Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN [Stereotype Guru Profesional]

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN [Stereotype Guru Profesional]"— Transcript presentasi:

1 MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN [Stereotype Guru Profesional]

2 Tujuan Pembelajaran Dengan Diklat ini Peserta dapat:
menjelaskan Media Pembelajaran (MP) menjelaskan alasan pemanfaatan MP menyebutkan criteria pemilihan MP Menyebutkan berbagai jenis MP membuat MP untuk menunjang proses pembelajaran menggunakan MP dalam pembelajaran.

3 Pengertian: Istilah sejenis Media
Teaching Aid (Alat Bantu Mengajar) Learning Aid (Alat Bantu Belajar) Audio Visual Aid (Alat Bantu Audio-Visual / Alat Peraga) Wasa’il Ta`limiyyah Teaching Materials (Bahan Belajar) Learning Materials (Bahan Belajar) Pengertian

4 Mengapa Perlu Media? Karena Materi yang diserap melalui :
membaca / read (10%) mendengar / hear (20%) melihat / see (30%) melihat dan mendengar see and hear (50%) mengatakan / discussion (70%) melakukan / experience (90%) Sementara Menurut Edgar Dale : indera pandang (75%) indera dengar (13%) indera lainnya (12%)

5 Mengapa perlu Media? Membuat proses menarik, Variatif, menyenangkan, jelas, efektif, efisien, hasilnya tahan lama, dan menghilangkan verbalisme Belajar lebih baik bila melibatkan lebih dari satu indera saja, seperti penggunaan indera dengar dan lihat secara bersamaan akan lebih memberi stimulus yang lebih baik, karena jika: I hear, I forget I see, I remember I do, I understand

6 Mengapa Perlu Media? Mengatasi keterbatasan pengalaman
Mengatasi ruang kelas Interaksi langsung siswa dengan lingkungan Menghasilkan keseragaman pengamatan Memberikan konsep yang benar, kongkrit dan realistis Memberikan pengalaman yang integral Membangkitkan minat dan keinginan belajar Membuat pelajaran lebih menarik

7 Mengapa Perlu Media ? lanjutan
Membuat belajar lebih bermakna (meaningfull learning) Meningkatkan pembelajaran yang PAIKEM Lebih mengaktifkan banyak indra bagi siswa Long term memory/ powerfull Motivasi siswa belajar mandiri Menciptakan variasi pembelajaran Mengurangi verbalisme Lebih up to date

8 Mengapa Perlu Media? lanjutan Memfokuskan perhatian
Lebih efektif dan efisien Mempermudah pemahaman Memudahkan penyampaian Mengoptimalkan tujuan pembelajaran

9 Apa Kriteria Memilih Media ?
Sesuai Tujuan dan materi Sesuai dengan tingkat kemampuan dan karakteristik siswa Biaya Murah/ terjangkau Sesuai dengan teknik yang dipakai Dapat memperjelas bahan/materi Mudah didapat dan digunakan Praktis dan efisien Tidak membahayakan siswa dan guru

10 Apa Kriteria Memilih Media ?
lanjutan Awet Menarik Sederhana Nyaman LPGKM (Luwes, Pantes, Gandes, Kewes, Manteb) Tersedia (Availability)

11 Jenis-Jenis Media ? Visual Bagan (Chart) Grafik (Graph) Peta Globe
Poster Gambar / Foto Gambar sederhana Kamera / kamera digital

12 Jenis-Jenis Media ? Lanjutan: Transparant OHP (Overhead Proyector)
Slide Film Strips LCD Powerpoint (komputer) Internet dan (komputer) Laboratorium Bahasa

13 Jenis-Jenis Media ? Audio Radio Tape / Tape Recorder Kaset Tape
MP3 / MP4 Handphone Telephone Winamp, Real Player dan Jet Audio (Komputer) Laboratorium Bahasa

14 Jenis-Jenis Media ? Audio Visual Aid (AVA) TV Film VCD / DVD + TV
Komputer Media Player Laboratorium Bahasa Multimedia

15 Guru MTS/MA sebaiknya? Memanfaatkan Internet, intranet dan sebagai media pembelajaran yang efektif bagi Anda dan siswa. Memanfaatkan OHP/ Media yang ada. Menciptakan media pembelajaran apa saja yang memungkinkan. SELAMAT JADILAH GURU PROFESIONAL


Download ppt "MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN [Stereotype Guru Profesional]"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google