Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Modul ke-8 Mengindetifikasi Segmen Pasar dan Target Pasar

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Modul ke-8 Mengindetifikasi Segmen Pasar dan Target Pasar"— Transcript presentasi:

1 Modul ke-8 Mengindetifikasi Segmen Pasar dan Target Pasar
MANAJAMEN PEMASARAN Modul ke-8 Mengindetifikasi Segmen Pasar dan Target Pasar Prepared & Arranged by R.M.RASYID,SE.,MM.

2 Modul ke-8/ Manajemen Pemasaran/ R.M.RASYID,SE.,MM. / Total:10halaman 3. Pasar ini tidak akan mendapatkan pesaing 4. Pasar memperoleh keuntungan ekonomis dari spesialisasi 5. Pasar ini mempunyai ukuran, laba dan pertumbuhan potensial Local Marketing adalah pemasaran dengan menggunakan program pemasaran disesuaikan dengan kebutuhan dan keinginan kelompok pelanggan tertentu (area perdagangan, neighborhoods/lingkungan sekitar, dan toko-toko individu). Customerization istilah lain: segments of one, customized marketing atau one to one marketing. Kustomerisasi mengkombinasi secara operasional hal-hal yang mendorong kustomisasi massal perusahaan, dimana konsumen diberdayakan untuk mendesain penawaran produk dan jasa berdasarkan pilihan mereka sendiri. Segmenting consumer markets(melakukan segmentasi untuk pasar konsumen) Dasar Segmentasi Pasar Konsumen: 1. Geografi: nasional, negara, wilayah, kota, dan lain-lain.PRIZM (Potential Rating Index by Zip Markets) menggambungkan geografi dan demografi, mengklasifikasikan penduduk berdasarkan: pendidikan, daur hidup keluarga, urbanisasi, ras dan etnis, dan mobilitas. 2. Demografi: pasar dibagi dalam kelompok berdasarkan: umur, ukuran keluarga, daur hidup, gender, pendapatan, pekerjaan, pendidikan, agama , ras, generasi dan kelas sosial. 3. Psikografi:dibagi dalam kelompok-kelompok berdasarkan: personality trait (karakteristik personal), lifestyle (gaya hidup) dan values. Salah satu sistem klasifikasi yang paling populer adalah Kerangka VALS(Values and Livestyles) SRI, pada peraga 1. Pada bagian sumberdaya tinggi: 1. Innovators: sukses, canggih, aktif, merefleksikan seseorang yang menghargai diri sendiri. 2. Thinkers: matang, terpuaskan, merefleksikan seseorang yang termotivasi oleh hal-hal ideal dan bernilai, berpengetahuan luas, dan bertanggung jawab. 3

3 5 http://www.mercubuana.ac.id Ideals
Modul ke-8/ Manajemen Pemasaran/ R.M.RASYID,SE.,MM. / Total:10halaman Innovators Ideals High Resources High Innovation Primary Motivation Ideals Thinkers Believers Achievement Achie-vers Stri-vers Survivors Self Expression Experi- encers Makers Low Resources Low Innovation Peraga 1. SRI VALS 4. Status Pengguna: non-users, ex-users, potensial users, first-time users, dan reguler users 5. Tingkat Penggunaan: light, medium, dan high (berat). 6. Tahap kesiapan pembeli: unaware (tidak aware), aware, terinformasi, tertarik, berminat, dan akan membeli. 7. Status loyalitas: - Hard-core loyals: konsumen yang membeli hanya satu merek sepanjang waktu. 5


Download ppt "Modul ke-8 Mengindetifikasi Segmen Pasar dan Target Pasar"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google