Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Dr. Hj. Euis Eti Rohaeti, M.Pd Agus Sumitra

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Dr. Hj. Euis Eti Rohaeti, M.Pd Agus Sumitra"— Transcript presentasi:

1 Dr. Hj. Euis Eti Rohaeti, M.Pd Agus Sumitra
PSIKOLOGI PENDIDIKAN Dr. Hj. Euis Eti Rohaeti, M.Pd Agus Sumitra

2 PROSES PENDIDIKAN Pendidikan pada dasarnya: interaksi antara pendidik dengan peserta didik untuk mencapai tujuan pendidikan. Mendidik berarti: memberikan, menanamkan dan menumbuhkan nilai-nilai pada peserta didik

3 Pendidikan berfungsi membantu peserta didik dalam pengembangan dirinya, yaitu pengembangan semua potensi, kecakapan serta karakteristik pribadinya kearah yang positif, baik bagi dirinya maupun lingkungannya. Tujuan Pendidikan menyangkut kepentingan peserta didik, kepentingan masyarakat dan tuntutan pekerjaan atau ketiga-tiganya sekaligus

4 Proses Pendidikan terarah pada peningkatan penugasan pengetahuan, kemampuan, keterampilan, pengembangan sikap dan nilai-nilai dalam rangka pembentukan dan pengembangan diri peserta didik Lingkungan pendidikan mencakup: lingkungan fisik, sosial dan intelektual Bentuk pendidikan: bimbingan, pengajaran, latihan dan Penilaian.

5 KONSEP DAN LANDASAN LINGKUP PSIKOLOGIS
Psikologi: Suatu ilmu yang mempelajari perilaku atau kegiatan individu Individu memiliki satu ciri yang esensial yaitu bahwa dia selalu melakukan kegiatan Perilaku (behavior) atau kegiatan (activity): Segala manifestasi hayati atau manifestasi hidup individu yang baik yang disadari ataupun tidak, terlihat atau tidak terlihat, aspek kognitif, efektif dan psikomotor

6 Beberapa keberatan yang menyatakan psikologi sebagai ilmu jiwa:
- jiwa adalah sesuatu hal yang sukar sekali atau tidak dapat diamati secara langsung - jiwa adalah sesuatu yang ada, akan tetapi tidak dapat diteliti langsung dengan menggunakan metode ilmiah

7 Tujuan Utama Studi tentang Psikologi:
- agar seseorang mempunyai pemahaman yang lebih baik tentang individu, baik dirinya maupun orang lain - dengan hasil pemahaman tersebut seseorang diharapkan dapat bertindak ataupun memberikan perlakuan yang lebih bijaksana

8 Ruang Lingkup bidang Psikologi:
- Psikologi Umum - Psikologi Khusus - Psikologi Terapan Tujuan utama dari studi tentang landasan psikologis proses pendidikan: - Agar para guru, calon guru dan calon pendidik mempunyai pemahaman yang lebih baik tentang situasi pendidikan

9 - Agar para guru, calon guru dan calon pendidik mempunyai pengajaran dan bimbingan terhadap siswa dengan lebih baik Ruang lingkup landasan psikologis proses pendidikan dengan hal-hal yang berkenaan dengan: - perkembangan - potensi - kecakapan - dinamika perilaku - kegiatan siswa –siswa terutama perilaku belajar

10 TERIMA KASIH


Download ppt "Dr. Hj. Euis Eti Rohaeti, M.Pd Agus Sumitra"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google