Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PERUSAHAAN PENUNJANG PELAYARAN DAN PENGERTIANNYA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PERUSAHAAN PENUNJANG PELAYARAN DAN PENGERTIANNYA"— Transcript presentasi:

1 PERUSAHAAN PENUNJANG PELAYARAN DAN PENGERTIANNYA
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS INDONESIA DR. CHANDRA MOTIK S.H., MSc.

2 Chandra Motik Maritime Center
A. PERUSAHAAN EMKL Adalah perusahaan yang bergerak dalam pemberian jasa untuk kepentingan pemilik barang (Shipper) / consignee, dengan lingkup pekerjaan :  Pengurus dokumen ( custom clearance dan dokumen lainnya yang diperlukan ). Penerimaan muatan yang diangkut dari pemilik barang untuk diserahkan kepada pihak pengangkut. Penerimaan muatan dari pihak pengangkut untuk diserahkan kepada pemilik barang. Chandra Motik Maritime Center

3 B. STEVEDORING / CARGOHANDLER / CARGOHANDLING
Adalah perusahaan yang bergerak dalam kegiatan membongkar/ memuat barang ( ex. Tackle ) dari / ke kapal dengan lingkup pekerjaan : Membongkar barang dari kapal ( ex. Tackle ) dan meletakkannya diatas dermaga ataupun angkutan Bandar (ex. Tackle). Memuat barang ( ex. Tackle ) dari dermaga atau truck / gerbong maupun angkutan bandar keatas kapal pengangkutan ( ex. Tackle). Chandra Motik Maritime Center

4 C. PERUSAHAAN PERVEEMAN
Adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang penampungan dan penumpukan barang dengan lingkup pekerjaan : Sortasi ( sorting ) Packing & repacking Marking & remarking Penyusunan barang ditempat penumpukan Chandra Motik Maritime Center

5 D. Perusahaan Freight Forwarding
Adalah perusahaan yang bertindak sebagai perantara pemilik barang dengan alat-alat angkutan ( laut, udara, darat ) dalam pelaksanaan suatu kegiatan angkutan dari suatu tempat ke tempat lain yang diinginkan / ditentukan oleh pemilik barang. Chandra Motik Maritime Center

6 E. Perusahaan Tally Company
Adalah perusahaan jasa yang melakukan perhitungan Ketepatan jumlah barang, baik atas permintaan pihak pengirim dan pengangkut maupun dari pihak lainnya dengan lingkup pekerjaan: Cargo inspection Measuring cargo Perhitungan – perhitungan Tally Pembuatan dokumen yang diperlukan, seperti Tally Sheet, Stovage Plan dan pengawasan barang-barang dan container di terminal. Chandra Motik Maritime Center

7 F. Perusahaan Marine Cargo Surveyor
Adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang kegiatan pemeriksaan kebenaran & kelengkapan data sesuatu barang dengan lingkup pekerjaan: Memeriksa kebenaran / keaslian, kualitas dan ukuran barang. Memeriksa jumlah barang Memeriksa kebenaran harga Memeriksa kerusakan barang, termasuk sebab-sebab dan tempat terjadinya kerusakan Chandra Motik Maritime Center

8 G. Keagenan Pelayaran ( Liner Agency )
Adalah bergerak dalam bidang pelayaran jasa terhadap kapal-kapal yang diageninya dengan lingkup pekerjaan : Pembuatan dokumen – dokumen pelaran ( b/1, manifest, booking cargo dan lain-lain ). Pengurusan logistik kapal ( bila diperlukan ). Chandra Motik Maritime Center

9 Chandra Motik Maritime Center
TERIMA KASIH Chandra Motik Maritime Center


Download ppt "PERUSAHAAN PENUNJANG PELAYARAN DAN PENGERTIANNYA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google