Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MEMAINKAN RICIKAN INDIVIDU KENDHANG 1

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MEMAINKAN RICIKAN INDIVIDU KENDHANG 1"— Transcript presentasi:

1 MEMAINKAN RICIKAN INDIVIDU KENDHANG 1
KK 4 MEMAINKAN RICIKAN INDIVIDU KENDHANG 1 Memainkan Kendhang dalam gendhing bentuk Ketawang

2 Memainkan Ricikan Individu Kendang
Mengenal ricikan Kendang Fungsi & tugas Teknin memainkan Notasi / titilaras Kendhang Memainkan Kendhang gendhing bentuk Ketawang Seni Kerajinan dan Pariwisata

3 4.1 Mengenal Ricikan Kendhang
Kendang adalah nama salah satu ricikan gamelan yang cara membunyikan dikebuk. Ditinjau dari sumber bunyinya kendang termasuk instrumen membranofon. Seni Kerajinan dan Pariwisata

4 Seni Kerajinan dan Pariwisata
4.1.1 Jenis-jenis Kendhang . Kendang ageng / bem ukuran panjang ± 70cm . Kendang Ketipung ukuran panjang ± 40 cm Seni Kerajinan dan Pariwisata

5 Seni Kerajinan dan Pariwisata
Lanjutan Kendang ciblon Ukuran panjang ± 65 cm . Kendang sabet/wayangan Ukuran panjang ± 68 cm Seni Kerajinan dan Pariwisata

6 Seni Kerajinan dan Pariwisata
4.1.2 Nama-nama bagian Kendhang klanthe bakalan wengkon janget plangkan tebokan Seni Kerajinan dan Pariwisata

7 Seni Kerajinan dan Pariwisata
4.1.3 Cara Menyetem Sebelum memainkan kendang, pastikan bunyinya sesuai dengan yang kita inginkan, caranya : 1. Semua suh dikencangkan atau dikendorkan sampai menimbulkan bunyi yang kita inginkan. 2. Wengkon bagian kiri dan kanan dipukul menggunakan pemukul kayu ke arah dalam. Suh dikencangkan / dikendurkan Wengkon dipukul Seni Kerajinan dan Pariwisata

8 Seni Kerajinan dan Pariwisata
4.2 Fungsi & Tugas Kendhang dalam sajian karawita Kendang dalam sajian gending mempunyai tugas : 1. Buka yaitu mengawali dalam sajian sebuah gending. contoh: gd. Gangsaran, Ayak- ayakan, Sampak, Srepeg, dll. 2. Pamurba irama yaitu ricikan yang bertugas mengatur cepat dan lambatnya irama gending. Seni Kerajinan dan Pariwisata

9 Seni Kerajinan dan Pariwisata
4.3 Teknik Memainkan Kendhang Seni Kerajinan dan Pariwisata

10 Seni Kerajinan dan Pariwisata
4.3.1 Sikap Menabuh/Memainkan Teknik dan etika menabuh kendang gaya Surakarta adalah: 1. Posisi tubuh duduk , kaki bersila, badan tegak. Tangan kanan untuk menabuh pada tebokan kanan (tebokan besar) , sedangkan tangan kiri untuk menabuh tebokan kiri (tebokan kecil). Seni Kerajinan dan Pariwisata

11 Seni Kerajinan dan Pariwisata
Teknik / Memainkan Kendhang dhah ket dhung thung Kd Ketipung dan Ageng ket tak tong Kd Ketipung Seni Kerajinan dan Pariwisata

12 Seni Kerajinan dan Pariwisata
4.4 Membaca System Penulisan Notasi Kendhang Notasi kendang menggunakan sistem titilaras Kepatihan yang wujudnyadilambangkan dengan huruf, yaitu : p dibaca thung b dibaca dhah l dibaca ket o dibaca tong t dibaca tak Seni Kerajinan dan Pariwisata

13 Seni Kerajinan dan Pariwisata
4.5 Memainkan Pola Kendangan Bentuk Ketawang Ketawang Puspogiwang, Laras Pelog Pathet Barang. (Garap Kendhang II) Buka : g6 I I P B OOOP OBPB Kendhangan dari buka, Irama tanggung ke irama dadi : A1 : n2 O P B O P O P B O P O P O B O P ng6 P B P B O P B P O1PBOOOPOBOKIPOB Seni Kerajinan dan Pariwisata

14 Seni Kerajinan dan Pariwisata
Kendhangan irama dadi : A2 : OKOKOKOK OKOKOPOB OKOP OKOP OKPBOKOP g6 OPOB OPOB OKOP OBOP OOPBOKOP OBOKIPOB Swk : D y y n2 OIOP OBOO 1P1O1POB O1OPO1OI O1OPO1O1 Ggy O1OB O1OP O1OPO1OB 111O111P 111O1O1O Seni Kerajinan dan Pariwisata

15 Seni Kerajinan dan Pariwisata
4.6 Memainkan reportoar Gendhing Bentuk Ketawang garap kendhang kalih dan kendhang setunggal irama tanggung dan dadi. Seni Kerajinan dan Pariwisata


Download ppt "MEMAINKAN RICIKAN INDIVIDU KENDHANG 1"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google