Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

SISTEM INFORMASI EKSEKUTIF (EIS)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "SISTEM INFORMASI EKSEKUTIF (EIS)"— Transcript presentasi:

1 SISTEM INFORMASI EKSEKUTIF (EIS)
Pertemuan 22

2 Pendahuluan “Eksekutif bukanlah sekedar manajer tingkat rendah dengan pangkat yg lebih tinggi”

3 Pendahuluan Antara Eksekutif dan para manajer tingkat yg lebih rendah terdapat perbedaan. Bukan dalam hal karakteristik, tetapi dlm hal menjalankan pekerjaannya dan cara pelaksanaannya. ketika manajer mencapi puncak, pekerjaan berubah drastis.

4 Siapakah Eksekutif itu?
Manajer tingkat atas yg berpengaruh kuat pada organisasi Terlibat dalam perencanaan strategis Menetapkan kebijakan perusahaan Berorientasi pada perusahaan bukan pd unit-unit individual

5 Informasi dan data lingkunagn
Gambar perusahaan tanpa si eksekutif Manajer tingkatk puncak Si Keuangan Si Manufaktur Si SDM SIP Si SDI Informasi dan data lingkunagn

6 Informasi dan data lingkunagn
Si eksekutif Gambar perusahaan dengan si eksekutif Si Keuangan Si Manufaktur Si SDM SIP Si SDI Informasi dan data lingkunagn

7 Tiga tahap tantangan pekerjaan Eksekutif
Menetapkan agenda Membangun jaringan Menetapkan lingkungan norma dan nilai yg tepat

8 Bagaimana Pola Pikir Eksekutif?
Bagaimana membuat sesuatu dilaksanakan Eksekutif lebih memperhatiakan hal-hal organisasional dan pribadi dlm mendapatkan bawahan untuk memecahkan suatu masalah Bagaimana menangani sejumlah kecil masalah utama atau sasaran umum

9 Kebutuhan Informasi eksekutif yang unik (Penelitian Jones dan McLeod)
Penelitian ini dirancang untuk menjawab pertanyaan : 1. Berapa banyak informasi yang mencapai eksekutif? 2. Apa nilai informasi itu? 3. Apa sajakah sumber informasi itu? 4. Media apa yang digunakan untuk mengkomunikasikan informasi itu? 5. apa kegunaan informasi itu?

10 Kesimpulan Hasil Penelitian
1. sebagian besar informasi eksekutif berasal dari sumber daya lingkungan 2. Sebagian besar informasi eksekutif berbentuk tertulis,tetapi informasi liasan diberi nilai-nilai tinggi 3.Para eksekutif mendapatkan paling sedikit informasi langsung dari komputer

11 Istilah EIS pertama kali muncul dalam laporan penelitian Rockart dan Treacy para peneliti itu menemukan bahwa sistem tersebut menampilkan: *Tujuan Sentral *Inti Data Bersama *Dua Metode penggunaan utama *Organisasi Pendukung

12 Saran-saran untuk memperbaiki Sistem Informasi Eksekutif
1. Mencatat Transaksi-transaksi informasi yang masuk 2.Merangsang sumber-sumber bernilai tinggi 3.Memanfaatkanpeluang 4.Menyesuaikan sistem pada perorangan 5.Memanfaatkan teknologi

13 EIS berbasis komputer Sistem informasi berbasis komputer yg menyajikan informasi bagi para eksekutif mengenai kinerja perusahaan secara langsung, cepat, dan tepat waktu. EIS bs diakses dgn mudah o/ para eksekutif u/ memperoleh berbagai jenis inform, baik dlm btk teks, grafik atau peta

14 Model EIS

15 Faktor-Faktor Penentu Keberhasilan EIS
1.Sponsor eksekutif yang mengerti dan berkomitmen 2.Sponsor Operasi 3.Staf jasa Informasi yang sesuai 4.teknologi informasi yang sesuai 5.Manajemen data 6.keterkaitan yang jelas dengan tujuan bisnis 7.Manajemen atas Penolakan Organisasi 8.Manajemen atas Penyebaran dan evolusi sistem

16 Trend EIS Masa Depan Dengan makian meningkatnya EIS kita dapat
berharap melihat pengaruhnya dalam beberapa Bentuk -Penggunaan EIS di perusahaan besar akan menjadi Umum -Terdapat Kebutuhan akan perangkat Lunak EIS khusus berharga murah -SIM dan DSS masa depan akan tampak seperti EIS masa kini. Eksekutif akan menjaga komputer dalam Perspektif


Download ppt "SISTEM INFORMASI EKSEKUTIF (EIS)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google