Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

UTILITAS PERALATAN LABORATORIUM DI FAKULTAS KEHUTANAN1)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "UTILITAS PERALATAN LABORATORIUM DI FAKULTAS KEHUTANAN1)"— Transcript presentasi:

1 UTILITAS PERALATAN LABORATORIUM DI FAKULTAS KEHUTANAN1)
1) Disampaikan pada “Lokakarya Utilisasi Peralatan Laboratoratorium di IPB” Tanggal 24 Juni 2010

2 Materi: Jumlah Peralatan Pemanfaatan SOP Penggunaan dan Pemeliharaan
Sumber Daya Manusia Usulan Optimalisasi Pemanfaatan

3 Peralatan Non Advanced
1. Jumlah Peralatan No Departemen Peralatan Advanced 1) Peralatan Non Advanced Jumlah 2) 1. Manajemen Hutan 31 50 81 2. Hasil Hutan 22 33 55 3. Konservasi Sumber Daya Hutan dan Ekowisata 5 82 87 4. Silvikultur 9 12 21 Jumlah 66 175 244 Kriteria advanced (?) Senarai alat laboratorium tersebut disajikan pada file tersendiri

4 1.1. Beberapa Peralatan Advanced di Departemen Manajemen Hutan
No. Nama Alat Lokasi 1. Theodolit (T.Sokkid, T. NT2D, T.T80A) Lab.Geodesi 2. Art Heat Monitor, Heart Rate Monitor, Innerves Lab. Pemanenan Hutan 3. Shunto Clinometer 4. Electronic Dendrometer Lab. Inventarisasi Hutan 5. GPS, GPS Trimbel, GPS Connector, Differential GPS, Waterproof GPS 6. Helling meter 7. Densiometer 8 Waterproof Digital Theodolit 9. Haga Hypsometer Lab. Perencanaan Hutan 10. Rangefinder Hypsometer

5 1.2. Beberapa Peralatan Advanced di Departemen Hasil Hutan
No. Nama Alat Lokasi 1. Instron Machine (Cap. 5 ton) Lab. Terpadu 2. Spectrophotometer 3. Laboratory Disk Refiner Lab. Bio-Komposit 4. Mesin Potong Kayu CNC (Computer Numerical Control) Lab. Peningkatan Mutu 5. Dry Kiln 6. Bomb Calorymeter Lab. Kimia Hasil Hutan 7. Cold and Hot Press (industrial size) Lab. Bio Komposit 8 Sawing Machine (Band Saw, Tilt Arbor Table Saw, Single Spindle Boring, Dust Collector) 9. Plane Machine for Wood (Electric Wood Chipper, Automatic Single Planer) 10. Mesin Pemilah Kayu Panter (MPK-3) Lab. Keteknikan Kayu

6 1.3. Beberapa Peralatan Advanced di Departemen Konservasi Sumber Daya Hutan dan Ekowisata
No. Nama Alat Lokasi 1. GPS Lab. Konservasi Tumbuhan 2. Microscope Electric Lab. Penangkaran Satwa Liar 3. Autoclave 4. Mesin Pembuat kompos (kapasitas 300kg/jam) 5. Camera Lab. Penangkaran Satwa

7 1.4. Beberapa Peralatan Advanced di Departemen Silvikultur
No. Nama Alat Lokasi 1. Transluminator Dep. Silvikultur 2. Electroforesis Dep. Silvikutur 3. Soil Test 4. Microscope Trinocular 5. PCR PTC-200 Programmable Thermal cycler 6. Centrifuge 7. pH meter

8 2. Pemanfaatan Pemanfaatan perlatan lab di Fahutan terutama untuk pendidikan dan penelitian. Beberapa peralatan pada lab tertentu juga digunakan untuk pelayanan/jasa . Kilang pengering kayu (dry kiln) di DHH sebagian besar digunakan untuk jasa pengeringan kayu pihak luar. Sebagian besar sdh menganut sistem resourcer sharing. Di DHH untuk peralatan yang digunakan bersama ditempatkan di lab. Terpadu Tingkat penggunaan secara umum tergolong rendah hingga sedang.

9 2.1. Publikasi Dapat dikatakan hampir semua publikasi staf pengajar Fahutan datanya bersumber dari penelitian menggunakan peralatan di lab-lab yang ada di lingkungan Fahutan. Bentuk publikasi adalah paten, jurnal internasional, jurnal nasional (terakreditasi/tidak terakreditasi), prosiding seminar nasional/internasional.

10 Publikasi staf pengajar Fahutan dari 2003/2004 hingga 2008/2009
Tahun Jumlah DMNH DHHT DKSH DSVK Total 2003/2004 Publikasi 6 25 43 Dosen 28 41 33 34 136 Rata-rata 0,21 0,15 0,76 0,18 0,32 2004/2005 10 4 11 31 27 135 0,37 0,12 0,23 2005/2006 48 32 8 98 38 37 29 132 0,26 1,71 0,86 0,28 0,74 2006/2007 15 7 65 0,16 0,54 1,00 0,24 0,49 2007/2008 16 42 35 133 0,55 0,29 2008/2009 87 127 24 128 3,63 0,46 0,52 0,99

11 Data publikasi ilmiah internasional terindeks scopus staf pengajar Fahutan1)
No. Departemen Publikasi Sitasi 1. Manajemen Hutan 8 68 2. Hasil Hutan 44 166 3. Konservasi Sumber Daya Hutan dan Ekowisata 11 61 4. Silvikultur 30 161 Jumlah 93 456 1)Sumber: Direktorat Riset dan Kajian Strategis, Kantor Wakil Rektor Bidang Riset dan Kerjasama IPB (2010)

12 3. SOP Penggunaan dan Pemeliharaan
Semua sudah mempunyai SOP dan dijalankan untuk penggunaan dan pemeliharaan alat di lab. masing-masing. SOP penggunaan dan pemeliharaan alat di masing-masing lab tidak sama.

13 4. SDM (Dosen Sebagai PIC danTeknisi)
Peminjaman dan pemakaian alat harus seizin kepala bagian/kepala lab. Untuk Lab. Terpadu di DHH, Ketua Departemen menunjuk salah satu staf pengajar sebagai PIC untuk jangka waktu tertentu.

14 5. Usulan Optimalisasi Pemanfaatan
Klarifikasi definisi Advanced alat laboratorium Pembuatan buku yang berisi senarai alat lab advanced yang ada di IPB Pembuatan SOP yang relatif seragam tentang peminjaman, pemeliharaan alat lab dan biaya pengujian.

15 TERIMA KASIH


Download ppt "UTILITAS PERALATAN LABORATORIUM DI FAKULTAS KEHUTANAN1)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google