Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

INSTRUKSI PENGAMBIL KEPUTUSAN DAN STACK

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "INSTRUKSI PENGAMBIL KEPUTUSAN DAN STACK"— Transcript presentasi:

1 INSTRUKSI PENGAMBIL KEPUTUSAN DAN STACK
Mulyono

2 Pengambilan Keputusan
Semua bahasa pemrograman memiliki sintaks pengambilan keputusan Bahasa level tinggi : if, else, case, select Bahasa mesin : CMP, TEST, JMP Instruksinya melihat dari status bit-bit flag register Flag register terkadang perlu disimpan untuk validitas operasi sebelumnya => STACK

3 JMP Fungsi : Sintaks umum : JMP Tujuan Tipe :
Mengarahkan eksekusi program menuju alamat atau tempat yang telah ditentukan sesuai dengan kebutuhan programnya Sintaks umum : JMP Tujuan Tipe : Tak bersyarat : Melompat tanpa memperhatikan status flag register Contoh : JMP Bersyarat Melompat dengan memperhatikan kondisi status flag register Contoh : JNE, JNZ, JGE, dll

4 CMP Fungsi : Sintaks : CMP Operan1, Operan2
Membandingkan 2 buah operan Operan dikurangkan Hasil mengubah status flag register saja, bukan operan-operannya Sintaks : CMP Operan1, Operan2 Umumnya diikuti oleh tipe perintah loncat bersyarat

5 Flag Register untuk CMP

6 Lompat Bersyarat

7 Lompat Bersyarat Lompatan hanya bisa untuk range alamat -128byte sd +127byte dari alamat lompatnya Contoh : Alamat awal lompatan : 123H, maka valid range dari melompatnya yaitu (123H – 80H) s.d. (123H + 7FH) Alamat lompatan melebihi range => Out of jump range error

8

9

10 Penyederhanaan J = jump E = equal N = not S = sign Z = zero P = parity
C = carry O = overflow G = greater than (signed) A = above (unsigned) L = less than (signed) B = below (unsigned)

11 STACK Merupakan bagian dari mikroprosesor sebagai penyimpan data sementara (memori, register) Dipergunakan sebagai validator untuk status-status opersi aritmatika, logika, dan pengambilan keputusan Memungkinkan program mengembalikan dan mengingat status operasinya

12 Lokasi Stack Menggunakan pasangan register SS:SP

13 Instruksi Stack PUSH : menyimpan data ke stack
POP : mengeluarkan data dari stack PUSHF : menyimpan flag register ke stack POPF : mengeluarkan data flag register dari stack Stack mengikuti kaidah LIFO (Last In First Out) Pemasukan dan pengeluaran data ke dan dari stack harus benar urutannya!!!

14 Tipe Stack Tipe : Stack software : Stack hardware :
Memanfaatkan memori sebagai stack Fleksibel Maksimal sebesar memori mikroprosesor Lebih lambat Stack hardware : Bagian integral dari sebuah mikroprosesor Tidak fleksibel dalam pengubahannya Ukuran sudah tertentu Amat cepat

15 Stack Software

16 Stack Hardware


Download ppt "INSTRUKSI PENGAMBIL KEPUTUSAN DAN STACK"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google