Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

LEPTOSPIROSIS Definisi Penularan Gejala Pencegahan

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "LEPTOSPIROSIS Definisi Penularan Gejala Pencegahan"— Transcript presentasi:

1 LEPTOSPIROSIS Definisi Penularan Gejala Pencegahan
Pemeriksaan diagnosis Pengobatan Program Pencegahan Penyakit Zoonosis

2 Definisi Penyakit leptospirosis disebabkan oleh bakteri Leptospira terutama di negara tropis dengan kelembaban yang tinggi. Leptospira berbentuk spiral yang menyerang hewan dan manusia dan dapat hidup di air tawar selama lebih kurang 1 bulan

3 Penularan Sumber Penularan
Hewan adalah tikus (rodent), babi, kambing, domba, kuda, anjing, kucing, serangga, burung, kelelawar, tupai dan landak Penularan langsung dari manusia jarang terjadi selain air banjir, lumpur, sampah, sayuran mentah, dan buah, sangat mungkin terkontaminasi urine hewan yang mengandung leptospira Cara Penularan Melalui kontak dengan air, tanah atau tanaman yang telah dikotori oleh air seni hewan yang menderita leptospirosis Terkontaminasi urine hewan dari gudang, sebelum dipajang dan dijual di toko dapat kemasan makanan dan minuman Siapa saja yang rentan tertular? Petani yang bekerja di sawah, pekerja perkebunan, pekerja rumah potong hewan dan dokter hewan, pekerja laboratorium, mantri hewan.

4 Gejala Komplikasi Leptospiros Pada hati Pada ginjal Pada jantung
Padaparu-paru Perdarahan pembuluh darah Pada kehamilan Gejala Klinis Demam menggigil Sakit kepala Malaise Muntah Konjungtivitis Rasa nyeri otot betis danpunggung Gejala-gejala diatas akan tampak antara 4-9 hari Gejala yang Kharakteristik Konjungtivitis tanpa disertai eksudat serous/porulen (kemerahan pada mata) Rasa nyeri pada otot-otot

5 Pencegahan Membiasakan diri dengan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Menyimpan makanan dan minuman dengan baik agar terhindar dari tikus. Mencuci tangan degan sabun sebelum makan. Mencucui tangan, kaki serta bagian tubuh lainnya dengan sabun setelah bekerja di sawah/ kebun/sampah/tanah/selokan dan tempat-tempat yang tercemar lainnya. Melindungi pekerja yang berisiko tinggi terhadap leptospirosis (petugas kebersihan, petani, petugas pemotong hewan, dan lain-lain) dengan menggunakan sepatu bot dan sarung tangan. Menjaga kebersihan lingkungan Membersihkan tempat tempat air dan kolam renang. Menghindari adanya tikus didalam rumah/gedung. Menghindari pencemaran oleh tikus. Melakukan desinfeksi terhadap tempat tempat tertentu yang tercemar oleh tikus Meningkatkan penangkapan tikus. Membersihkan sisa banjir harus pakai sepatu boot karet dan sarung tangan karet. Kalau seseorang mempunyai luka terbuka atau eksim di kulit sebaiknya jangan ikut bersih-bersih. Sayur dan buah juga harus dicuci bersih kalau perlu dengan sabun khusus buah dan sayuran.

6 Pemeriksaan diagnosis
mendeteksi Leptospira secara langsung menggunakan mikroskop lapangan gelap atau mendeteksi bakteri Leptospira dengan membiakkan; mendeteksi gen spesifik Leptospira menggunakan PCR; mendeteksi antibodi terhadap Leptospira secara serologis menggunakan metode MAT, ELISA, RIA, IHA, dll.

7 Pengobatan Pengobatan dini sangat menolong karena bakteri Leptospira mudah mati dengan antibiotik yang banyak di jumpai di pasar seperti Penicillin dan turunannya (Amoxylline) Streptomycine, Tetracycline, Erithtromycine. Bila terjadi komplikasi angka kematian dapat mencapai 20%. Segera berobat ke dokter terdekat.

8 Program Pencegahan Penyakit Zoonosis
Menerapkan Sanitary and Phytosanitary Agreement – WTO Sosialisasi dan penyebarluasan informasi pada masyarakat Memberdayakan petugas Karantina Hewan secara lebih optimal Melakukan monitoring, control dan surveillance Laksanakan program inseminasi buatan (IB) Ketersediaan obat-obatan dan vaksin Tingkatkan biosekuritas Pengendalian penyakit antar kelompok

9 Daftar Pustaka Leptospirosis. Leptospirosis. Php.


Download ppt "LEPTOSPIROSIS Definisi Penularan Gejala Pencegahan"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google