Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

METODE DISTRIBUSI DAN SAMPLING

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "METODE DISTRIBUSI DAN SAMPLING"— Transcript presentasi:

1 METODE DISTRIBUSI DAN SAMPLING
Oleh : Ilmi Kamila Siti Maryam

2 Pengertian Populasi Populasi Terbatas
unsurnya terbatas berukuran N Contoh: populasi rumah sakit di jakarta 35 buah, populasi perusahaan farmasi 120 Populasi adalah kumpulan dari semua kemungkinan orang-orang, benda-benda, dan ukuran lain yang menjadi objek perhatian atau kumpulan seluruh objek yang menjadi perhatian Tidak terbatas suatu populasi yang mengalami proses secara terus-menerus sehingga ukuran N menjadi tidak terbatas perubahan nilainya Contoh: populasi penikmat musik di Indonesia

3 Pengertian Sampel Sampel Probabilitas
Merupakan suatu sampel yang dipilih sedemikian rupa dari populasi sehingga masing-masing anggota populasi memiliki probabilitas atau peluang yang sama untuk dijadikan sampel Sampel adalah suatu bagian dari populasi tertentu yang menjadi perhatian Nonprobabilitas Merupakan suatu sampel yang dipilih sedemikian rupa dari populasi sehingga setiap anggota tidak memiliki probabilitas atau peluang yang sama untuk dijadikan sampel

4 Metode Penarikan Sample
Probability Sampling Non-Probability Sampling Simple Random Sampling Stratified Random Sampling Cluster sampling Systematic Sampling Quota Sampling Purposive Sampling

5 Probability Sampling Simple Random Sampling
Penarikan sampel acak sederhana adalah pengambilan sampel dari populasi secara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi dan setiap anggota populasi memiliki kesempatan yang sama untuk dijadikan sampel. Stratified Random Sampling Penarikan sampel acak tersruktur dilakukan denga membagi anggota populasi dalam beberapa subkelompok yang disebut strata, lalu suatu sampel dipilih dari masing-masing stratum. Cluster sampling Teknik menarik sampel dari kelompok unit-unit yang kecil (cluster) dari populasi yang relatif besar dan tersebar luas. Anggota didalam setiap cluster tidak homogen.

6 Populasi Sampel Terstruktur Sampel Cluster

7 Non-Probability Sampling
Systematic Sampling Penarikan sampel sistematis adalah teknik penarikan sampel berdasarkan urutan dari anggota populasi yang telah diberi nomor dengam urutan tertentu (alfabetis, besar terkecil , …) lalu setiap anggota ke K dari populasi dipilih sebagai sampel . Quota Sampling Penarikan sampel kuota adalah pengambilan sampel dari populasi yang mempunyai ciri-ciri tertentu sampai jumlah atau kuota yang diinginkan. Purposive Sampling Penarikan sampel purposive adalah penarikan sampel dengan pertimbangan tertentu. Pertimbangan tersebut didasarkan pada kepentingan atau tujuan penelitian .

8 Distribusi Sampel dan Rata-Rata Proporsi
Distribusi sampel dari rata-rata hitung sampel adalah suatu distribusi probabilitas yang terdiri dari seluruh kemungkinan rata-rata hitung sampel dari suatu ukuran sampel tertentu yang dipilih dari populasi, dan probabilitas terjadinya dihubungkan dengan setiap rata-rata hitung sampel.

9 Distribusi Sampel dan Rata-Rata Proporsi
Contoh : Bank ROA A 2 B 4 C 6 D E Hitunglah : Nilai rata-rata populasi Nilai rata-rata sampel (apabila diambil 2 bank sebagai sampel) Buatlah distribusi sampel dan rata-rata hitung beserta diagram poligonnya Standar deviasi untuk sampel dan populasi

10 Distribusi Sampel dan Rata-Rata Proporsi
Penyelesaian : Nilai rata-rata populasi 2. Nilai rata-rata sampel (apabila diambil 2 bank sebagai sampel) - Hitung berapa banyak kemungkinan sampel (kombinasi / C)

11 Distribusi Sampel dan Rata-Rata Proporsi
2. Nilai rata-rata sampel (apabila diambil 2 bank sebagai sampel) - Perhitungan rata-rata dari setiap sampel : No. Kombinasi Kombinasi ROA Rata-rata Hitung 1 A – B 2 + 4 (6/2 ) = 3 2 A – C 2 + 6 (8/2 ) = 4 3 A – D 4 A – E (6/2 )= 3 5 B – C 4 + 6 (10/2 ) = 5 6 B – D 4 + 4 7 B – E 8 C – D 6 + 4 9 C – E 10 D – E

12 Distribusi Sampel dan Rata-Rata Proporsi
2. Nilai rata-rata sampel (apabila diambil 2 bank sebagai sampel) - Nilai rata-rata hitung sampel Diketahui bahwa rata-rata hitung populasi (µ) = 4 dan nilai rata-rata hitung sampel (x) = 4 Kesimpulan µ = x (nilai parameter sama dengan nilai statistik)

13 Distribusi Sampel dan Rata-Rata Proporsi
3. Buatlah distribusi sampel dan rata-rata hitung beserta diagram poligonnya - Disribusi populasi dan sampel Populasi Sampel Nilai rata-rata Frekuensi Probabilitas 2 1 (1/5) = 0,20 3 (3/10) = 0,30 4 (3/5) = 0,60 (4/10) = 0,40 6 5 Jumlah 1,00 10

14 Distribusi Sampel dan Rata-Rata Proporsi
Distribusi probabilitas dalam bentuk poligon 0,7 0,6 0,5 0,4 0,3 0,2 0,1

15 Distribusi Sampel dan Rata-Rata Proporsi
4. Standar deviasi populasi X X –  (X – )2 2 -2 4 6 X = 20  = 20/5 = 4

16 Distribusi Sampel dan Rata-Rata Proporsi
Standar deviasi sampel X X –  (X – )2 3 -1 1 4 5 X = 40 X = 40/10 = 4

17 Hubungan Standar Deviasi, Sampel Dan Populasi
Populasi Terbatas Populasi Tak Terbatas

18 Hubungan Standar Deviasi, Sampel Dan Populasi
Contoh : Populasi Terbatas Hitung standar deviasi sampel (s) apabila diketahui standar deviasi populasi 1,3, dimana jumlah populasi 5 dan jumlah anggota sampel 2.

19 Distribusi Sampling Proporsi
Nilai rata-rata proporsi Standar deviasi sampel proporsi Standar deviasi proporsi

20 Distribusi Sampling Proporsi
Contoh : Diketahui harga saham 5 perusahan asuransi di BEI adalah, A 340, B 230, C 625, D 280 dan E 240. Hitung berapa proporsi perusahaan akan dibeli sahamnya, jika investor hanya mau membeli saham dengan harga diatas 250 Berapa nilai rata-rata distribusi sampling proporsi, apabila sampel yang dipersyaratkan diatas harga saham 250. Berapa standar deviasi dari distribusi sampel proposi tersebut ?

21 Distribusi Sampel Selisih Rata-Rata dan Proporsi
Nilai rata-rata distribusi sampel selisih proporsi Nilai Standar deviasi distribusi sampel selisih rata-rata Nilai Z untuk distribusi sampel selisih rata-rata

22 Distribusi Sampel Selisih Rata-Rata dan Proporsi
Contoh: Sebuah toko fotokopi mempunyai 2 orang karyawan A dan B yang diperikirakan selalu membuat kesalahan dalam melakukan pekerjaannya. Masing-masing sebesar 8 persen dan 3 persen. Untuk mengetahui lebih lanjut tentang kenyataan tersebut, pemilik toko melakukan pengecekan terhadap hasil pekerjaan mereka masing- masing sebanyak 200 lembar, maka berapa probabilitasnya, bahwa: a. A melakukan kesalahan lebih besar dari B setidaknya 0,5 persen?

23 TERIMAKASIH


Download ppt "METODE DISTRIBUSI DAN SAMPLING"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google