Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENERAPAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3) HYGIENE SANITASI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENERAPAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3) HYGIENE SANITASI"— Transcript presentasi:

1 PENERAPAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3) HYGIENE SANITASI
BIDANG STUDI KEAHLIAN : SENI, KERAJINAN DAN PARIWISATA PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TATA KECANTIKAN KOMPETENSI KEAHLIAN : KECANTIKAN KULIT

2 KOPETENSI KEJURUAN KECANTIKAN KULIT
STANDAR KOPETENSI PENERAPAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3) HYGIENE SANITASI 1.1 mendeskrepsikan keselematan kesehatan kerja dan hygiene sanitasi 1.2 melaksanakan Prosedur K3 dan hygiene sanitasi 1.3 menerapkan konsep lingkungan hidup 1.4 menerapkan ketentuan pertolongan pertama pada kecelakaan

3 PENERAPAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3) HYGIENE SANITASI
Kelas : X Semester : 1 dan 2 Jumlah jam : 40 Seni Kerajinan dan Pariwisata

4 PENERAPAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3) HYGIENE SANITASI
PENGERTIAN SANITASI adalah usaha peningkatan pengawasan terhadap faktor-faktor lingkungan fisik manusia yang mempengaruhi atau mungkin dipengaruhi, sehingga merugikan perkembangan fisik, kesehatan, dan kelangsungan hidup kita. Seni Kerajinan dan Pariwisata

5 PENERAPAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3) HYGIENE SANITASI
TINDAKAN SANITASI MELIPUTI : Desinfeksi Tindakan membebaskan sesuatu benda dari kuman-kuman yang berwujud vegetatif dengan memakai bahan-bahan kimiawi

6 Seni Kerajinan dan Pariwisata
TINDAKAN SANITASI Asepsis Merupakan tindakan atau cara meniadakan kemungkinan terjadinya sepsis, misalnya dengan menggunakan alat-alat yang suci hama, sarung tangan/pakaian yang suci hama, bekerja dalam ruangan yang disuci hamakan Seni Kerajinan dan Pariwisata

7 Seni Kerajinan dan Pariwisata
TINDAKAN SANITASI Antisepsis Tindakan untuk membebaskan jaringan-jaringan tubuh secara setempat atau local dari kuman-kuman pathogen, sehingga memungkinkan terjadinya sepsis Seni Kerajinan dan Pariwisata

8 Seni Kerajinan dan Pariwisata
TINDAKAN SANITASI Sterilisasi Merupakan tindakan mensucihamakan sesuatu benda dengan membunuh semua bibit  penyakit, baik yang vegetatif begitu juga yang berbentuk spora, pathogen atau non pathogen, yang terdapat pada benda tadi. Seni Kerajinan dan Pariwisata

9 PENGERTIAN HYGINE Hygine berasal dari bahasa Yunani
artinya ilmu kesehatan. Hygine merupakan suatu pencegahan penyakit yang menitik beratkan pada usaha kesehatan seseorang atau manusia beserta lingkungan tempat manusia tersebut tinggal. Seni Kerajinan dan Pariwisata

10 Seni Kerajinan dan Pariwisata
MACAM - MACAM HYGIENE Higiene  Perseorangan Merupakan usaha untuk menjaga kebersihan untuk seluruh anggota badan yang meliputi: tangan, badan, kuku, mulut, kesegara jasmani, rambut, wajah, hidung dan kaki.integritas jiwa Seni Kerajinan dan Pariwisata

11 Tindakan Dalam Hygiene Perseorangan
Kesehatan jasmani berhubungan dengan tindakan-tindakan yang menjamin kesehatan fisik optimal Kesehatan jiwa Pemeliharaan integritas rohani seseorang, peneguhan iman pembinaan pikiran-pikiran yang pemeliharaan kesehatan. Seni Kerajinan dan Pariwisata

12 Seni Kerajinan dan Pariwisata
MACAM - MACAM HYGIENE Hygiene Perusahaan Merupakan tindakan pemeliharaan kesehatan tenaga kerja dan lingkungan kerja Yang termasuk didalamnya : Pengelolaan bangunan perusahaan. Fasilitas pemeliharaan kebersihan dengan memperhatikan sumber air Dilengkapi dengan suasana kerja yang lengkap dengan alat yang memadai. Seni Kerajinan dan Pariwisata

13 MACAM - MACAM HYGIENE Hygiene Lingkungan
merupakan tindakan dalam pengelolaan lingkungan hidup sehat Yang termasuk didalamnya : Pemeliharaan air bersih Pengelolaan sampah Pengelolaan air limbah Pengelolaan Bangunan dan perumahan Seni Kerajinan dan Pariwisata

14 PENGERTIAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3)
suatu ilmu pengetahuan dan penerapannya dalam usaha mencegah kemungkinan terjadinya kecelakaan dan penyakit akibat kerja. keselamatan dan Kesehatan kerja (K3) tidak dapat dipisahkan dengan proses produksi baik jasa maupun industri. Seni Kerajinan dan Pariwisata

15 TUJUAN KESELAMATAN KESEHATAN KERJA (K3)
Setiap tenaga kerja dan orang lain yang berada di tempat kerja mendapat perlindungan atas keselamatannya Setiap sumber produksi (peralatan dan perlengkapan) dapat digunakan secara aman dan effisien, serta proses produksi dapat berjalan lancar. Seni Kerajinan dan Pariwisata

16 PRINSIP KESELAMATAN KESEHATAN KERJA (K3)
diperhatikannya dan diikutkannya K3 sebagai bagian dari manjemen perusahaan memperhatikan banyaknaya resiko menerapkan suatu system manajemen kesehatan dan keselamatan kerja (SMK 3) Seni Kerajinan dan Pariwisata

17 STRATEGI PENERAPAN KESELAMATAN KESEHATAN KERJA (K3)
Keselamatan Alat kondisi dimana alat-alat senantiasa dijaga agar berfungsi dengan baik dan tidak rusak karena/akibat kesalahan pemakaian. Serta bersih dan sehat, agar tidak mengakibatkan kecelakaan. Seni Kerajinan dan Pariwisata

18 STRATEGI PENERAPAN KESELAMATAN KESEHATAN KERJA (K3)
Keselamatan Manusia merupakan bagian dari keselamatan karyawan yang menekankan pada keselaman pemakaian alat-alat listrik dan orang disekitar termasuk para pekerja pelanggan dan pengusaha. Seni Kerajinan dan Pariwisata

19 STRATEGI PENERAPAN KESELAMATAN KESEHATAN KERJA (K3)
Keselamatan konsumen keselamatan bagi konsumen pada waktu dirawat, agar terhindar dari kecelakaan penggunaan alat, lingkungan salon tidak aman ketika dirawat. Seni Kerajinan dan Pariwisata

20 STRATEGI PENERAPAN KESELAMATAN KESEHATAN KERJA (K3)
Menentukan persiapan alat, bahan & Lenan dipersiapkan dengan baik kebutuhan-kebutuhan peralatan, lenan serta bahan yang diperlukan dalam merawat klien. Untuk peralatan kecantikan sebaiknya di lakukan perlakukan santitasi terlebih dahulu Seni Kerajinan dan Pariwisata

21 Seni Kerajinan dan Pariwisata
DAFTAR PUSTAKA Dra. Lilis Jubaedah, M.Kes. Tata Rias (Buku Untuk SMK Bidang Tata Kecantikan Kulit). Direktorat Pengembangan Sekolah Menengah Kejuruan Depdiknas Jakarta Seni Kerajinan dan Pariwisata

22 Jl. Sidikan no 60 Umbulharjo, telepon / Fax (0274) 372238
terima kasih SMK N 4 YOGYAKARTA Jl. Sidikan no 60 Umbulharjo, telepon / Fax (0274) Yogyakarta Kode Pos 55162 Seni Kerajinan dan Pariwisata


Download ppt "PENERAPAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA (K3) HYGIENE SANITASI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google