Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehYulia Atmadjaja Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
ANALISIS KORELASI Jaka Nugraha, M.AB., MBA
2
Korelasi Point Biserial
Jika ingin diketahui hubungan antara sebuah variabel yang datanya berbentuk interval/rasio dengan sebuah variabel lain yang datanya terdiri dari dua kategori/dikotomi (misalnya: laki-laki dan perempuan, sudah menikah dan belum menikah, desa dan kota).
3
Korelasi Point Biserial
4
Korelasi Point Biserial
Contoh Seorang guru ingin mengetahui hubungan antara nilai ulangan matematika dengan jenis kelamin. Dalam kasus ini, jenis kelamin mempunyai dua kategori yaitu L (1) dan P (0).
5
Korelasi Point Biserial
Contoh Tanda (-) menunjukkan bahwa bila nilai ulangan matematika siswa perempuan tinggi maka siswa laki-laki mendapatkan nilai ulangan yang rendah. =
6
Korelasi Point Biserial
Uji Signifikansi:
7
Korelasi Point Biserial
Ujilah soal pada slide sebelumnya dan berilah kesimpulan. ( 0.05) t hitung t tabel 1.895 Menerima H0
8
Korelasi Rank Spearman
Jika pengamatan dari variabel X dan Y diukur sekurang-kurangnya dalam bentuk skala ordinal.
9
Korelasi Rank Spearman
Contoh: Ingin diketahui apakah ada korelasi antara nilai ujian akhir matematika dan nilai Ekonomi mikro. Untuk itu dipilih secara acak nilai ujian akhir matematika dan ekonomi mikro dari 10 orang mahasiswa. Nilai-nilai tersebut adalah sebagai berikut:
10
Korelasi Rank Spearman
11
Korelasi Rank Spearman
12
Korelasi Rank Spearman
13
Korelasi Rank Spearman
14
Korelasi Rank Spearman
Uji Signifikansi: Pengujian signifikansi koefisien korelasi rank Spearman dapat dihitung menggunakan uji t (bila n< 30) atau uji z (bila n> 30) dengan persamaan sebagai berikut:
15
Korelasi Point Biserial
Ujilah soal pada slide sebelumnya dan berilah kesimpulan. ( 0.05) t hitung 4.37 t tabel 1.895 Menolak H0
16
Korelasi Ganda Digunakan untuk menunjukkan hubungan secara bersama-sama antara beberapa variabel independent (X1, X2,…, Xn) dengan satu variabel dependent (Y).
17
Korelasi Ganda
18
Korelasi Ganda Contoh:
Ingin diketahui hubungan antara nilai ujian matematika dengan nilai tugas dan frekuensi tidak mengikuti kuliah.
19
Korelasi Ganda
20
Korelasi Ganda Uji Signifikansi:
21
Korelasi Ganda Ujilah soal pada slide sebelumnya dan berilah kesimpulan. ( 0.05) F hitung 9.11 F (2,7) tabel 4.74 Menolak H0
22
Korelasi Parsial Digunakan untuk mengetahui hubungan antara beberapa variabel X dan variabel Y bila salah satu variabel X dibuat tetap. rYX1.X2 = korelasi parsial antara variabel Y dan variabel X1 bila X2 tetap (dikontrol)
23
Korelasi Parsial Misalnya ingin diteliti tentang hubungan antara kepemimpinan (X1) dan tata ruang kantor (X2) dengan kepuasan kerja (Y). Berdasarkan data yang ada diperoleh hasil sebagai berikut:
24
Korelasi Parsial Uji Signifikansi:
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.