Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehLiana Darmali Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
MENGGUNAKAN PERALATAN PEMBANDINGAN DAN/ATAU ALAT UKUR DASAR
Kompetensi dasar: menggunakan peralatan pembandingan dan/atau alat ukur dasar Oleh: Hettyk Ratnasari
2
TUJUAN PEMBELAJARAN Memahami macam alat ukur pembanding.
Setelah menerima materi siswa diharapkan: Memahami macam alat ukur pembanding. Memahami cara penggunaan alat ukur pembanding
3
ALAT UKUR PEMBANDING Alat ukur paling dasar
Alat ukur dengan presisi paling rendah Alat ukur dengan ketelitian paling rendah Alat ukur yang termasuk alat ukur bantu
4
PEMILIHAN ALAT UKUR 1. Bentuk benda yang akan diukur 2. Besar kecil atau panjang pendek benda 3. Ketelitian ukuran yang digunakan
5
MENGUKUR BENDA KERJA Memperhatikan prosedur pemakaian benda kerja
Tempat pengukuran harus tepat Posisi pengukuran harus tepat Pembacaan ketelitian harus tepat.
6
MACAM ALAT UKUR PEMBANDING
Penyiku Macam-macam Jangka Mistar baja
7
MISTAR UKUR PITA Salah satu alat ukur sederhana
Ketelitian rendah, karena hanya 1 mm.
8
JANGKA BENGKOK Digunakan untuk mengukur kesejajaran benda kerja
Termasuk alat ukur bantu
9
PENGGUNAAN JANGKA BENGKOK
Mengukur kerataan Benda diperiksa dengan meraba permukaan benda dengan jangka bengkok
10
MISTAR BAJA (MISTAR UKUR)
Alat yang paling sederhana dengan hasil ukuran dapat dibaca langsung pada bagian penunjuk skala
11
JANGKA KAKI Untuk mengukur kesejajaran
Untuk mengukur lubang benda kerja
12
PENGGUNAAN JANGKA KAKI
Jangka diset lewat per sesuai ukuran Jangka digeserkan pada bagian dalam benda kerja
13
PENGGUNAAN JANGKA KAKI
Membandingkan hasil pengukuran lubang benda dengan mistar
14
PENGGUNAAN JANGKA KAKI
Mengukur dan meraba benda kerja
15
JANGKA KAKI BERPEGAS Untuk mengatur jarak pada ujung pemeriksa
Untuk memeriksa kesejajaran Untuk mengukur lebar benda kerja
16
PERIKSA KESIKUAN DENGAN PENYIKU
Mengukur kesikuan benda kerja
17
PERIKSA KESIKUAN DENGAN PENYIKU
Rapatkan badan penyiku pada salah satu bidang benda ukur sambil merapatkan daun penyiku, tegak lurus terhadap objek ukur Arahkan ke kotak pencahayaan, sambil digeser sepanjang bidang objek Jika terdapat celah cahaya, berarti tidak siku
18
FORMATIF Sebutkan arti/maksud pengukuran ?
Jelaskan apa yang dimaksud alat ukur presisi rendah ? Sebutkan alat ukur berikut: roll meter, meteran kain,mistar baja yang ketelitiannya paling baik ? Mengapa meteran kain ketelitian dan nilai standarnya palin rendah ? Mengapa harus menggunakan alat ukur Bantu ?
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.