ujung pucuk (meristem apikal/titik tumbuh), meristem samping kambium, dekat buku pd rumput2an (intercalary meristem/meristem sisipan) # Berdiferensiasi dr meristem ujung  jaringan primer # Berdiferensiasi dr kambium  jaringan sekunder

8 JAR. MERISTEM INTERKALAR

9 JARINGAN MERISTEM

10 JARINGAN PERMANEN # JARINGAN SEDERHANA (tersusun dari 1 TIPE SEL) :
Parenkhim : dinding sel tipis (ubi, umbi, buah ) Kolenkhim : dinding sel tebal, jar. penyokong Sklerenkhim : dinding sel tebal # JARINGAN KOMPLEKS (tersusun >1 TIPE SEL) : 1. Xylem : jaringan pengangkut bahan anorganik (hara, air) 2. Phloem : jaringan pengangkut bahan organik (fotosintat)

11 JARINGAN PERMANEN

12 JARINGAN PD AKAR DAN KAYU

13

14 JARINGAN PD DAUN

15 JARINGAN XYLEM DAN PHLOEM

16 ANATOMI JARINGAN DAUN


Download ppt "STRUKTUR DAN FUNGSI TANAMAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google