Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pertemuan Keduabelas Evaluasi Program Pemasaran

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pertemuan Keduabelas Evaluasi Program Pemasaran"— Transcript presentasi:

1 Pertemuan Keduabelas Evaluasi Program Pemasaran
Matakuliah : Seminar Pemasaran Tahun : 2005 Versi :1 September 2005/ Revisi:0 Pertemuan Keduabelas Evaluasi Program Pemasaran

2 Mahasiswa mampu memilih alat evaluasi yang tepat
Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Mahasiswa mampu memilih alat evaluasi yang tepat

3 Materi 1: Evaluasi Program Pemasaran
Outline Materi Materi 1: Evaluasi Program Pemasaran Materi 2: Pendekatan yang digunakan Materi 3: Petunjuk Kasus Materi 4: Pertanyaan Kasus

4 Evaluasi Program Pemasaran:
<<ISI>> Evaluasi Program Pemasaran: Annual Plan Control Profitability Control Efficiency Control Strategic Control

5 Pendekatan yang digunakan:
Annual Plan Control: Analisa Penjualan Analisa Pangsa Pasar Analisa Keuangan Profitability Control: Product Territory Customer Segment Order size

6 Efficiency Control: Strategic Control Sales force Advertising
Sales Promotion Distribution Strategic Control Market-effectiveness review Marketing audit

7 Petunjuk Mengerjakan Kasus:
Pilih satu industri Pilih satu bisnis Rancang program pemasaran bagi bisnis yang telah anda pilih Rancang alat evaluasi program pemasaran tersebut. Pertanyaan Kasus: Apa yang saudara pelajari dari kasus yang saudara rancang sendiri? Menurut Saudara, Bagaimana baiknya mengevaluasi pemasaran?

8 Kesimpulan Mengelola program pemasaran melibatkan unsur evaluasi. Ada empat macam tipe atau jenis evaluasi: annual plan, profitability control, efficiency control dan strategic control. Masing-masing jenis evaluasi memiliki pendekatan yang berbeda.


Download ppt "Pertemuan Keduabelas Evaluasi Program Pemasaran"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google