Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Hubungan antar satuan panjang

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Hubungan antar satuan panjang"— Transcript presentasi:

1 Hubungan antar satuan panjang

2 Lagu “SP” Km,hm,dam,,,prok,,prok M,dm,cm,mm….prok,prok itulah satuan panjang dalam matematika marilah kita bergembira

3 Marbun, Abid, Ema, dan Menik satu regu dalam kegiatan Pramuka
Marbun, Abid, Ema, dan Menik satu regu dalam kegiatan Pramuka. Mereka masing-masing membawa tongkat yang panjangnya 175 cm. Berapa meter jumlah panjang tongkat mereka? Penyelesaian: Ada 4 anggota regu, yaitu Marbun, Abid, Ema, dan Menik Masing-masing membawa tongkat yang panjangnya 175 cm Jumlah panjang tongkat = 4 × 175 cm = 700 cm = 7 meter

4 Hubungan antar satuan berat
Selain hubungan antar satuan berat tersebut, masih terdapat satuan berat yang lain, yaitu: 1 ton = kg 1 ton = 10 kuintal 1 kuintal = 100 kg 1 kg = 2 pon 1 kg = 10 ons 1 pon = 5 kg = 5 ons 1 ons = 100 gram

5 Lagu SB Kg, hg,dag,g,,,,”DAM” Dg,cg,mg,,,,,,”DAM,DAM,DAM”

6 Menik dan ibunya pergi ke pasar membeli 10 kg beras, 2 kg gula pasir, 600 gram bawang, dan 500 gram cabe. Berapa hg berat belanjaan Mereka ? Penyelesaian: 10 kg beras = 100 hg 2 kg gula pasir = 20 hg 600 gram bawang = 6 hg 500 gram cabe = 5 hg ––––––– + Jumlah = 131 hg

7 Menentukan Hubungan antar Satuan Waktu
1 abad = 100 tahun 1 windu = 8 tahun 1 dasawarsa = 10 tahun 1 abad = 10 dasawarsa 1 tahun = 12 bulan 1 caturwulan = 4 bulan 1 triwulan = 3 bulan 1 bulan = 30 hari 1 bulan = 4 minggu 1 minggu = 7 hari 1 hari = 24 jam 1 jam = 60 menit 1 jam = detik 1 menit = 60 detik 1 tahun kabisat = 366 hari 1 tahun biasa = 365 hari

8 Sebuah bus berangkat dari jakarta pukul 06. 30
Sebuah bus berangkat dari jakarta pukul Bus tersebut menuju kota bandung dengan lama perjalanan 3 jam 45 menit. Pukul berapa bus sampai di bandung? Penyelesaian: Bus berangkat pukul Lama perjalanan 3.45 ––––– + Bus sampai tujuan Karena 1 jam hanya 60 menit, maka dituliskan Jadi, bus dari Jakarta tersebut sampai di Bandung pukul 10.15

9 Satuan Kuantitas 1 lusin = 12 buah 1 kodi = 20 buah

10 1 gros = 12 lusin = 144 buah 1 rim = 500 lembar

11 TerimaKasih


Download ppt "Hubungan antar satuan panjang"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google