Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENDANAAN JANGKA MENENGAH DAN JANGKA PANJANG

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENDANAAN JANGKA MENENGAH DAN JANGKA PANJANG"— Transcript presentasi:

1 PENDANAAN JANGKA MENENGAH DAN JANGKA PANJANG
PERTEMUAN KE VIII PENDANAAN JANGKA MENENGAH DAN JANGKA PANJANG

2 Apa yang ditawarkan perusahaan dibawah ini?

3 Kompetensi Khusus Menjelaskan pengertian sewa guna
Menilai alternatif pendanaan sewa guna dan lainnya Menerapkan teori penentuan harga opsi Menjelaskan berbagai jenis pendanaan jangka panjang Menerapkan metode penentuan biaya untuk memperoleh dana jangka panjang

4 Link Materi Terkait

5 Sewa guna (leasing) Adalah suatu cara untuk menggunakan suatu aktiva tertentu tanpa harus membeli aktiva tersebut. Merupakan suatu bentuk persewaan dengan jangka waktu tertentu

6 Contoh soal: PT Aksa memerlukan aktiva senilai 100 juta dengan usia ekonomis 5 tahun. Suatu perusahaan leasing menawarkan financial lease, yaitu: PT Aksa membayar sewa selama 5 tahun di awal tahun, kontrak tidak dapat dibatalkan, lessor tidak menyediakan biaya pemeliharaan. Perusahaan leasing menentukan tingkat keuntungan 15%, dan diakhir kontrak aktiva dimiliki PT Aksa. Berapa sewa yang dibayar setiap awal tahun?

7 Jawaban 100 juta = X + X + X + X + X
(1+0,15)1 (1+0,15)2 (1+0,15)3 (1+0,15)4 100 juta = X + X = ……………………

8 Apabila suatu bank bersedia membiayai dengan bunga 16% dan pembayaran utang dilakukan dengan anuitas di akhir tahun, sebagai berikut: 100 juta = X (1+0,16)1 (1+0,16)2 (1+0,16)3 (1+0,16)4 (1+0,16)5 X = 100/ 3,274 = Rp 30,74 juta

9 Apabila tarif pajak penghasilan 30%, maka biaya modal setelah pajak yang relevan adalah 0,16 (1-0,3) = 0,112. apakah sebaiknya alternatif sewa guna ini diambil?

10 Membandingkan PV kas keluar sewa guna dan PV beli dengan utang
Akhir tahun Pembayaran Sewa Perlindungan Pajak = Kas keluar setelah pajak PV kas keluar 25,94 1 7,78 18,16 16,33 2 14,69 3 13,21 4 11,88 5 (7,78) (4,58) Total kas keluar 77,47

11 Membandingkan PV kas keluar sewa guna dan PV beli dengan utang
PV Pembayaran bunga selama 5 tahun Tahun ke Sisa pokok pinjaman Angsuran Bunga Angsuran Pokok Pinjaman 1 100 30,54 16 14,54 2 85,46 13,67 16,87 3 68,59 10,97 19,57 4 49,02 7,84 22,7 5 26,32 4,22

12 Membandingkan PV kas keluar sewa guna dan PV beli dengan utang
PV Pembayaran bunga selama 5 tahun PV kas keluar sewa guna < PV kas keluar simpan pinjam Berarti sewa guna lebih menguntungkan Tahun ke Pembayaran Bunga Penyusutan Perlindungan Pajak Kas ke Luar Angsuran Pokok Pinjaman 1 30,54 16 20 10,80 19,74 17,75 2 13,67 10,10 20,44 16,53 3 10,97 9,29 21,25 15,45 4 7,84 8,35 22,19 14,51 5 4,22 7,27 23,27 13,69 77,93

13 Opsi 2 Tipe opsi Call, menunjukkan hak untuk membeli sesuatu aset dengan harga tertentu Put, menunjukkan hak untuk menjual sesuatu aset dengan harga tertentu

14 Faktor-faktor yang mempengaruhi Nilai Opsi
Harga aset saat ini Harga Exercise Tingkat bunga bebas resiko Jangka waktu akan jatuh tempo Volatility harga saham

15 Penentuan Harga Opsi Rumus Black and Scholes
Nilai opsi = [delta – harga saham] – [utang kepada bank] Delta = N(d1) Harga saham = P Utang Bank = [N(d2) x PV(EX)] d2 = log[P/PV(EX)] + σ√t σ√t d2 = d1 - σ√t N(d) = cumulative normal probability density function

16 Sumber dana Jk. Panjang Dalam bentuk utang Kredit investasi Hipotek
3. Obligasi Dalam bentuk modal sendiri Saham preferen Saham biasa

17 Sumber dana Jk. Panjang Dalam bentuk sekuritas berkarakteristik opsi
Warrant Obligasi konversi

18 Selamat Mengerjakan!


Download ppt "PENDANAAN JANGKA MENENGAH DAN JANGKA PANJANG"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google