Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 9

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 9"— Transcript presentasi:

1

2 PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 9
Matakuliah : ERGONOMI INTERIOR Tahun : 2009 PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 9

3 PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA DESAIN RUANG KANTOR/RUANG KERJA
HAL-HAL YANG PENTING DALAM PERANCANGAN RUANG KANTOR : - DATA ANTROPOMETRIK - HUBUNGAN ANTARA PEMAKAI PADA POSISI DUDUK DAN MEJA TULIS - KUALITAS HUBUNGAN ANTARA PEMAKAI DAN LINGKUNGAN KERJA AKAN MENENTUKAN KENYAMANAN DAN KESEHATAN KARYAWAN Bina Nusantara University

4 PENERAPAN ERGONOMI INTERIORPADA DESAIN RUANG KANTOR/RUANG KERJA
HAL-HAL YANG PENTING DALAM PERANCANGAN RUANG KANTOR : - HUBUNGAN ANTARA DIMENSI MANUSIA DAN UKURAN TUBUH DARI ORANG YANG SEDANG DUDUK - TINGGI MATA PEMAKAI DALAM POSISI BERDIRI DAN DUDUK Bina Nusantara University

5 PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA DESAIN RUANG KANTOR/RUANG KERJA
1. KANTOR PRIBADI - KEBUTUHAN DIMENSI DASAR DARI SEBUAH LINGKUNGAN KERJA EKSEKUTIF - PEMILIHAN, PENEMPATAN SERTA JARAK BERSIH YANG DIGUNAKAN UNTUK TEMPAT DUDUK DI SEKITAR MEJA Bina Nusantara University

6 PENERAPAN ERGONOMI INTERIORPADA DESAIN RUANG KANTOR/RUANG KERJA
RUANG – RUANG HUNIAN 4. RUANG MASAK - DATA ANTROPOMETRIK - HUBUNGAN DIMENSI MANUSIA DENGAN RUANG MASAK Bina Nusantara University

7 PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA DESAIN RUANG KANTOR/RUANG KERJA
KANTOR PRIBADI GAMBAR DAN UKURAN STANDAR MEJA TULIS EKSEKUTIF / TEMPAT DUDUK TAMU MEJA TULIS EKSEKUTIF /JARAK BERSIH DASAR Bina Nusantara University

8 PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA DESAIN RUANG KANTOR/RUANG KERJA
1. KANTOR PRIBADI - HUBUNGAN ZONA AKTIVITAS DENGAN PELETAKAN FASILITAS FURNITURE DI DALAM RUANG - EFEK PSIKOLOGI DALAM DESAIN RUANG KANTOR Bina Nusantara University

9 PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA DESAIN RUANG KANTOR/RUANG KERJA
2. KANTOR PUBLIK - DATA ANTROPOMETRIK - HUBUNGAN ANTARA PEMAKAI PADA POSISI DUDUK DAN MEJA TULIS - PERTIMBANGAN ANTROPOMETRIK DLAM PERANCANGAN RUANG KANTOR Bina Nusantara University

10 PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA DESAIN RUANG KANTOR/RUANG KERJA
2. KANTOR PUBLIK - ZONA KEBUTUHAN KERJA - ZONA TEMPAT DUDUK TAMU Bina Nusantara University

11 PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA DESAIN RUANG KANTOR/RUANG KERJA
Pertanyaan dan diskusi : Faktor penting apa saja yang harus diperhatikan dalam perancangan desain ruang kantor? Menurut pendapat anda, bagaimana suatu ruang kantor /tempat kerja dapat dikatakan nyaman dan sesuai fungsi? Carilah beberapa gambar / foto interior ruang kantor dengan bermacam-macam aktivitas bisnis kemudian diskusikan hal-hal yang berkaitan dengan penerapan ergonomi interior, seperti luasan ruang, bentuk furniture, tata letak ruang dll) Bina Nusantara University


Download ppt "PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 9"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google