Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Leading Questions Apa yang terjadi di Minangkabau sejalan dengan kebijakan otonomi daerah? Etnogenesis?

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Leading Questions Apa yang terjadi di Minangkabau sejalan dengan kebijakan otonomi daerah? Etnogenesis?"— Transcript presentasi:

1 Leading Questions Apa yang terjadi di Minangkabau sejalan dengan kebijakan otonomi daerah? Etnogenesis?

2 Nagari Unit pemukiman, sosial politik, dan kultural terkecil.
Unit pemerintahan terkecil, otonom, village republic (Abdullah) Dipimpin oleh kerapatan penghulu; yang diketuai oleh penghulu pucuk/penghulu tuo Minimal didiami oleh 4 suku

3 Syarat Nagari Babalai-bamusajik; pemerintahan-religi
Basuku-banagari; kependudukan Bakorong-bakampuang; pemukiman Bahuma-babendang; sistem informasi Balabuah-batapian; perhubungan-perdagangan Basawah-baladang; usaha pertanian Bahalaman-bapamedanan; public space Bapandam-bapusaro; pemakaman

4 Pemerintahan Nagari Panghulu 4 suku secara kolektif
Dibantu oleh urang nan ampek jinih: dubalang, punggawa, malin, dan manti 3 unsur pokok: penghulu-alim ulama-cadiak pandai (tigo tungku sajarangan)

5 Dinamika Nagari Beberapa kali dijadikan unit pemerintahan formal:
Jaman kolonial: unit pemerintahan kolonial terendah untuk menarik pajak; panghulu pucuk dijadikan kepala nagari; ada laras yang jabatannya di atas kepala nagari; ada regent, ada districthoofd (demang), dsb. Orde Baru menjadi desa UU no.5/1979 ttg pemerintahan desa. Sekarang ‘kembali ke nagari’: apa yang dilakukan???


Download ppt "Leading Questions Apa yang terjadi di Minangkabau sejalan dengan kebijakan otonomi daerah? Etnogenesis?"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google