Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Perkembangan Penyakit
dr. Yuki Yunanda Dept. Komunitas
2
Konsep Sehat Konsep sehat secara fisik : seseorang dikatakan sehat apabila semua organ tubuh dpt berfungsi dlm batas-batas normal sesuai dgn umur dan jenis kelamin Konsep sehat berdasarkan ekologi : sehat berarti proses penyesuaian antara individu dengan lingkungannya Dept. Komunitas
3
Konsep Sehat W.H. Perkins (1938) : keadaan keseimbangan relatif dari tubuh dalam arti organis dan fungsinya sebagai hasil penyesuaian yang dinamis terhadap kekuatan yang cenderung mengganggunya. WHO dan UU No.23, tahun 1992 : keadaan sejahtera dari badan, jiwa dan sosial yang memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial dan ekonomis. Dept. Komunitas
4
Konsep Sakit Perkembangan teori penyebab terjadinya penyakit :
Masyarakat primitif : adanya gangguan makhluk halus. Hippocrates : penyakit timbul karena adanya pengaruh lingkungan yang meliputi air, udara, tanah, cuaca, dll. China : teori humoral, penyakit timbul karena adanya ketidakseimbangan cairan tubuh. Dept. Komunitas
5
Konsep Sakit John Gordon - Segitiga Epidemiologi (Multiple Causation of Disease) : Sehat atau tidaknya seseorang tergantung dari ada atau tidaknya proses dinamis yang merupakan hubungan timbal balik antara 3 faktor : Host (Penjamu) Environment (Lingkungan) Agent (Bibit Penyakit) Dept. Komunitas
6
Host (Penjamu) Merupakan unsur manusia meliputi sifat-sifat dalam diri seseorang dan bersifat internal seperti jenis kelamin, umur, perilaku/gaya hidup, genetik, ras, mekanisme pertahanan tubuh,struktur tubuh. Dept. Komunitas
7
Agent (Bibit Penyakit)
Merupakan penyebab spesifik yang bersifat eksternal dan suatu faktor yang harus hadir agar penyakit terjadi dan perannya bergantung atas sifat dasar, resistensi, labilitas, reservoir, dan syarat penyebaran penyakit. Contoh : Salmonella thypi agen penyebab thypoid fever. Dept. Komunitas
8
Environment (Lingkungan)
Merupakan faktor dimana penjamu hidup yang meliputi lingkungan fisik, kimia, biologi, sosial dan budaya. Dept. Komunitas
9
Unsur Penyebab Pada umumnya penyakit disebabkan oleh beberapa unsur:
Penyebab kausal primer Penyebab kausal sekunder Dept. Komunitas
10
Penyebab kausal primer
Unsur penyebab biologis Semua unsur penyebab yg tergolong makhluk hidup Umumnya dijumpai pada penyakit infeksi dan penyakit menular Unsur penyebab nutrisi Kekurangan/kelebihan zat nutrisi Unsur penyebab kimiawi Semua unsur dalam senyawaan kimia Unsur penyebab fisika Proses fisika,mis panas,irisan,pukulan Penyebab psikis Semua unsur yang bertalian dengan kejiwaan Dept. Komunitas
11
b. Penyebab nonkausal (sekunder)
Merupakan unsur pembantu/penambah dalam proses kejadian penyakit Ikut dalam hubungan sebab akibat terjadinya penyakit Dept. Komunitas
12
Unsur Host Manusia sebagai makhluk biologis, memiliki sifat biologis tertentu, seperti: Umur, jenis kelamin, ras, keturunan Bentuk anatomis tubuh Fungsi fisiologis Keadaan imunitas Kemempuan interaksi antara penjamu dengan penyebab secara biologis Status gizi dan kesehatan secara umum Dept. Komunitas
13
Manusia sebagai makhluk sosial, mempunyai sifat khusus seperti:
Kelompok etnik termasuk adat, kebiasaan, agama dan hubungan keluarga serta hubungan sosial kemasyarakatan Kebiasaan hidup dan kehidupan sosial sehari-hari termasuk kebiasaan hidup sehat Dept. Komunitas
14
Unsur Lingkungan (Environment)
Perubahan kualitas lingkungan dapat mengubah pola kesehatan masyarakat. Lingkungan memegang peranan yang cukup penting dalam menentukan interaksi antara Host & Agent dalam proses terjadinya penyakit. Dept. Komunitas
15
Pembagian Lingkungan Lingkungan biologis; segala flora dan fauna yang berada di sekitar manusia : Berbagai mikroorganisme patogen dan non patogen Binatang dan tumbuhan, baik sebagai sumber kehidupan maupun sebagai reservoir penyakit Fauna sekitar manusia yang berfungsi sebagai vektor penyakit Dept. Komunitas
16
Lingkungan fisik (termasuk kimia dan radiasi), meliputi:
Udara, keadaan cuaca, geografis dan geologis Air, baik sebagai sumber kehidupan maupun sebagai bentuk pencemaran air Unsur kimiawi lainnya; pencemaran udara, tanah dan air, radiasi dll Dept. Komunitas
17
Lingkungan sosial Sistem hukum, administrasi dan kehidupan sosial politik serta sistem ekonomi yang berlaku Bentuk organisasi masyarakat setempat Sistem pelayanan kesehatan Kebiasaan hidup masyarakat setempat Kepadatan penduduk, kepadatan rumah tangga Dept. Komunitas
18
AGENT HOST ENVIRON MENT Dept. Komunitas
19
HOST AGENT ENVIRONMENT
Dept. Komunitas
20
Usaha Kesehatan Masyarakat
Paling sedikit diperlukan 6 usaha dasar dalam ilmu Kesehatan Masyarakat( “The Basic Six”) Penggolongan “The Basic Six” American Public Health Association (APHA) Emerson & Luginbuhl World Health Organization (WHO) Dept. Komunitas
21
Tiga Konsep “The Basic Six”
APHA Emerson & Luginbulh WHO Pencatatan & analisa data Statistik vital Pemeliharaan dokumen kesehatan Pendidikan kesehatan & diseminasi informasi Pendidikan kesehatan Pengawasan, pengaturan, pelayanan kesehatan lingkungan Kesehatan lingkungan Administrasi & pelayanan kesehatan Pemberantasan penyakit menular Pelayanan kesehatan Kesejahteraan ibu & anak Koordinasi sumber daya kesehatan Pengendalian penyakit kronis Pelayanan medis dan pengobatan Laboratorium Kesehatan Dept. Komunitas
22
Derajat Kesehatan H.L. Blum, derajat kesehatan dipengaruhi : Perilaku.
Lingkungan. Pelayanan kesehatan. Genetik. Dept. Komunitas
23
Derajat Kesehatan Derajat Kesehatan Pendidikan Perilaku Pelayanan
Lingkungan Genetik Dept. Komunitas
24
Terima Kasih Dept. Komunitas
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.