Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
JARINGAN KOMUNIKASI DATA
Tata Sumitra, S.Kom, M.Kom
2
Jaringan Komunikasi Data
Komponen Jaringan Komunikasi Data : Host / Simpul / Node Link / Saluran Perangkat Lunak
3
Jaringan Komunikasi Data
Alasan penggunaan jaringan untuk komunikasi data : Memungkinkan beberapa komputer saling menggunakan/berbagi sumber daya secara bersama. Menambah manfaat komputer karena memperluas kegunaan dan daya guna dari sistem komputer. Memungkinkan berbagai merek komputer dapat saling berhubungan.
4
Jaringan Komunikasi Data
Alasan penggunaan jaringan komputer : Memungkinkan pengembangan sistem komputer relatif lebih mudah dan sistem komputer menjadi lebih fleksibel. Distributed Processing, dapat mencegah ketergantungan pada pusat. Memungkinkan integrasi berbagai macam aplikasi yang dijalankan pada berbagai macam sistem komputer.
5
Jaringan Komunikasi Data
Jaringan dapat digolongkan atas 5 macam : Cara Penyambungan Struktur / Topologi Cara komunikasi yang digunakan Teknologi Switching Tipe Jaringan
6
Cara Penyambungan Switched
Jalan (route) yang diambil oleh penerima untuk mengirimkan informasi tidak tetap. Non Switched Jalur pengiriman informasi dari pengirim ke penerima selalu tetap.
7
Topologi A B Titik ke titik ( point to point )
Hanya menghubungkan antara dua buah simpul. Sehingga kedudukan kedua simpul adalah sama. A B
8
Topologi Bus Setiap simpul mempunyai kedudukan yang sama sehingga apabila salah satu simpul rusak, maka sistem masih dapat beroperasi. N
9
Topologi Star Kendali berada dipusat, semua link harus melalui pusat untuk menyalurkan data ke simpul pusat/terminal pilihan. N server
10
Topologi Ring Tiap simpul berkedudukan yang sama. Data yang masuk akan dikirimkan melewati beberapa simpul sampai simpul yg dituju dan berjalan satu arah. N
11
Topologi Tree Topologi ini mempunyai tingkatan simpul. Pusat/simpul yg lebih tinggi tingkatannya dapat mengatur simpul lain yg lebih rendah tingkatannya. N
12
Cara Komunikasi Jaringan mengenal 2 macam cara komunikasi yaitu :
1. Broadcast 2. Titik ke Titik
13
Teknologi Switching Ada 2 macam teknologi switching yang dikenal :
1. Circuit Switching Metode dilakukan hanya antara dua perangkat dimana jalur (circuit) akan dipindahkan ketika tujuan komunikasi berbeda.
14
Teknologi Switching 2. Store and Forward - Message Switching
Sebuah teknik yang digunakan untuk menyampaikan pesan melalui media komunikasi agar pesan dapat dikirimkan walaupun pihak penerima sibuk atau tidak aktif.
15
Teknologi Switching - Packet Switching
Teknik yang digunakan untuk merubah urutan data yang akan dikirimkan ke berbagai tujuan.
16
Tipe Jaringan Ada 3 macam tipe jaringan yg dikenal :
1. LAN ( Local Area Network ) 2. WAN ( Wide Area Network ) 3. MAN ( Metropolitan Area Network )
17
Pengendalian Cara mengendalikan ada 2 macam cara : 1. Contention
Terminal mendapatkan layanan penggunaan fasilitas jaringan secara FIFO. 2. Central Control Mengatur semua transmisi data dari atau ke terminal.
18
Sistem Polling Ada 2 macam cara : 1. Roll Call
Tiap terminal mempunyai prioritas yang berbeda sehingga terminal yang mempunyai volume data yang banyak yang dapat mengirimkan/menerima data lebih banyak. 2. HUB Tiap terminal mempunyai prioritas yang sama karena data diletakkan di ujung saluran komunikasi. Bila data bukan untuk dirinya maka data akan diteruskan ke terminal berikutnya.
19
Sistem Jaringan Ada 2 macam sistem jaringan :
1. Sistem Tertutup (Closed System) Hanya alat dan terminal yang dikenal oleh pusat yang dapat berkomunikasi melewati jaringan. 2. Sistem Terbuka (Open System) Sistem ini dapat berhubungan dengan sistem lain yang mematuhi standar tertentu.
Presentasi serupa
© 2025 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.