Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pengadaan Bahan Pustaka Mahasiswa Difabel di Perguruan Tinggi

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pengadaan Bahan Pustaka Mahasiswa Difabel di Perguruan Tinggi"— Transcript presentasi:

1 Pengadaan Bahan Pustaka Mahasiswa Difabel di Perguruan Tinggi
Disampaikan oleh Lolytasari Peserta Diklat TOT Perpustakaan Angkatan XX Perpustakaan Nasional

2 Profil Nama: Lolytasari TTL: Langsa, 20 Agustus 1971
Riwayat Pekerjaan: 1. Staf Administrasi Subbag Lembaga Dakwah Departemen Agama Kab.Cianjur tahun 2. Staf Administrasi LPM UIN Jakarta tahun 3. Staf Subbag Akademik dan Kemahasiswaan FKIK UIN Jakarta tahun 2005 4. Staf Perpustakaan FKIK UIN Jakarta tahun 5. Pustakawan Muda Perpustakaan FISIP UIN Jakarta tahun 6. Pustakawan Muda Perpustaan FITK UIN Jakarta 2014-sekarang

3 Perpustakaan dikenal sebagai lembaga yang mengelola, menyimpan, melestarikan dan menyebarkan koleksi baik tercetak maupun online Perpustakaan juga dikenal sebagai sarana rekreasi bagi para peneliti, mahasiswa maupun masyarakat umum Tentu saja rekreasi disini adalah sebagai wahana pencarian bahan informasi untuk memenuhi kebutuhan penyelesaian tugas makalah, skripsi, tesis, disertasi maupun penelitian

4 Untuk memenuhi kebutuhan pengguna perpustakaan berupa pemenuhan koleksi, maka diperlukan seleksi bahan pustaka.

5 Pemenuhan koleksi bahan pustaka bagi mahasiswa difabel di perpustakaan
Namun ada satu peNGADAAN koleksi yang belum tersentuh oleh sebagian BESAR Perpustakaan Perguruan tinggi : Pemenuhan koleksi bahan pustaka bagi mahasiswa difabel di perpustakaan

6 Mahasiswa difabel adalah mereka yang tunanetra, tunarungu, tunadaksa dan ganggungan autis (autistic spectrum disordes)

7 Sebagian besar perpustakaan baru memikirkan pengadaan terhadap mahasiswa non difabel

8 Dan baru sebagian kecil, perpustakan mengadakan koleksi untuk mahasiswa Difabel

9 PENGERTIAN MANAJEMEN PENGEMBANGAN KOLEKSI
adalah sesuatu yang merepresentasikan proses pembangunan koleksi perpustakaan untuk mendukung pengajaran, penelitian, rekreasi dan kebutuhan-kebutuhan dari para pemustaka.

10 Prinsip-Prinsip Umum Pengembangan Koleksi.
disesuaikan dengan maksud dan tujuan organisasi perpustakaan sejalan dengan kebutuhan dari komunitas perpustakaan memperhitungkan dan peka terhadap berbagai perubahan atau perkembangan lingkungan strategis dari komunitas perpustakaan

11 Dasar- Dasar Pembinaan dan Pengembangan Koleksi
Kerelevanan Berorientasi kepada kebutuhan pengguna Kelengkapan Kemutakhiran Kerjasama

12 Sumber Pengadaan Kolelsi
. Belii Terbitan sendiri Sumber Pengadaan Koleksi Hadiah Download Pertukaran

13 Koleksi dan Jenisnya Fiksi dan Non Fiksi Topik-topik pada buku non fiksi Perpustakaan sekolah yaitu; ilmu biologi, ilmu alam, ilmu sosial, ilmu terapan dan humaniora.

14 Jenis-jenis dari buku non fiksi Lainnya:
Buku-buku konsep (Concept Books). Non fiksi buku-buku bergambar (Nonfiction Picture Books). Karangan berfoto (Photographic Essay). Buku-buku lingkaran kehidupan (Life-Cycle Book). Buku-buku eksperimen dan aktifitas (Experiment and Activity Books). Koleksi Jurnal. Buku-buku Survei (Survey Book). Buku-buku khusus (Specialized Books)

15 Koleksi di Perpustakaan
Koleksi Umum (General Collection). Koleksi Rujukan (Reference Collection) Koleksi Serial (Serials Collection) Koleksi Khusus (Special Collection) Koleksi Multimedia (Multimedia Collection). microform (microfilm dan microfiche), CD, slides, transparencies dan kits. Koleksi Elektronik (Electronic Collection).

16 Mulai Flowchart Prosedur Seleksi Bahan perpustakaan
Kumpulkan daftar bahan perpustakaan dari berbagai sumber (katalog penerbit, spesialis subyek, internet, usulan pemustaka) Melengkapi data bibliografi usulan yang diajukan pemustaka Ada Verifikasi daftar bahan perpustakaan dengan mengecek kepemilikannya di Perpustakaan Batalkan Tidak Masukkan ke daftar pesanan Selesai

17 Mulai Flowchart Prosedur Seleksi Bahan perpustakaan
Kumpulkan daftar bahan perpustakaan dari berbagai sumber (katalog penerbit, spesialis subyek, internet, usulan pemustaka) Melengkapi data bibliografi usulan yang diajukan pemustaka Ada Verifikasi daftar bahan perpustakaan dengan mengecek kepemilikannya di Perpustakaan Batalkan Tidak Masukkan ke daftar pesanan Selesai

18 Mulai Flowchart Prosedur Seleksi Bahan perpustakaan
Kumpulkan daftar bahan perpustakaan dari berbagai sumber (katalog penerbit, spesialis subyek, internet, usulan pemustaka) Melengkapi data bibliografi usulan yang diajukan pemustaka Ada Verifikasi daftar bahan perpustakaan dengan mengecek kepemilikannya di Perpustakaan Batalkan Tidak Masukkan ke daftar pesanan Selesai

19 Perpustakaan yang pertama kali mengadakan koleksi bagi mahasiswa difabel adalah UIN Yogyakarta tahun 2007 kemudian disusul Universitas Brawijaya, tahun 2014.

20 Kesimpulan Sudah saatnya perpustakaan perguruan tinggi menerapkan perlakuan khusus bagi mahasiswa difabel dalam mengakses lingkungan perpustakaan maupun pemenuhan kebutuhan penyelesaian studi. Tentu saja hal ini tidak terlepas dari pengadaan sumberdaya manusia yang akan melayani dan membuat program untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa difabel. Selain itu dibutuhkan kebijakan universitas, sumber dana dan waktu. Dengan demikian perpustakaan perguruan tinggi dapat dikatakan ramah difabel.

21 Rekomendasinya Universitas sebaiknya menyediakan fasilitas akses di lingkungan seluruh kampus untuk mempermudah jalan akses mahasiswa difabel menyediakan sarana dan prasarana di perpustakaan berupa koleksi yang disesuaikan dengan kebutuhan mahasiswa difabel mengadakan pelatihan kepada para pustakawan dalam melayani kebutuhan mahasiswa difabel

22 Terimakasih

23 Mulai Flowchart Prosedur Seleksi Bahan perpustakaan
Kumpulkan daftar bahan perpustakaan dari berbagai sumber (katalog penerbit, spesialis subyek, internet, usulan pemustaka) Melengkapi data bibliografi usulan yang diajukan pemustaka Ada Verifikasi daftar bahan perpustakaan dengan mengecek kepemilikannya di Perpustakaan Batalkan Tidak Masukkan ke daftar pesanan Selesai

24 Flowchart Pemesanan Bahan perpustakaan
Mulai Kirim daftar pesan ke agen/jobber Sesuai ? Periksa alokasi dana Cocokkan proforma invoice dengan pemesanan Setuju untuk dibeli Terima proforma invoice Ya Tidak Cukup ? Simpan di berkas desiderata Selesai Beritahu Bagian Keuangan

25 Flowchart Penerimaan Bahan perpustakaan
Mulai Terima buku beserta daftar kirim Cocokkan buku dengan daftar kirim Tidak Sesuai ? Ya Cocokkan buku dengan daftar pesan Ya Tidak Sesuai ? Klaim ke agen/jobber Selesai Ya Tidak Periksa fisik buku Baik Beri cap/stempel di buku Beri nomor induk Mendata koleksi tersebut di buku induk atau di basis data komputer pengadaan Selesai Kirim bahan ke Bagian Pengolahan

26        TERIMA KASIH


Download ppt "Pengadaan Bahan Pustaka Mahasiswa Difabel di Perguruan Tinggi"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google