Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MJ 210/2 SKS

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MJ 210/2 SKS"— Transcript presentasi:

1 SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MJ 210/2 SKS

2 Penjelasan Umum Dan Konsep Sistem Informasi
Pertemuan 1 & 2 Penjelasan Umum Dan Konsep Sistem Informasi

3 KONSEP SISTEM

4 Pengertian Sistem Penekanan pada prosedur kerja
Sistem a/ suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan, berkumpul bersama-sama untuk melakukan suatu kegiatan atau untuk menyelesaikan suatu sasaran tertentu. Secara sederhana : Sistem a/ sekumpulan elemen yang saling berhubungan atau berinteraksi hingga membentuk satu kesatuan. Misalnya : sistem biologi tubuh manusia, dan sistem teknologi dari sebuah pengeboran minyak. Pengertian Sistem

5 Definisi sistem yang digunakan sebagai acuan terhadap sistem informasi adalah sbb :
Sebuah sistem adalah sekelompok komponen atau unsur yang saling berhubungan, bekerja sama untuk mencapai tujuan bersama dengan menerima input serta menghasilkan output dalam proses transformasi yang teratur.

6 Model umum sistem Proses Input Output

7 Elemen sistem input proses output umpan balik pengendalian tujuan

8 Ada dua macam umpan balik :
Umpan balik negatif Bertujuan mengurangi penyimpangan- penyimpangan dari jalur standar sistem yang dapat menghambat pencapaian tujuan Umpan balik positif menambah kekuatan gerak sistem untuk menguatkan pencapaian tujuan

9 Ilustrasi sistem perusahaan dan elemen-elemen sistem
Pesaing Pelanggan Vendor Masukan Proses Keluaran Pengendalian Umpan Balik Pemilik Tujuan Batas Sistem Bank Lingkungan Pemerintah

10 Karakteristik Sistem Mempunyai : Komponen (Component)
-suprasistem, sistem, subsistem Batas sistem (Boundary) - kesatuan - ruang lingkup Lingkungan luar sistem (Environments) -menguntungkan -merugikan Penghubung (Interface) Masukan (Input) - maintenance input & signal input Keluaran (Output) - berguna dan tidak berguna Pengolah (Process) Sasaran (Objectives)

11 ilustrasi Karakteristik Suatu Sistem
Lingkungan Luar Interface Input Pengolah Output Boundary Keluaran Sistem Sub Sistem Sub Sistem Sub Sistem Sub Sistem Boundary Masukan

12 Pengunsuran Sistem Sistem Subsistem A Subsistem B Sub subsistem B-1

13 Klasifikasi Sistem Sistem Abstrak/konseptual & Sistem Fisik
(Abstract System & Physical System Sistem Alamiah & Sistem Buatan (Natural System & Human Made system ) Sistem Tertentu & Sistem Tidak Tertentu (Deterministic System & Probabilistic System) Sistem Terbuka & Sistem Tertutup (Open System & Closed System ) Klasifikasi Sistem

14 KONSEP INFORMASI

15 Pengertian Data Kenyataan yang menggambarkan suatu kejadian-kejadian dan kesatuan nyata fakta-fakta dan angka-angka atau bahan baku yang secara relatif tidak berarti bagi pemakai

16 Data dapat berupa Data yang terformat Teks Citra Audio Video

17 Jenis-jenis Data Data primer cth : data dari hasil wawancara
Data sekunder cth : data dari koran/buku Jenis-jenis Data

18 Secara tradisional data disusun dalam hierarki yang terdiri dari :
Elemen data Rekaman (record) Berkas (file) Hierarki Data

19 Record Elemen Data NPM : NPM : NPM : Nama : Ani Risma Waty Alamat : Jl.Jend. Sudirman No.88 Berkas

20 Pengolahan Data Adalah segala cara untuk membuat data menjadi lebih berarti. Operasi pengolahan data ada dua, yaitu: Operasi Aritmatika Operasi Logika

21 Data yang telah diproses dan diolah menjadi bentuk yang lebih berarti dan berguna bagi yang menerimanya sehingga bermanfaat dalam pengambilan keputusan saat ini atau saat mendatang Informasi sangat penting bagi suatu organisasi, suatu sistem yang kurang mendapat informasi akan mengalami penyusutan, menjadi mundur, dan akhirnya berakhir/mati. Pengertian Informasi

22 Ciri-ciri informasi Benar atau salah Baru Tambahan Korektif Penegas

23 Hubungan Data & Informasi
Proses Data Informasi Data merupakan bentuk yang masih mentah dan belum dapat bercerita banyak sehingga perlu diolah lebih lanjut. Data diolah melalui suatu proses dan model sehingga dapat menghasilkan informasi. Jadi, data adalah sumber dari informasi

24 Karakteristik Data & Informasi (Alter-1992)
Tipe data Akurasi/presisi Usia & rentang waktu Tingkat keringkasan & kelengkapan Kemudahan akses Sumber Relevansi/nilai

25 Siklus Informasi Input Proses (Data) (Model) Data (ditangkap) Dasar
Output (informasi) Hasil Tindakan Penerima Keputusan Tindakan

26 Kualitas Informasi Tergantung dari empat hal, a.l :
Keakuratan (accurate) Ketepatan waktu (timeliness) Relevansi (relevance) Lengkap


Download ppt "SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MJ 210/2 SKS"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google