Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Statistik 1- sesi 11 MENGHIMPUN DATA Teja Aryudha

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Statistik 1- sesi 11 MENGHIMPUN DATA Teja Aryudha"— Transcript presentasi:

1 Statistik 1- sesi 11 MENGHIMPUN DATA Teja Aryudha - 201366069
Fakultas fisioterapi universitas esa unggul Jakarta 2015 / 2016

2 Apa yang di maksud dengan menghimpun data?
Apa manfaat dari menghimpun data? Metode menghimpun data Pelaksanaan dan masalah

3 Pengertian Menghimpun: merupakan kegiatan mencari dan mengusahakan tersediannya segala keterangan yang tadinya belum ada atau berserakan menjadi siap untuk dipergunakan bila mana diperlukan. Seperti: mengumpulkan data, mencari informasi

4 Data : merupakan kumpulan fakta atau angka atau segala sesuatu yang dapat dipercaya kebenarannya. Sumber informasi yang dapat diproses menjadi informasi

5 Menghimpun data: merupakan kegiatan atau aktivitas mengumpulkan data, mencari data yang merupakan bahan mentah yang dikumpulkan, nantinya akan mengalami pengolahan dan pemrosesan dalam format tertentu yang memberikan arti sehingga dapat digunakan sebagai dasar untuk menarik suatu kesimpulan dan keputusan.

6 Manfaat Menghimpun Data
A. sebagai komponen utama dalam system informasi, karena merupakan dasar dalam menyediakan informasi B. menentukan kualitas informasi agar akurat dan relavan sehingga informasi dapat bernilai dan dipertahankan C. menghindari terjadinya inkosistensi data E. Mengatasi kesulitan dalam mengakses bahan reverensi untuk memperkuat suatu hipotesis F. agar mampu menyusun suatu pandangan dan perkiraan yang algoritma: runut dan alasan kuat

7 Metode Menghimpun Data
Metode pengumpulan data adalah teknik atau cara yang digunakan untuk menghimpun data atau mengumpulkan data. Ada 2 metode pengumpulan data 1) pengumpulan data secara keseluruhan (metode sensus) adl pengumpulan data yg dilakukan thd seluruh obyek yg diteliti tanpa ada yg dikecualikan (seluruh populasi dikumpulkan) 2) pengumpulan data berdasarkan sampel (metode sampel) yaitu pengumpuan data hanya sebagian dari data keseluruhan

8 Dalam penelitian, teknik pengumpulan data merupakan factor penting demi keberhasilan penelitian. Hal ini berkaitan dengan bagaimana cara mengumpulkan data, siapa sumbernya, dan apa alat yang digunakan.

9 Sedangkan alat pengumpulan data merupakan alat yang dugunakan untuk mengumpulkan data. Karena berupa alat, maka instrument dapat berupa lembar ceklist, kuesioner, pedoman wawancara, camera photo, recorder rekaman dan lainnya. Alat pengumpulan data di sebut juga instrument penelitian

10 Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam pengumpulan data
Menentukan sumber data (primer atau sekunder) Metode pengumpulan data (sampel atau sensus) Menentukan unit satuan: Unit satuan harus sesuai dengan tujuan yang kita kehendaki Unit satuan harus bebas dari unsur subyektivitas seseorang Unit satuan harus dirumuskan dengan tegas Unit satuan harus tetap Pengertian unit satuan harus tetap dari waktu ke waktu

11 SUMBER DATA STATISTIKA
Data Primer Wawancara langsung Wawancara tidak langsung Pengisian kuisioner Observasi Data Sekunder Data dari pihak lain: BPS Bank Indonesia World Bank, IMF FAO dll 11

12 Beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan dalam memilih sumber data
Luas lingkup persoalan yang diamati Dana dan waktu penelitian Tingkat ketepatan data dgn kasus yang diteliti Sumber kevalidan data

13 Metode Pengumpulan Data Primer
Wawancara langsung Wawancara tidak langsung Informasi yang diperoleh dari responden Informasi yang diperoleh dari daftar pertanyaan kuisioner Informasi yang diperoleh dari observasi

14 Sumber data sekunder Sumber data sekunder yang dipublikasikan
Sumber data sekunder yang tidak dipublikasikan Kelemahan data sekunder sudah tidak relevan dengan kondisi terakhir(jika tidak di-update)

15 Beberapa aspek yang perlu dipertimbangkan dalam menggunakan data sekunder
Apakah tujuan penelitian yang dilakukan sekarang mempunyai lingkup yang sama dengan pada masa data sekunder tsb dikumpulkan Apakah data sekunder mencukupi kebutuhan penelitian Kepercayaan thd data sekunder Satuan unit yang digunakan apakah sesuai dengan kebutuhan Periode pengumpulan data tsb apakah pada masa normal, sehingga tetap relevan dengan kondisi sekarang

16 Penyusunan data Editing: cara untuk mendeteksi adanya kemungkinan kesalahan, ketidak-konsistenan dan ketidakteraturan/ ketidaktepatan data yg dikumpulkan Classify: mengadakan klasifikasi/pengelompokan data sesuai dg sifat-sifat yg dimiliki oleh data Tabulation: mengadakan pengelompokan data sesuai dg sifat-sifat data yg telah ditentukan dlm susunan kolom- kolom dan baris-baris, shg data tsb mudah ditarik kesimpulannya

17 4. Pengumuman/penyajian data (presentation of data)
agar mudah dibaca/dilihat secara visual mk data dibuat dlm bentuk tabel, grafik dan diagram 5. Analisa Data (analysis of data) dg menggunakan metode analisis untuk memperoleh gambaran keseluruhan dari data yg telah dikumpulkan 6. Interpretasi data (interpretation of data)

18 Etika dalam pengumpulan data
1) kerahasiaan dan menjaga pribadi responden 2) memiliki tujuan yang jelas untuk kepentingan penelitian 3) harga diri dan kehormatan subjek tidak boleh dilanggar 4) tidak boleh ada paksaan 5) subjek harus tau alasan eksperimen dalam study lab 6) subjek tidak boleh dihadapkan dalam situasi yang mengancam 7) data yang dikumpulkan selama study tidak boleh salah

19 Penutup Pada akhirnya menghimpun data membutuhkan ketelitian, kesabaran dan kerja keras serta pengamatan yang terukur. Terdapat dua hal utama yang mempengaruhi kualitas data hasil peneltian yaitu kualitas instrument penelitian dan kualitas cara menghimpun data. Dengan ketepatan cara-cara yang digunakan untuk mengumpulkan data, dapat menghasilkan data yang valid dan runut serta memiliki kredibiltas yang tinggi.

20 Daftar Pustaka Umar, Sekaran Metodologi Penelitian Untuk Bisnis. Jakarta : Salemba Rahmanisa,diva. Desember Diktat Kuliah Statistika : Menghimpun Data. Jakarta : Universitas Gunadarma Blogspot.Com

21 Terima kasih 


Download ppt "Statistik 1- sesi 11 MENGHIMPUN DATA Teja Aryudha"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google