Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Mata Pelajaran : IPA KELAS : III SEMESTER II.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Mata Pelajaran : IPA KELAS : III SEMESTER II."— Transcript presentasi:

1 Mata Pelajaran : IPA KELAS : III SEMESTER II

2 BAB IX KENAMPAKAN DI PERMUKAAN BUMI

3 A. Permukaan Bumi DARATAN PERAIRAN

4 1. DARATAN Dataran tinggi Gunung Bukit Dataran rendah Lembah

5 2. PERAIRAN Laut Danau Rawa Sungai

6 B. Bentuk Bumi 1. BUKTI – BUKTI BENTUK BUMI

7 A. Permukaan Bumi Daratan
Daratan terdiri atas dataran tinggi, dataran rendah, gunung, bukit dan lembah. Dataran tinggi adalah daratan yang berada pada ketinggian m dari permukaan laut. Dataran tinggi mempunyai suhu yang rendah. Contoh : dataran tinggi Dieng.

8 Gunung Gunung merupakan daratan yang letaknya paling tinggi dari daerah di sekitarnya, ada yang berlava (aktif) dan tidak berlava (tidak aktif). Gunung yang masih aktif disebut dengan gunung berapi. Contohnya gunung Krakatau, gunung Kelud, gunung Merapi, dan gunung Slamet. Gunung yang sudah tidak aktif lagi disebut gunung mati. Contoh: gunung Sindoro Sumbing.

9 Deretan gunung disebut pegunungan dan berpuncak lebih dari satu.
Gunung tertinggi di dunia adalah Mount Everest. 3. Bukit Bukit merupakan daerah yang menjulang lebih tinggi dari daerah sekitarnya dengan ketinggian tidak melebihi ketinggian gunungan.Deretan bukit disebut perbukitan.

10 Dataran rendah Dataran rendah adalah daratan rendah, luas, dan mempunyai ketinggian m dari atas permukaan laut. Contoh dataran di pantai utara Jawa. Lembah Lembah adalah daratan rendah sempit yang terletak di kaki gunung atau di dekat sungai.

11 2. PERAIRAN Dari seluruh permukaan bumi sebanyak 2/3nya merupakan daerah perairan terdiri dari: 1.Laut Merupakan bagian cekungan dari permukaan bumi yang terisi oleh air asin. Contoh Laut Jawa. 2. Danau Merupakan cekungan luas berisi air tawar yang berada di daratan.

12 Contoh Danau Toba, Danau Kelimutu.
Danau buatan manusia disebut Waduk. Contoh: Waduk Sempor, Waduk Jatiluhur. 3. Rawa Merupakan tanah di dataran rendah yang terisi air, sehingga tanahnya bersifat asam. Contoh: Rawa Pening.

13 Sungai Merupakan aliran air di daratan yang lumayan besar . Contoh: Sungai Serayu, Sungai Musi, Sungai Mahakam. Sungai dapat dimanfaatkan sebagai sarana irigasi dan transportasi.

14 B. Bentuk Bumi Bukti-bukti yang menguatkan bahwa bumi berbentuk bulat adalah: Apabila kita berjalan lurus akan berada lagi di tempat semula. Perahu layar yang datang dari jauh, awalnya hanya kelihatan kecil dan hanya layarnya saja lama kelamaan akan terlihat bentuk kapal seutuhnya.

15 Seorang pelaut dari Portugal bernama Ferdinand Magelhaens tahun 1519 berlayar mengelilingi dunia dengan 5 buah kapal,kemudian tahun 1522 salah satu kapalnya kembali ketempat semula. Saat gerhana bulan, bulan tidak dapat memantulkan cahaya matahari karena bulan terhalang oleh bayangan bumi yang berbentuk lengkung berwarna hitam.


Download ppt "Mata Pelajaran : IPA KELAS : III SEMESTER II."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google