Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

3 ELEMEN PEMASARAN : STRATEGY PEMASARAN TAKTIK PEMASARAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "3 ELEMEN PEMASARAN : STRATEGY PEMASARAN TAKTIK PEMASARAN"— Transcript presentasi:

1 3 ELEMEN PEMASARAN : STRATEGY PEMASARAN TAKTIK PEMASARAN
VALUE PEMASARAN

2 Marketing frame work Strategi (mind share) Segmentation Targeting
Positioning Tactic (market share) Selling Marketing mix Differnciation Value (heart share) Brand Service Process

3 selling. Elemen pemasaran 1. Strategy memliki 3 elemen yaitu :
Segmentation Targeting Positioning. 2. taktik terdiri dari 3 elemen yaitu deferenciation, marketing mix dan selling. 3. value terdiri dari 3 elemen yaitu brand, services, dan proses. Bagian pertama disebut juga dg “mind share” krn keberhasilan pemasaran diawali dari memenangkan pikiran. Baru kemudian hasl dari pemikiran yg dituangkan dalam bentuk strategi dan rencana eksekusi di lapangan utk menghasilkan pangsa pasar (market share) Selanjutnya stlh pasar dimenangkan maka perush pembuat brg hrs berusaha memenangkan hati pelanggan (heart share) agar pelanggan puas/loyal.

4 KARAKTER LAYANAN JASA YANG DIHARAPKAN PELANGGAN
Seling adalah segala upaya utk menjalin hub yg saling menguntungkan antara penyedia jasa dg pelanggan dan secara cermat melihat serta memperhatikan karakteristik serta nilai pelanggan. Secara garis besar terdapat 3 karakter yg diharapkan pelanggan Bisnis need, pelanggan menginginkan nilai dasar status produk/jasa, pelanggan tdk berharap nilai2 tambahan yg coba2 ditawarkan oleh penjual. Misalnya pelanggan hanya berharap layanan telepon utk bicara dan sms, tdk berharap fitur yg lain. Higher need disini pelanggan sdh berharap nilai yg lbh tinggi. Contoh : pelanggan sdh berharap layanan bermacam2 misalnya ringtone, video call answer, fasebook, internet dll, karena merasa itu penting. Strategisk need, pelanggan yg menginginkan nilai strategis dari suatu produk atau layanan jasa.

5 Perilaku dan motivasi pembeli
Mengapa orang membeli? Kebutuhan apa saja yang dibutuhkan manusia? Sudahkah dilakukan penelitian motivasi? Bagaimana pengaruh Kelompok? Apa pertimbangan orang membeli? Bagaimana tahapan pembelian?

6 Mengapa orang membeli ?? Ada beberapa teori yang membahas persoalan mengapa orang membeli brg dan atau jasa. Ada yang menyatakan : Karena barang/jasa itu memiliki manfaat yang besar. Karena dirangsang untuk membeli Karena alasan tersembunyi dan tdk disadari Karena dipengaruhi oleh masyrk sekitarnya

7 Kebutuhan manusia Menurut A. Maslow manusia memp 5 macam kbth dg urutan : Kbth fisiologis Kbth rasa aman dan selamat Kbth kasih sayang Kbth penghargaan Kbth realisasi /aktualisasi diri Macam2 kbth itu memengaruhi pembelian. Misalnya orang membeli TV layar lebar atau hight definition karena ingin mendapat penghargaan dari teman2nya.

8 Hasil penelitian motivasi
Hasil penelitian motivasi sangat bermanfaat bagi ahli/tenaga pemasaran jasa karena dapat dipakai untuk : Mendesain jasa yang dibutuhkan konsumen. Membuat kemasan yang menarik Menentukan harga layak Mempromosikan produk/jasa secara cepat dan tepat. Memilih tempat yang strategis untuk usaha jasa

9 PENGARUH KELOMPOK: Kelompok yang terdapat dlm masyarakat besar pengaruhnya terhadap pembelian seseorang. Ada beberapa kelompok : Kelompok sosial (atas, mjenengah, bawah) Kelompok mkecilyg berpengaruh, teman sekerja, teman karib Keluarga, besar sekali thd pengaruh perilaku dan motivasi Pelopor, yaitu pemimpin yang diikuti dan ditiru Marketer akan mempengaruhi pelopor kelompok agar Ketua Kelompok dapat mempengaruhi masyarakat sekitarnya untuk dapat membeli produk/jasa yang ditawarkan.

10 PERTIMBANGAN KONSUMEN
Konsumen melakukan pembelian berdasarkan pertimbangan rasional dan emosional. Kadang pertimbangan emosional karena terpengaruhi media massa. Pertimbangan rasional sangat dipengaruhi oleh kebutuhan dan daya beli, gengsi dan trend dijadikan pertimbangan pelengkap. Apabila perush yang membeli sesuatu barang/jasa, maka pd umumnya perush akan bertindak secara rasional. Pertimbangan yang dipakai adalah untuk modal dalam rangka meningkatkan performance meningkatkan operasional dan laba. Pengambilan keputusan dilakukan oleh keputusan bersama oleh decision maker antara bawahan dan atasan shg setiap alasan hrs ada dasar rasionalnya.

11 Tahapan pembelian Sebelum dan setelah memutuskan membeli produk/jasa, konsumen melalui beberapa tahapan yaitu: Pengenalan masalah Pencarian informasi Evaluasi alternatif Keputusam membeli Perilaku pasca purna membelian.

12 Daur hidup produk maupun jasa :
Dalam menetapkan strategi pemasaran, perush perlu mengeth perkemb produk/jasanya apakah prod/jasa nya sdg diperkenalkan, tumbuh maju, sdh dewasa atau dalam keadaan mundur. Tingkat2 perkemb produk tsb dinamakan daur hidup produk atau siklus hidup produk/jasa atau product life cycle. Setiap produk/jasa mengalami siklus hidup : perkenalan, perutumbuhan, kedewasaan, dan kemunduran. (lihat ganbar curvenya)

13 PRODUCT & SERVICES DEVELOPMENT CYCLUS
pengembangan perkenalan pertumbh Dewasa/mature kemunduran

14 Masa perkenalan Produk/jasa sdh selesai diproduksi/desain dan memasuki pasar. Pemasar mulai menjalankan tugasnya menciptakan permintaan. Konsumen perlu diberitahu tentang produk/jasa baru ini, diberitahu tentang kegunaan, dan dibujuk supaya membeli. Pada umumnya pada masa perkanalan ini diperlukan investasi besar dan jarang sekali jasa/prod dpt menghasilkan laba. Hal ini disebabkan tingginya biaya yg dikeluarkan utk promosi dan distribuís. Maka sering produk/jasa didesain kembali dan diperbaharui supaya lbh menarik lebih banyak pembelinya. Tapi sayang sering produk baru tdk dpt lulus dari masa perkenalan ini karena tdk disambut dengan baik oleh konsumen. Dalam kenyataan kira2 50% dari semua produk/jasa baru gugur dalam masa perkenalan.

15 Masa pertumbuhan Dalam masa pertumbuhan peranan promosi yang disebarkan secara intensif mulai terasa hasilnya, dan penjualan setapak demi setapak mulai meningkat. Laba mulai muncul, laba mulai meningkat krn biaya promosi dipilkul oleh volume produk/jasa yang terjual besar. Biaya produksi menurun berkat efisiensi dalam produksi. Hal ini terjadi krn perush dpt memproduksi dlm vol yg lbh besar shg biaya persatuan produk menurun (economic scale) Keberhasilan produk mendorong timbulnya persaingan. Dan sering kali dlm wkt yg singkat, produk baru menghadapi persaingan berat

16 Masa kedewasaan Apabila produk/jasa memasuki kedewasaan maka vol penjualan bertambah tdk secepat sebelumnya. Angka kenaikan volume penjualan menurun, ini disebabkan oleh dua hal : 1.jumlah pembeli mulai berkurang 2.jumlah pesaing yang menjual produk/jasa serupa meningkat. Sehingga kapasitas di dalam industri menjadi berlebihan. Kelebiuhanh kapasitas ini menyebabkan persingan semakin ketat. Masa ini bisa pendek bisa panjang tgtg sifat dari produk/jasa dan pasarnya.

17 Masa kemunduran Dalam masa kemunduran vol penjualan menurun krn penjualan terbatas hanya melayanai : 1.permintaan utk mengganti brg yg lama dg yg baru 2.melayani calon pembeli yg blm menyadari akan adanya produk tsb. Untuk memperlambat merosotnya penjualan, perushaan dapat mengembangkan produknya dg mengadakan perubahan, baik mengenai pasarnya, maupun produknya. Perush dpt meningkatkan pasar dg mencari pasar baru atau segmen baru. Dan produk secara teknis dpt disempurnakan dg menambah sifat2 baru merubah desain, meninggikan keindahan. Dalam masa kemunduran ini penjualan merosot, produk yg paling ramai bersaing mulai meninggalkan pasar. Produk yg mendekati ajal biasanya bersaing gigih lewat penurunan harga. Laba kurang mendapat perhatian, bahkan seringkali produk tdk menghasilkan laba sama sekali. Hanya perush yg berhasil memperlihatkan bahwa produknya berbeda dari produk para pesaing, mampu mempertahankan penjualan dan mampu memperoleh laba selama masa kemunduran ini.

18 Pengembangan produk/jasa :
Supaya prod/jasa tetap laku, penj meningkat terus,dan bagian pasar bertambah besar, maka perush perlu mengembangkan produk/jasanya. Pengemb produk atau product development dpt dilakukan dg menciptakan prod/jasa baru, memodifikasi prod yg sdh ada atau malahan dg meniadakan prod/jasa lama yang sudah tidak menghasilkan laba. Dalam arti luas, pengembangan produk mencakup kegiatan : 1.menciptakan prod/jasa baru 2.memodif/ mengubah prod/jasa yg sdh ada 3.menghentikan prod/jasa lama Contoh : Yang terjadi di Telkom adalah jasa speedy, yaitu menciptakan jasa baru dengan memodifikasi produk/jasa lama (memanfaatkan jaringan kabel telepon fixed line)

19 TUGAS / PR KELOMPOK Kita telah mempelajari karakteristik jasa dan macam-macam sifat layanan jasa serta motivasi dan perilaku pembeli/konsumen masa kini. Yang berikutnya kita telah membaca prospek usaha jasa yang sedang trend dan dibutuhkan masyarakat. Buatlah proposal mendirikan usaha jasa : Analisis kebutuhan masyarakat. Profile calon konsumen Segmen calon konsumen Target pasar, analisa pasar dan perkiraan omzet. Analisa faktor produksi (man, money, machine, metoda, material) Buat perkiraan perhitungan Laba/Rugi Berikan kesimpulan kelayaan usaha dan saran pengembangan Masing-masing kelompok harus berbeda jenis usahanya. Dibuat dalam power point dan dipresentasikan tgl 19/9.


Download ppt "3 ELEMEN PEMASARAN : STRATEGY PEMASARAN TAKTIK PEMASARAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google