Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
JOIN
2
Join table adalah salah satu fasilitas dari SQL yang digunakan untuk memanggil dan menggabungkan data dari beberapa tabel yang telah dibuat. SQL Server memiliki tiga tipe kategori dalam menggabungkan sebuah table atau yang lebih dikenal dengan Join Table.
3
1. Inner Join Kategori pertama dalam menggabungkan tabel adalah dengan menggunakan Inner Join. Inner join bekerja dengan menggunakan keyword INNER JOIN dan beroperasi dengan cara mencocokkan nilai – nilai yang sama antara kedua tabel.
4
Select table1. field1, table1. field2, table2. field1, table2
Select table1.field1, table1.field2, table2.field1, table2.field2 from table1, table2 where table1.field PK= table2.field pk and table2.field pk = TableN.field PK Atau Select table1.field1, table1.field2, table2.field1, table2.field2 from table1 inner join table2 on table1.field PK = table2.field PK;
6
Inner Join mengembalikan semua baris dari kedua tabel dimana terdapat kecocokan atau merupakan irisan antara kedua tabel. Jika ada yang tidak cocok dalam tabel–tabel tersebut, maka baris tersebut tidak akan ditampilkan.
7
2. Outer Join Kategori kedua dalam menggabungkan tabel adalah dengan menggunakan Outer Join. Dalam menggunakan Outer Join dikenal dengan tiga cara penggabungan tabel yaitu Left Outer Join, Right Outer Join, dan Full Outer Join.
9
Left Outer Join digunakan apabila ingin menampilkan semua baris dari tabel pertama baik yang memiliki kecocokan sesuai seleksi kondisi yang diberikan dengan tabel kedua maupun tidak dan menampilkan irisan antara tabel pertama dan tabel kedua
10
Select table1. field1, table1. fieldn, table2. field1, table2
Select table1.field1, table1.fieldn, table2.field1, table2.fieldn from table1 left outer join on table1.fieldPK =table2.field PK
12
Rght Outer Join digunakan apabila ingin menampilkan semua baris dari tabel kedua baik yang memiliki kecocokan sesuai seleksi kondisi yang diberikan dengan tabel pertama maupun tidak dan menampilkan irisan antara tabel pertama dan tabel kedua.
13
Select table1. field1, table1. fieldn, table2. field1, table2
Select table1.field1, table1.fieldn, table2.field1, table2.fieldn from table1, table2 right outer join table2 on table1.field PK = table2.fieldPK;
14
3. FULL OUTER JOIN Full Outer Join digunakan apabila ingin menampilkan semua baris dari tabel pertama dan tabel kedua baik yang memiliki kecocokan sesuai seleksi kondisi yang diberikan dengan maupun yang tidak memiliki kecocokan.
15
Select table1. field1, table1. fieldn, table2. field1, table2
Select table1.field1, table1.fieldn, table2.field1, table2.fieldn from table1, table2 Full outer join table2 on table1.field PK = table2.fieldPK;
17
Cross join atau yang disebut juga sebagai Cartesian Product 2
Cross join atau yang disebut juga sebagai Cartesian Product 2. Bila menggunakan cross join, maka hasil dari cross join akan menciptakan hasil yang didasarkan pada semua kemungkinan kombinasi baris dalam kedua set data. Dengan demikian, jumlah baris yang dikembalikan adalah N ✕ M , dimana N adalah jumlah baris dalam kumpulan data A dan M jumlah baris dalam kumpulan data B.
18
Select table1. field1, table1. fieldn, table2. field1, table2
Select table1.field1, table1.fieldn, table2.field1, table2.fieldn from table1 cross join table2;
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.