Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Pembekalan Admin Guru Pembelajar
Kegiatan 6: SIM Diklat Tatap Muka (SIMDIKLAT TM) Waktu: 2 JP
2
Peserta dapat menggunakan
Tujuan Pembelajaran Peserta dapat menggunakan SIMDIKLAT TM dengan menggunakan akun Admin dan Operator
3
Praktek Penggunaan SIM Diklat Tatap Muka (170’)
Skenario Pengantar (5’) Praktek Penggunaan SIM Diklat Tatap Muka (170’) Penguatan (5’)
4
Bahan dan Media Buku Pegangan Bahan Presentasi Aplikasi SIM Diklat TM
Laptop Koneksi internet
5
Langkah Kegiatan Narasumber memberikan pengantar tentang SIM Diklat TM. (5’) Narasumber membimbing peserta untuk melakukan simulasi peran admin SIM Diklat TM (35’) Narasumber membimbing peserta untuk melakukan simulasi peran operator SIM Diklat TM (45’) Narasumber memberikan penguatan (5’)
6
Pengantar SIM Diklat
7
Fitur aplikasi SIMDIKLAT TM
Single Entry Multi Output Dokumen Administrasi diklat Pre/post test dan Nilai Akhir
8
Alur Data SIGELAR – SIMDIKLAT TM
Buat Kelas; Seleksi peserta diklat; Data peserta diklat SIGELAR APP. SIMDIKLAT TM (proses diklat) Data hasil diklat Mulai Selesai APP SIMDIKLAT TM
9
Data calon peserta diklat
Alur Proses Simdiklat Setting instansi; data pejabat Dok. registrasi Data calon peserta diklat Setting kelas Registrasi Proses Datang Start Dokumen / Data Data nominatif calon peserta dari SIGELAR Melakukan setting instansi Mengisi data pejabat Mengisi data dokumen registrasi Setting kelas : Data peserta NS manual Data Peserta IN dan Guru Pembelajar Data registrasi peserta Cheklist kelengkapan peserta Tanda terima ATK Tanda terima Modul / materi diklat
10
Alur Proses Simdiklat (lanjutan) Dok. Presensi; Validasi data ID Card
Dok. pendukung Dok. Presensi; Validasi data ID Card Isi Presensi peserta diklat Pre Test - Post Test Nilai Akhirpeserta diklat Kelas Peserta Nilai Uploda data log diklat tatap muka ke SIGELAR Keg. Diklat Uploa ke SIGELAR End
11
Instal SIM Diklat TM Narasumber membagikan aplikasi SIM Diklat TM
Peserta dipandu oleh narasumber melakukan instalasi aplikasi SIM Diklat TM
12
Simulasi Peran Admin SIM Diklat
Melakukan Setting Master Data (Manual SIM Diklat Tatap Muka hal 14), Membuat Operator dan Kelas untuk kelas yang akan dimulai. (Manual SIM Diklat Tatap Muka hal 11-12), Melakukan setting instansi (Manual SIM Diklat Tatap Muka hal 15), Menginput data pejabat (Manual SIM Diklat Tatap Muka hal 16), Menginput data dokumen registrasi (Manual SIM Diklat Tatap Muka hal 17),
13
Simulasi peran operator SIM Diklat
Login dengan menggunakan akun operator kelas TM (manual SIM Diklat TM hal 18) mengambil data dari menu Import Kelas dari Server (manual SIM Diklat TM hal 19) melakukan setting kelas diklat (manual SIM Diklat TM hal 20-24) melakukan Registrasi Peserta (manual SIM Diklat TM hal 24-27)
14
Simulasi peran operator SIM Diklat
mencetak Presensi dan menginput hasil presensi (manual SIM Diklat TM hal 27-28) mencetak dokumen pendukung (manual SIM Diklat TM hal 28-31) menginput data Tes awal dan Tes akhir (manual SIM Diklat TM hal 31) melakukan pengolahan nilai akhir mengupload ke server (manual SIM Diklat TM hal 22)
15
Penguatan SIMDIKLAT TM menangani tata kelola diklat, mulai dari data detil peserta, pendokumentasian proses diklat, hasil diklat peserta, sampai dengan pelaporan hasil. Diharapkan dapat mempermudah tanggungjawab yang diemban oleh unit pelaksana teknis dalam menangani kegiatan/diklat pengembangan keprofesian ini dengan profesonal
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.